Survei Kepuasan Pasien.docx

  • Uploaded by: Widyaningrum Yp
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Survei Kepuasan Pasien.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 300
  • Pages: 2
SURVEI KEPUASAN PASIEN RSUD MERAUKE Bapak/Ibu/Sdr. Yang terhormat Dalam rangka upaya peningkatan mutu pelayanan RSUD Merauke, Dengan ini kami mohon bapak/ibu/sdr. Berkenan mengisi kuisioner berikut dibawah ini. Bapak/Ibu/Sdr tidak perlu takut atau ragu-ragu dalam memberikan jawaban dengan sejujurnya, artinya semua jawaban yang diberikan oleh Bapak/Ibu/Sdr adalah benar. Dan jawaban yang diminta adalah sesuai dengan kondisi yang dirasakan selama ini. Setiap jawaban yang diberikan merupakan bantuan yang tidak ternilai harganya, atas perhatian dan bantuannya, kami ucapkan terimah kasih I.

PETUNJUK PENGISIAN a. Berikan tanda chek (v) pada jawaban yang telah tersedia sesuai dengan kondisi yang bapak/ibu/Sdr telah rasakan selama ini. b. Ada 5 alternatif jawaban yaitu: 1. Sangat Tidak Puas (STP) 2. Tidak Puas (TP) 3. Cukup Puas (CP) 4. Puas (P) 5. Sangat Puas (SP)

II.

KARAKTERISTIK RESPONDEN 1. Jenis Kelamin Laki – Laki Perempuan 2. Pendidikan SD SMP SMA Sederajat Diploma III Strata 1 (S1) Strata 2 (S2) 3. Usia Kurang Dari 25 Tahun 25-30 Tahun 31-40 Tahun Diatas 40 Tahun 4. Pekerjaan PNS/TNI/Polri Wiraswasta Peg. Swasta Pelajar/Mahasiswa Lainnya, Sebutkan.................................................................

III.

KEPUASAN MASYARAKAT STP TP CP NO

PERNYATAAN

1

Persyaratan pelayanan yang harus dipenuhi sudah sesuai dengan informasi yang diberikan oleh petugas Prosedur Pelayanan di rumah sakit tidak berbelit - belit Waktu dalam memberikan tanggapan terhadap pelayanan cepat dan baik Biaya pelayanan telah di informasikan kepada pasien / keluarga Hasil pelayanan yang diberikan sesuai dengan ketentuan yang di informasikan kepada petugas Petugas mampu dan trampil dalam memberikan pelayanan Petugas sopan dan ramah dalam memberikan pelayanan Saudara telah mengetahui maklumat pelayanan di Rumah Sakit Maklumat pelayanan adalah merupakan pernyataan kesanggupan dan kewajiban penyelenggara untuk melaksanakan pelayanan sesuai dengan standar pelayanan Saudara mendapatkan pelayanan pengaduan dan tindak lanjut dari petugas dengan baik

2 3 4 5 6 7 8

9

SARAN : SARAN

:

1

2

3

P

SP

4

5

Related Documents


More Documents from ""