Nama
: Abdul Malik
NIM
: 5130017017
Semester / Kelas
: 4 /A
Mata Kuliah
: Aspek Hukum Dalam Bisnis
“Suatu Regulasi Apakah Harus Dibuat Secara General Atau Harus Rinci” Menurut saya suatu regulasi itu harus dipaparkan secara rinci. Agar memudahkan kita untuk memahami regulasi tersebut. Sebab regulasi adalah suatu peraturan yang dibuat untuk membantu mengendalikan suatu kelompok, lembaga atau organisasi, dan masyarakat demi mencapai tujuan tertentu dalam kehidupan bersama, bermasyarakat, dan bersosialisasi. Sedangkan regulasi dalam dunia bisnis adalah aturan yang mengendalikan perilaku dalam berbisnis baik dalam batasan hukum pemerintah, maupun dalam perusahaan. Sehingga suatu regulasi dalam organisasi maupun dalam dunia bisnis harus secara rinci. Agar dapat memudahkan kita untuk memahami dan memudahkan kita untuk menjalankan regulasi atau aturan tersebut.