Informasi Jabatan Lia.docx

  • Uploaded by: Raden Hendri
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Informasi Jabatan Lia.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 799
  • Pages: 5
INFORMASI JABATAN

1. 2. 3.

4.

Nama Jabatan : Perawat Pelaksana Lanjutan Kode Jabatan : Unit Kerja : Rumah Sakit Umum Daerah Jaraga Sasameh Eselon I : Eselon II : Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Jaraga Sasameh Eselon III : Kabid Keperawatan Eselon IV : Kasie Asuhan Keperawatan, Profesi Dan Etika Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

DIREKTUR RSUD JARAGA SASAMEH

Kabid Keperawatan

Kasie Keperawatan

Perawat Pelaksana

5.Ikhtisar Jabatan

: Melaksakan Kegiatan Pelayanan kesehatan yang di dasarkan pada ilmu dan kiat keperawatan yang mencakup bio-psiko-sosio-spiritual yang komprehensip.di tujukan pada individu,keluarga,kelompok,dan masyarakat baik sakit maupun sehat sesuai dengan prosedur dan peraturan yang berlaku untuk mencapai standar pelayanan minimal rumah Sakait

6.Uraian Tugas

:

a. Harian : 1. Melakukan asuhan keperawatan di Ruangan. 2. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan pelayanan Ruangan.

3. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat-alat / obat-obat agar selalu dalam keadaan siap pakai 4. Mendampingi dokter dalam pemeriksaan dan tindakan pasien. 5. Menjaga perasaan pasien dan petugas agar merasa aman terlindungi selama pelayanan berlangsung. 6. Memelihara dan melaksanakan sistem pencatatan dan pelaporan. b. Mingguan. 1. Menyusun daftar dinas tenaga.

5.

Bahan Kerja

:

No 1

Permenkes no. 1239/menkes/SK/XI/2001

2

SIP/STR

3

Jadwal kerja

4

SOP/Protap

5

Instruksi Pimpinan/ Surat tugas

6 6.

Bahan Kerja

Pedoman Pelaksanaan Tugas keperawatan Legalitas dalam melaksanakan askep Untuk mempermudah pekerjaan dan disiplin kerja Panduan melaksanakan kegiatan Untuk Melaksanakan tugas sesuai intruksi pimpinan Aplikasi asuhan Keperawatan

Pasien

Perangkat/Alat Kerja

No

Penggunaan Dalam Tugas

:

Perangkat Kerja

1

Alat peraga

2

Alat pemeriksaan kesehatan dasar

3

Alat / bahan habis pakai

4

ATK

5

SAK

Digunakan Untuk Tugas Melakukan Penyuluhan Melakukan pemeriksaan fisik dan tanda vital Melakukan tindakan invasive dan non invasive Pencatatan dan pelaporan Menyusun konsep penyelenggaraan kegiatan standar asuhan keperawatan

7.

Hasil Kerja : N o

8.

Hasil Kerja

Satuan Hasil

1

Pelaksanaan asuhan individu

Kegiatan

2 3 4 5

Laporan jumlah kunjungan pasien Laporan Rujukan Tugas kedinasan lain

Laporan Laporan Kegiatan

Tanggung Jawab : a. b.

Kelengkapan peralatan kerja. Keselamatan dan keamanan pasien

9.

c.

Keakuratan laporan

d.

Kesesuain pelaksanaan tugas sesuai protap

.e.

Kerahasian data dan dokumen pasien

f.

Pencapaian kopetensipraktek klinik mahasiswa keperawatan.

Wewenang : a. b. c.

Meminta pertimbangan kepada atasan. Mendapat data riwayat kesehatan pasien Menolak memberikan dokumen pasien

10. Korelasi Jabatan

No 1. 2.

