72672_26. Clp Edukasi.docx

  • Uploaded by: cresentia
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 72672_26. Clp Edukasi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 185
  • Pages: 1
Labio-gnato-pataloschiziz 1. Diagnosis kerja? Labio-gnato / palato-shiziz ___komplit/inkomplit______ ___unilateral/bilateral____ dextra/sinistra_____ 2. Kapan timing operasi?  Labio gnato WO/ palato  3 bulan (Min.) hingga tidak terhingga (kapanpun)  problem (Kosmetik)  Labio gnato W/ palato  1 tahun (Min.) hingga 2 tahun (Max.)  problem fungsi (nutrisi, psikomotor  bicara), bila sudah 2 tahun otak sudah membuat sistem memori untuk berbicara sengau karena golden period belajar anak sudah selesai / centre speech sudah berpindah ke otak 3. Syarat pembedahan? Untuk labioplasty  rules of 10:  Hb > 10 g/dL,  BB > 10 pounds (5kg)  Umur > 10 minggu  WBC < 10.000 4. Edukasi?  Tenangkan orang tua  menjelaskan etiologi (multifactorial) jangan menyalahkan suami istri  Pemberian nutrisi  menyusui:  ASI perah  Posisi setengah duduk (45 derajat)  Dot : khusus (obturator) / modifikasi (dilubangin lebih besar, saat diberikan dot ditekan)  Menggunakan sendok perlahan - lahan  Menjelaskan etiologi: i. Kegagalan proses pembelahan sel trimester I (minggu 6-8) ii. Multifactorial  internal & eksternal. Internal (genetika, keturunan), eksternal (rx. Radiasi, penggunaan obat – obatan / jamu, gizi buruk)

Related Documents

Clp
May 2020 11
Clp
May 2020 10
Processamento (clp)
June 2020 8
Complemento Clp
June 2020 5
Clp-175
May 2020 10
Clp Toxicology.docx
May 2020 7

More Documents from "SitiNurShafiqahOthman"