REFLEKSI KASUS
KISTA BARTHOLIN Stanley Sesar Tjahjadi 11 16 777 14 086 Pembimbing : dr. John Abbas Kaput, Sp. OG DIBAWAKAN DALAM RANGKA TUGAS KEPANITERAAN KLINIK BAGIAN OBSTETRI & GINEKOLOGI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ALKHAIRAAT PALU 2017
• Tanggal Pemeriksaan : 3 mei 2018 • Ruangan : IGD Kebidanan RSU Undata Palu • Jam : 17.00 WITA IDENTITAS • Nama • Umur • Alamat • Pekerjaan • Agama
: Ny. A : 24 tahun : Btn Palupi : Mahasiswa : Islam
• Pendidikan terakhir • Status perkawinan
: SMA : Belum menikah
ANAMNESIS • HPHT : Menarche : 14 tahun • TP : Lama haid : 5 hari • Jumlah darah haid : 3 kali ganti pembalut/hari • Keluhan Utama
: benjolan di daerah kemaluan
• Riw. Penyakit Sekarang
:
Pasien Ny. I datang ke IGD KB RSU Anutapura dengan keluhan adanya benjolan di daerah kemaluan sebelah kiri yang dialami sejak 1 minggu sebelum masuk Rumah Sakit. Pasien mengeluh nyeri pada benjolan tersebut dan pasien merasa tidak nyaman saat berjalan, gatal (+), demam (-) pelepasan darah (-) lendir (-), pusing (-), sakit kepala (-), mual (-), muntah (-), BAK lancar dan tidak nyeri, BAB (+) biasa.
• Riwayat Penyakit Dahulu : Pasien belum pernah seperti ini sebelumnya, dan pasien juga memiliki riwayat keputihan sejak kurang lebih 3 minggu yang lalu.
PEMERIKSAAN FISIK
• KU
: Sedang
• Kesadaran : Kompos mentis • BB
: 50 kg
• TB
: 150cm
Tanda- tanda vital : • Tekanan Darah
: 110/70 mmHg
• Nadi
: 80 kali/menit
• Pernapasan
: 20 kali/menit
• Suhu
: 36,7ºC
Kepala – Leher
• Konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterus (-/-), edema palpebra (-/-), pembesaran KGB (-), pembesaran kelenjar tiroid (-).
Thorax • I
:
Pergerakan thoraks simetris, sikatrik (-)
• P
:
Nyeri tekan (-), massa tumor (-)
• P
:
Sonor pada kedua lapang paru, pekak pada area jantung, batas jantung DBN
• A
:
Bunyi pernapasan vesikular +/+, rhonki -/-, wheezing -/-. Bunyi jantung I/II murni regular
Abdomen • I
: Kesan datar
• A
: Peristaltik (+) kesan normal
• P
: Nyeri tekan abdomen (-)
• P
: Timpani
Genitalia
:
• Tampak benjolan pada daerah labia minora sinistra
dengan ukuran 6 x 3 cm, kemerahan (-) , pada saat dilakukan palpasi pasien mengeluh nyeri (+), rasa panas pada perabaan ( - ) ditemukan juga keputihan. Ekstremitas : • Ekstremitas atas = akral hangat, edema (-), CRT < 2 detik
• Ekstremitas bawah = akral hangat, edema (-), CRT < 2 detik
PEMERIKSAAN PENUNJANG Darah Lengkap tanggal 27-10-2017 (saat pasien di poli KIA-KB) Parameter
Nilai Normal
Hasil
WBC
4.0-12 x 103/ µL
6.20
RBC
4.0-6.2 x 106/ µL
4.83
Hb
11-17 g/dL
12.0
HCT
35-55%
37.0
PLT
150-400 x 103/µL
297
CT
4-10 menit
7 menit
BT
1-5 menit
3 menit
RESUME • Wanita, 36 tahun Pasien datang ke IGD KB RSU Anutapura dengan keluhkan adanya benjolan di daerah labio minor sinistra dialami sejak 1 minggu sebelum masuk Rumah Sakit. benjolan terasa nyeri dan pasien merasa tidak nyaman saat berjalan, pasien juga mengeluh terasa gatal , demam (-), pasien belum pernah mengalami keluhan seperti ini sebelumnya, dan pasien juga memiliki riwayat keputihan sejak tiga minggu yang lalu.
• Pada pemeriksaan fisis TD : 110/70 mmHg, Nadi : 80x/menit, Respirasi : 20x/menit, Suhu : 36,7oC, pada pemeriksaan genitalia tampak labia bengkak (+), kemerahan (-), pada saat palpasi pasien mengeluh nyeri (+), rasa panas pada perabaan (-), ditemukan juga keputihan yang berbau amis.
DIAGNOSIS • Kista Bartolini labia sinistra
PENATALAKSANAAN • IVFD RL 26 tpm • Inj. Ketorolac 1amp/8jm/Iv • Inj Ceftriaxone 1 gr/12 jam (Skin test)
• Rencana Marsupialisasi
TERIMA KASIH