Perilaku Organisasi 1.pptx

  • Uploaded by: Desa Sepaso Selatan
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Perilaku Organisasi 1.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 635
  • Pages: 16
PRILAKU ORGANISASI (ORGANIZATIONAL BEHAVIOUR) (THE FOUNDATION of ORGANIZATION BEHAVIOR )

Prof. Dr. Sukisno S. Riadi (Guru Besar FE. UNMUL)

LITERATURES DESSLER, GARY. 1989. Human Behaviour,Impr oving Performance at Work RPC. Vir ginia  GIBSON,B JAMES L. IVANCEVIC, JOHN,M.DBP1989. Organizational Behaviour Dallas.  LUTHAN, FRED. 1991. Organization Behaviour, Mc Graw-Hill BC. New York  LEAVITT, HAROLD J. 1988.Managerial Psychology, Chicago 

Organisation Behaviour People Assigment

Conflict Who Do What

Productivity / Performance

What’s Done By Whom

Structure

VISION

OBJECTIVES

MISSION

COURT OF CONDUCT

STRATEGY ACTION

ORGANIZATION STRUCTURE

Education Becg. Culture Social status Prestige Motivation Comitment Religion Etc

Forming the way The people think

ORGANISATIONAL BEHAVIOUR (PRILAKU ORGANISASI)

ORGANISASI

STATIS

DINAMIS

PRILAKU

DINAMIS

Economic

Labour Uni Financial ons Institutions

Employess

The Organization Shareholders and the Board of Directors The Media

Special- Interst Groups

Variables

Political Global Dimension

Variable

Customers

Supplier

Competitors

Variables

Technology

Variable

Goverment

Social

Global Dimension

GROUP DYNAMICS AND TEAMS

Pra Tahap

Tahap I Pembentukan Tahap 2 Keributan

Tahap 3 Penormalan

Tahap 4 Pelaksanaan

SUMBER DAYA ANGGOTA KELOMPOK

 PENGETAHUAN,

KETERAMPILAN, DAN KEM

AMPUAN.  KARAKTERISTIK KEPRIBADIAN.  PERSEPSI DAN PENERIMAAN.

TUGAS-TUGAS KELOMPOK  PENGAMBILAN

KEPUTUSAN KELOMPOK  TEHNIK PENGAMBILAN KEPUTUSAN KE LOMPOK

KINERJA

KEMAMPUAN

RENDAH

TINGGI

TINGGI 100

M O T I V A S I

A A

B B

C C

D D

50

RENDAH 0

50

100

KONFLIK…..?????  Robbins(2006)

“ Proses yang dimulai ketika satu pihak menganggap pihak lain secara negatif mempengaruhi at au secara negatif mempengaruhi ses uatu yang menjadi keperdulian pihak pertama “

 Riadi

(2003) “ Ketidak sesuaian antar a keinginan dan kenyataan Peran“

VISION

OBJECTIVES

MISSION

COURT OF CONDUCT

STRATEGY ACTION

ORGANIZATION STRUCTURE

 Pendidikan       

Pengalaman Expectasi Motivasi Religion Kultur Status Sosial Kegemaran

Forming the way The people think

TRANSISI DLM PEMIKIRAN KON FLIK 1.

Pandangan Tradisional Semua konflik itu buruk, membahayakan h arus dihindari. 2. Pandangan Hubungan Manusia Hasil alamiah yang wajar dan bersifat tidak terelakkan dalam kelompok. 3. Pandangan Interaksionis Keyakinan bahwa konflik tidak hanya menj adi kekuatan positif dalam kelompok namu n konflik juga sangat diperlukan agar kelo mpok berkinerja efektif.

Manajemen konflik …..??

Penggunaan teknik-teknik resolusi da n stimulasi untuk meraih level konflik yang diinginkan

Teknik Pemecahan Konflik Pemecahan masalah

: Pertemuan tatap muka pihak-pihak yang berkonflik dengan maksud mengidentifikasi masalah dan memecahkannya melalui pembahasan terbuka Sasaran atasan : Menciptakan sasaran bersama yang tidak dapat dicapai tanpa kerja sama masing-masing pihak yang berkonflik Perluasan sumber daya : Bila konflik disebabkan oleh kelangkaan sumber daya misalnya uang, fasilitas kantor, kesempatan promosi perluasan sumber daya dapat menciptakan pemecahkan menang- menang. Pengindaran : Menarik diri dari atau menekan konflik. Kompromi : Setiap pihak yang berkonflik itu mengorbankan sesuatu yang berharga. Komando Ototitatif : Manajemen menggunakan otoritas formal untuk menyelesaikan konflik dan mengkomunikasikan keinginannya kepada pihak-pihak yang terlibat. Mengubah Variabel Manusia : Menggunakan tehnik pengubahan perilaku manusia misalnya pelatihan hubungan manusia untuk mengubah sikap dan perilaku yang menyebabkan konflik. Mengubah Variabel Struktur : Mengubah struktur organisasi formal dan pola struktur interaksi pihak-pihak yang berkonflik melalui perancangan ulang pekerjaan, pemindahan, penciptaan posisi koordinasi dan semacamnya.

Teknik Perangsangan Konflik. Komunikasi Memasukkan Orang Luar

: Menggunakan pesan-pesan yang bermakna ganda atau mengancam untuk meningkatkan konflik : Menambahkan karyawan yang latar belakang, nilai, sikap atau gaya manajerialnya berbeda dengan anggota2 yang ada dalam kelompok Restrukturisasi Organisasi : Mengatur ulang kelompok2 kerja, mengubah tatanan peraturan peningkatan rasa saling ketergantungan dan membuat perubahan struktural yang serupa itu untuk mengacaukan status quo. Mengangkat Oposisi : Menunjuk pengkritik untuk dengan sengaja menentang pendirian mayoritas yang dipegang oleh kelompok itu.

Konflik antar kelompok : konflik fungsional dan disfungsional Konflik Fungsional Konflik yang mendukung tujuan kelompok dan memperbaiki kinerja kelompok. Konflik seperti ini diperlukan di dalam sua tu kelompok/organisasi karena sangat menguntungkan

Konflik Difungsional Konflik yang merintangi konerja kelompok. Konflik disfungsional ini harus dihindari di dalam suatu kelompok/organisasi karena merugikan

Related Documents

Perilaku Organisasi
May 2020 22
Perilaku Organisasi
June 2020 10
Perilaku Organisasi
November 2019 21
Perilaku Organisasi
May 2020 12

More Documents from "Desa Sepaso Selatan"