PENCEGAHAN POLIP HIDUNG Menjaga kelembapan rumah dengan humidifier Menjaga kebersihan, dengan cara mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir dengan teratur dan sesering mungkin, ini bertujuan untuk mencegah bakteri dan virus menempel pada tubuh Menghindari
benda/
sesuatu
hal
yang
menyebabkan alergi, seperti bahan kimia, debu dan sebagainya Melakukan pengobatan untuk mengobati asma dan alergi, untuk mencegah peradangan yag lebih parah terjadi Membilas lubang hidung dengan obat khusus, hal ini akan membantu menurunkan risiko alergi dan iritasi lubang hidung