Sop Tindak Lanjut Terhadap Umpan Balik Dari Sarana Kesehatan Rujukan Yang Merujuk Balik.docx

  • Uploaded by: Rizal Hendra Kusuma
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Tindak Lanjut Terhadap Umpan Balik Dari Sarana Kesehatan Rujukan Yang Merujuk Balik.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 354
  • Pages: 2
TINDAK LANJUT TERHADAP UMPAN BALIK DARI SARANA KESEHATAN RUJUKAN YANG MERUJUK BALIK

SOP No. Dokumen : ---/AA/SOP.BAB/ UKP/2019

No. Revisi :

Tanggal Terbit :

Halaman : 1/2 UPT PUSKESMAS ALUH-ALUH drg. SURATI WIDIYANTI NIP. 19730224 200312 2 002

1. Pengertian

Umpan balik rujukan adalah informasi yang diperoleh dari hasil tindakan di tempat rujukan yang melakukan penanganan pasien yang kita rujuk, beserta anjuran tindak lanjut pasca rujukan terhadap pasien ke petugas yang merujuk (puskesmas). 2. Tujuan Komunikasi timbal balik antara perujuk dan tempat rujukan untuk mendapatkan informasi tentang kondisi pasien yang dirujuk. 3. Kebijakan Surat

Keputusan

Kepala

UPTD

Kesehatan

Puskesmas

Aluh-Aluh

tentang

Penanggungjawab Jawab Pemulangan Pasien. 4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 001 Tahun 2012 tentang Sistem Rujukan Pelayanan Kesehatan Perorangan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 122); 2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013 tentang Pelayanan Kesehatan Pada Jaminan Kesehatan Nasional; 3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2015 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat; 4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 tahun 2015 tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;

5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor: 828/MENKES/SK/IX/2008 tentang Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota; 6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 296/Menkes/SK/III/2008 tentang Pedoman Pengobatan Dasar di Puskesmas; 7. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor: HK.02.02/MENKES/514/2015 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat Pertama; 8. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 74 Tahun 2008 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Dinas Kesehatan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas). 5. Prosedur

1. Bila diperlukan, petugas menghubungi rumah sakit tempat rujukan melalui sarana komunikasi yang memungkinkan seperti telepon. 2. Bila diperlukan, petugas meminta informasi umpan balik ke rumah sakit rujukan mengenai kondisi pasien, yaitu : 3. Keadaan pasien saat itu. 4. Terapi dan tindakan yang diberikan. 5. Informasi lain yang mendukung. 6. Petugas menerima surat balasan rujukan dari RS rujukan yang dititipkan pada pasien saat pulang dan diserahkan ke puskesmas saat pasien kontrol, diterima dan ditindak lanjuti oleh poli rawat jalan/KIA. 1. Diagram Alir 2. Unit Terkait 1. Ruangan UGD 2. Ruangan Rawat Inap 3. Rekam Historis Perubahan No

Yang dirubah

Isi Perubahan

Tanggal Mulai diberlakukan

Related Documents


More Documents from "Yesir Hasan"