RSUD PETALA BUMI PROVINSI RIAU
Jl. DR. Soetomo No. 65
PROSEDUR PENGGUNAAN APAR
No. Dokumen :
No. Revisi :
Halaman :
…………
01
1/1
Pekanbaru Ditetapkan oleh : Tanggal Terbit : STANDAR PROSEDUR
Direktur RSUD Petala Bumi Provinsi Riau
14 JANUARI 2019
OPERASIONAL dr. Eka Yuliartiningsih. NIP. 19660701 199703 2 002
PENGERTIAN
Apar adalah suatu alat yang dapat digunakan untuk memadamkan kebakaran apabila terjadi kebakaran dimana apar ini berfungsi bila kebakaran yang terjadi adalah api yang masih kecil.
TUJUAN
Untuk menjelaskan bagaimana perawatan dan penggunaan APAR agar dapat digunakan untuk mematikan a[i bila terjadi kebakaran
KEBIJAKAN
Peraturan Direktur RSUD Petala Bumi Nomor :
TentangPemberlakuan
Pedoman Pemeliharaan Sarana di RSUD Petala Bumi
D/
2
1.Perawatan APAR a. Lakukan kontrol APAR 1 bulan sekali, ada kartu kontrol APAR, kontrol APAR dilakukan oleh bagian teknisi. b. Kontrol dilakukan dengan cara mengocok APAR c. Cek tanggal servis, servis dilakukan satu bulan sekali 2. Penggunaan APAR. a. Tarik/lepas pin kunci pengaman APAR PROSEDUR
b. Arahkan selang ke dasar api atau titik pusat api c. Tekan tuas/gagang untuk mengeluarkan isi APAR d. Sapukan secara merata dari sisi ke sisi sampai api padam 3. Catatan a. Perhatikan arah angin (usahakan badan dan atau muka menghadap searah dengan arah angin) supaya media pemada benar-benar efektif menuju kepusat api dan jilatan api tidak mengenai tubuuh petugas pemadam. b. Perhatikan sumber kebakaran dan gunakan jenis APAR yang sesuai dengan Klasifikasi suatu kebakaran
UNIT TERKAIT
D/
Semua Unit yang ada di RSUD Petala Bumi
2