Sop Rujukan Pasien Kegawat Daruratan.docx

  • Uploaded by: yasir purwiaji
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Rujukan Pasien Kegawat Daruratan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 314
  • Pages: 3
NOMOR SOP TGL. PEMBUATAN TGL. REVISI TGL. EFEKTIF PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK

DISAHKAN OLEH

KEPALA UPTD PUSKESMAS SAYUNG 1

JUDUL SOP

RUJUKAN PASIEN GAWAT DARURAT

DASAR HUKUM 1. UU Kesehatan no. 36 Tahun 2009. 2. Permenkes No. 5 Tahun 2014

KUALIFIKASI PELAKSANA

1. Dokter Umum ( S1 ) 2. Perawat Umum (Minimal D3 Keperawatan)

Tentang Panduan Praktek Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer. 3. Peraturan Bupati no. 17 Tahun 2013 tentang pedoman penyusunan Standart Operasional Prosedur ( SOP ) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Demak. KETERKAITAN

1. SOP Pemeriksaan Pasien 2. Daftar ICD-10 penyakit umum dan gigi

PERALATAN / PERLENGKAPAN

1. Alat-alat pengukur vital sign (stetoskop, tensimeter, thermometer) 2. Peralatan emergensi 3. Pusling lengkap dengan peralatan emergensi di dalamnya dengan keadaan siap pakai 4. Alat tulis 5. Blangko Informed Concent

PERINGATAN Keadaan kedaruratan yang tidak dapat dirawat di Puskesmas harus segera dilakukan rujukan ke Rumah Sakit supaya pasien segera mendapatkan pelayanan terbaik

PENCATATAN DAN PENDATAAN

1. Buku Register Rujukan 2. Buku Register Rawat jalan

NO. SOP :

STANDAR OPERASIONAL PELAYANAN ( SOP ) RUJUKAN PASIEN GAWAT DARURAT

PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK DINAS KESEHATAN UPTD PUSKESMAS SAYUNG 1 Jl. Raya Sayung , Semarang – Demak email : [email protected]

DAFTAR TILIK PROSEDUR PENGKAJIAN AWAL KLINIS UNIT

:

NAMA PETUGAS

:

TGL. PELAKSANAAN

:

DILAKSANAKAN NO

KEGIATAN YA

1. 2.

3. 4. 5. 6. 7. 8.

TIDAK

TIDAK BERLAKU

Apakah petugas menanyakan keluhan utama pasien? Apakah petugas menanyakan ke pasien apakah ada riwayat sakit sebelumnya sehubungan dengan keluhan utamanya? Apakah petugas menanyakan riwayat penyakit pasien 1 – 3 bulan terakhir? Apakah petugas melakukan pemeriksaan fisik pasien? Apakah petugas melukan pemeriksaan penunjang bila diperlukan? Apakah petugas menegakkan diagnosa ? Apakah petugas bersama pasien/ keluarga mendiskusikan rencana layanan ? Apakah petugas Petugas mencatat hasil kajian dan rencana perawatan di catatan medis ?

Campliance Rate ( CR ) : Ya -------------------- X 100 % Ya + tidak Pelaksana / Auditor

...............................................

Related Documents


More Documents from "Ditawahyu Wardoyo"