Sop Identifikasi Kebutuhan Dan Harapan Masyarakat

  • Uploaded by: arief ramadhan
  • 0
  • 0
  • August 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Identifikasi Kebutuhan Dan Harapan Masyarakat as PDF for free.

More details

  • Words: 430
  • Pages: 3
KEPUTUSAN PIMPINAN KLINIK DIANA PERMATA MEDIKA NOMOR TAHUN 2015 TENTANG PENETAPAN KEWAJIBAN MENGIKUTI PROGRAM ORIENTASI KLINIK DIANA PERMATA MEDIKA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PIMPINAN KLINIK DIANA PERMATA MEDIKA Menimbang

Mengingat

: a.

:

bahwa agar dapat memahami apa yang menjadi tugas pokok dan tanggung jawab bagi Pegawai yang baru ditugaskan termasuk Penanggung Jawab Klinik atau UKP dan/atau Penanggung Jawab Admen perlu adanya kewajiban mengikuti program orientasi di Lingkungan Klinik Diana Permata Medika;

b.

bahwa program orientasi sebagaimana dimaksud pada huruf a, adalah kegiatan pengenalan yang dilakukan oleh Pegawai yang baru ditugaskan termasuk Penanggung Jawab Klinik atau UKP dan/atau Penanggung Jawab Admen yang lain maupun dengan keseluruhan tugas pokok dan fungsi Klinik Diana Permata Medika;

c.

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b perlu penetapan Surat Keputusan Pimpinan Klinik tentang Kewajiban Mengikuti Program Orientasi di Lingkungan Klinik Diana Permata Medika;

1. 2.

Undang–undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik; Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan; Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan; Undang-undang Nomor 9 Tahun 2014 tentang Klinik; Undang-undang Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat ;

3. 4. 5.

MEMUTUSKAN : Menetapkan

: KEPUTUSAN PIMPINAN KLINIK DIANA PERMATA MEDIKA TENTANG KEWAJIBAN MENGIKUTI PROGRAM ORIENTASI DI LINGKUNGAN KLINIK DIANA PERMATA MEDIKA.

KESATU

: Pegawai yang baru ditugaskan termasuk Penanggung Jawab Klinik atau UKP dan Penanggung Jawab Admen mengikuti Program Orientasi Pegawai selama satu hari di Lingkungan Klinik Diana Permata Medika.

KEDUA

: Program Orientasi sebagaimana diktum KESATU, sebagai berikut : 1. Orientasi Organisasi di Lingkungan Klinik Diana Permata Medika, terdiri dari : a. Tugas, fungsi, visi, misi, dan kewenangan organisasi; b. Kedudukan dan struktur organisasi; c. Kebijakan dan strategi organisasi; d. Sarana dan prasarana organisasi; e. Indikator kinerja organisasi; f. Standar prosedur operasional; g. Nilai-nilai atau prinsip organisasi; h. Penulisan kertas kerja; dan i. Materi lain yang khusus sesuai dengan kompetensi jabatan yang dibutuhkan. 2. Praktik Kerja di Lingkungan Klinik Diana Permata Medika, terdiri dari : a. Konsep dan tahapan praktik kerja; b. Uraian tugas atau standar kompetensi jabatan; c. Peraturan perundang-undangan yang terkait tugas jabatannya; d. Praktik kerja sesuai tugas jabatan; e. Evaluasi hasil pelaksanaan tugasnya; f. Saran perbaikan untuk pelaksanaan tugasnya; g. Penulisan kertas kerja; h. Materi lain yang khusus sesuai dengan kompetensi jabatan yang dibutuhkan.

KETIGA

: Selama masa orientasi pegawai tersebut mendapatkan honorarium sesuai dengan peraturan yang berlaku.

KEEMPAT

: Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka akan dilakukan pembetulan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Pada tanggal

..... .....

PIMPINAN KLINIK DIANA PERMATA MEDIKA

...........

Related Documents


More Documents from "Yesir Hasan"