Laporan Praktikum Perkecambahan.docx

  • Uploaded by: Qonita Nur R
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laporan Praktikum Perkecambahan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 315
  • Pages: 4
LAPORAN PRAKTIKUM PERKECAMBAHAN

I. Tujuan

: mengetahui pengaruh cahaya terhadap kecepatan perkecambahan

II.Bahan dan Alat -

Biji jagung, Jarak dan kacang

-

Botol bekas air mineral

-

Kompos

-

Meteran/penggaris

-

Alat tulis

-

Kapas

-

Petridish 2 buah

IV. Cara Kerja 1. Rendam selama 1 malam dengan masing-masing botol berisi 3 jagung, jarak, dan kacang . Rendam dengan air sungai dan air sumur (air biasa). 2. Letakkan biji jagung, jarak dan kacang pada cawan petri, masing-masing 3. 3. Letakkan kapas pada cawan petri ( 2 buah), berikan air secukupnya. 4. Lalu amati perubahan yang terjadi pada biji. 5. Setelah direndam semalaman, siapkan 6 botol air mineral. Lalu buat lubang kecil di bagian dasar botol dan dinding botol 6. Isilah botol tsb dengan kompos ¾ bagiannya, kemudian lubangilah 7. Masukkan ke lubang tersebut masing-masing 3 biji tanaman monokotil (jagung dan jarak) dan tanaman dikotil (kacang) 8. Untuk biji yang di botol air mineral, hitungnya pertambahan panjang batang, diameter batang dan jumlah daun dari biji yang ditempatkan di tempat yang berbeda. 9. Amati selama 2 hari sekali selama 2 minggu.

VI. Hasil Pengamatan dan Pembahasan

A.

Data hasil pengamatan perendaman biji menggunakan media kapas

B. Data hasil pengamatan penanaman biji menggunakan media tanah kompos

C. Kesimpulan 1. Dari hasil pengamatan dapat diketahui ciri-ciri monokotil dan dikotil antara lain sebagai berikut: Ciri Tumbuhan Dikotil 1. 2.

3.

4.

Monokotil

Memiliki 2 kotiledon

1.

Memiliki daun menyirip dan menjari memiliki kambium dan berkas pengangkutnya melingkar Bagian

bunga

memiliki

kelipatan 2,4, dan 5

2.

3.

4.

Memiliki 1 kotiledon Tulang

daun

sejajar

dan

melengkung Tidak memiliki kambium dan berkas pengangkut tersebar Bagia

bunga

memiliki

kelipatan 3

5.

Memiliki akar tunggang

5.

Memiliki akar serabut

6.

Contoh: Kacang dan Jarak

6.

Contoh: Jagung

2. Pada biji yang direndam dengan air sungai, pertumbuhannya lebih cepat dan berkembang daripada menggunakan air sumur.

D. Dokumentasi

Nama : Qonita Nur Rohmania NIM

: 18.1.01.06.0010

Related Documents


More Documents from "Khairunnisa"