Jabatan

Unit Kerja / Instansi

Dalam Hal

Kepala seksi asuhan keperawatan,profesi dan etika Penanggung jawab

RSUD JARAGA

Konsultasi dan meminta

SASAMEH RSUD JARAGA

petunjuk Konsultasi dan meminta

pelayanan keperawatan

SASAMEH

petunjuk

SASAMEH Pemangku jabatan

RSUD JARAGA

Kolaborasi dan koordinasi

Fungsional lingkup

SASAMEH

program

ruangan RSUD JARAGA 3.

Ruangan RSUD JARAGA SASAMEH 11. Kondisi Lingkungan Kerja :

No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

Aspek Tempat Kerja Suhu Udara Keadaan Ruangan Letak Penerangan Suara Keadaan tempat kerja Getaran

Faktor Di dalam ruangan Lembab Kering lembab Luas Strategis Terang Sekali Tenang Bersih, indah, dan nyaman Tidak ada getaran

12. Resiko Bahaya :

No 1. 2. 3.

Aspek Kelelahan Penurunan imunitas Infeksi nosokomial diseases

Faktor Banyak kegiatan/tindakan terhadap pasien Paparan penyakit di tempat kerja Lingkungan penyakit

13. Syarat Jabatan : a

Pangkat / Gol. Ruang

:

Penata Muda / III/a

. b

Pendidikan

:

S1 Keperawatan

. c

Kursus / Diklat

:

1) 2)

: :

. Penjejangan Teknis

d

Pengalaman Kerja

:

. e

Pengetahuan Kerja

:

.

Diklat Prajabatan a. b. Pengetahuan tentang standar pelayanan keperawatan,Anemnesa, monitoring, dan

f. Keterampilan Kerja

:

evaluasi Keterampilan dalam melakukan tindakan keperawatan, Kemampuan diri mengerakkan mendorong orang lain Menyusun perencanaan, program, dan kegiatan

: g

Bakat Kerja

. 1. 2. 3. 4. 5. h

Memahami Instruksi yang diberikan baik lisan maupun tulisan Mampu melaksanakan pekerjaan/asuhan keperawatan Kemampuan berkomunikasi dengan baik Semangat kerja yang tinggi Mendokumentasikan askep

Temperamen Kerja :

. 1. 2. 3. 4. 5.

Menyesuaikan diri untuk menerima tanggung jawab Tidak mudah putus asa Ramah dan suka bekerja sama yang baik Pekerja variatif Kemampuan bekerja dalam keadaan gawat darurat

i.

Minat Kerja : 1. Berhubungan dengan orang 2. Kegiatan rutin, kongrit dan teratur 3. Kegiatan yang bersifat layanan

j.

Upaya fisik : 1. Duduk 2. Berdiri 3. Memegang dan melihat 4. Berjalan 5. Mendengar

k

Kondisi fisik :

. 1) 2) 3) 4)

Jenis kelamin Umur Tinggi badan Berat Badan

: : : :

Perempuan 30 Tahun 155 cm 50 Kg

5) Postur tubuh 6) Penampilan

l.

: :

Sedang Rapi

Fungsi pekerjaan : 1. Memadukan ,menganalisi,memandingkan,menasehati,berunding,mengajar,berbicara,melayani, 2.

menerima intruksi. Melaksanakan asuhan keperawatan

14. Prestasi Kerja Yang Diharapkan

No 1. 2. 3. 4. 5.

Satuan Hasil Kegiatan Laporan Laporan Laporan Kegiatan

Jumlah Satuan (1 Tahun) 228 12 12 12 2

Waktu Yang diperlukan (Menit) 86400 menit 360 menit 360 menit 360 menit 480 menit

15. Butir Informasi Lain

Buntok, 16 Juli 2014 Mengetahui Penanggung Jawab Pelayanan Keperawatan Ruang Cemara

Yang membuat

Hj. RUSLINA,Amd.Kep NIP. 19610729 1998602 2 005

ELIA NATALISA S,S.Kep NIP. 19841225 200904 2 002

Related Documents

Informasi Jabatan Lia.docx
October 2019 47
Informasi
August 2019 55
Analisis Jabatan
August 2019 50
Analisa Jabatan
November 2019 47
Informasi
July 2020 33

More Documents from ""