RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Sekolah
:
Mata Pelajaran
: Bahasa Jawa
Kelas
: IX/ II
Tahun Pelajaran
: 2014/ 2015
STANDAR KOMPETENSI 8.Mampu mengungkapkan pikiran,pendapat,gagasan,dan perasaan dalam bentuk karangan
KOMPETENSI DASAR 8.1 Menulis teks pidato
INDIKATOR 8.1.1 Mampu menentukan kerangka pidato 8.1.2 Mampu menjelaskan aspek yangdiperhatikan dalam pidato 8.1.3 Mampu mengembangkan kerangka pidato menjadi teks pidato
WAKTU: 1X Pertemuan Bulan Maret minggu 1
PENGEMBANGAN KARAKTER kreatif,tanggung jawab, komunikatif, disiplin
MATERI PEMBELAJARAN Membuat teks pidato pepisahan kelas IX ,wakil kelas IX E SMPN 1
METODE PEMBELAJARAN Tanya jawab, penugasan,diskusi kelompok Langkah- langkah Pembelajaran: a.Kegiatan awal
10 menit
1. Memeriksa kehadiran siswa dan kebersihan kelas 2.Siswa menjawab pertanyaan pretes tentang pidato b.Kegiatan inti
60 menit
Ekplorasi 1.Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang cara menulis pidato 2.Siswa mendengarkan contoh pidato pepisahan kelas IX minangka wakil kelas IX 3.Siswa mencari teman untuk membentuk kelompok Elaborasi 1.Siswa menulis kerangka pidato pepisahan kelas IX 2.Siswa membuat teks pidato sesuai kerangka yang dibuat Konfirmasi Siswa mengkonsoltasikan hasil kerjanya kepada guru c.Kegiatan akhir
10 menit
Guru memberi tugas materi berikutnya( berpidato )
SUMBER BELAJAR Buku Padha Bisa Basa Jawa 3 Sudiyatmana Buku Marsudi Basa IX Sawukir, Priyantono
PENILAIAN Indikator Soal 1.Siswa mampu membuat kerangka pidato 2.Siswa mampu mengembangkan kerangka pidato
TEKNIK PENILAIAN Tertulis Bentuk Instrumen 1. Tulisen cengkorongan pidato pepisahan kelas IX wakil saka kelas IX E 2.Mekarna cengkorongan pidato mau dadi teks pidato SKOR NILAI 1.Cengkorongan pidato: pambuka,isi.panutup 1- 30 2. Tata tulis : ukara,basa
1-30
3.Panulise tembung bener
1-30
Jumlah Skor Nilai Maksimal 30+30+30=90