Spo Mencairkan Sirup Kering.doc

  • Uploaded by: Vya Prabandari
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Spo Mencairkan Sirup Kering.doc as PDF for free.

More details

  • Words: 233
  • Pages: 1
MELARUTKAN OBAT BENTUK KEMASAN SIRUP KERING No. Dokumen 0038.08.18 Tanggal Terbit

No. Revisi -

Halaman 1/1

Ditetapkan, Direktur RS Meilia

SPO

30 November 2018

Dr. Maridi Kartasasmita, SpB

PENGERTIAN

Cara melarutkan obat bentuk kemasan sirup kering di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Meilia

TUJUAN

Agar diperoleh obat dalam bentuk kemasan cairan sirup yang homogen atau tercampur rata.

KEBIJAKAN

PROSEDUR

UNIT TERKAIT

1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 72 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian Di Rumah Sakit. 2. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan 3. Surat Keputusan Direktur RS. Meilia No. 001/RSM/DIR/SK/KPRS/I/2019 tentang Kebijakan Pelayanan Rumah Sakit Meilia 4. Surat Keputusan Direktur RS. Meilia No. 161A/RSM/DIR/SK/PPK/X/2018 tentang Pedoman Pelayanan Kefarmasian Rumah Sakit Meilia 1. Asisten Apoteker atau Petugas Bagian Instalasi Farmasi Rumah Sakit Meilia membaca petunjuk cara melarutkan obat dalam bentuk kemasan sirup kering dan jumlah air yang diperlukan yang tertera pada etiket obat bentuk sirup kering. 2. Jika botol obat bentuk kemasan sirup kering terdapat tanda batas pemberian jumlah larutan yang diberikan, jumlah air ditambahkan sampai tanda batas pada botol kemasan. 3. Jika botol obat bentuk kemasan sirup kering tidak terdapat tanda batas jumlah larutan yang diberikan, jumlah air yang ditambahkan sesuai dengan petunjuk pada etiket tersebut.. 4. Obat bentuk kemasan sirup kering dilarutkan dengan menambahkan setengah bagian air yang telah diukur, kocok semua zat padat hingga tercampur rata. 5. Setelah tercampur rata, tambahkan sisa airnya sampai jumlah yang telah ditentukan. Instalasi Farmasi.

Related Documents


More Documents from "Ananda Novia"

Edit 3 Fix - Copy.docx
October 2019 22
Bab Ii.docx
April 2020 15
Edit 2 Fix.docx
October 2019 19