ETIKA ORGANISASI PEMERINTAH Oleh: Ery Arifullah, ST, MT Widyaiswara Bandiklat Prov. Kaltim Ketika Anda bertambah tua, Anda akan menemukan satu-satunya hal yang Anda sesali adalah hal-hal yang tidak Anda lakukan. Zachary Scott
Mengapa
Kondisi kian memburuk tertinggi korupsinya paling tidak kondusif untuk investasi daya saing ekonomi lemah multi masalah dalam masyarakat kerusuhan massal penjarahan massal kerusuhan rasial Lenyapnya kredibilitas & wibawa karena kelemahan etika dan moralitas Karenanya etika & moralitas sebagai kompetensi dasar perlu menjadi perilaku setiap PNS
ETIKA DAN MORALITAS NILAI NILAI ETIKA : Batasan batasan nilai normatif dalam interaksi dengan masyarakat dan lingkungan MORAL/MORALITAS : kepatuhan terhadap nilai nilai etika ETIKA > ETHOS : kebiasaan/watak pola perilaku/kebiasaan yang baik dan dapat diterima oleh lingkungan pergaulan seseorang/organisasi tertentu tentang baik dan buruk sehingga dapat membedakan mana yang patut dilakukan dan tidak dilakukan
1
MORALITAS
ETIKA
merujuk pada nilai nilai yang diyakini serta semangat dalam diri seseorang/ organisasi untuk melakukan/ tidak melakukan
Merupakan nilai nilai perilaku yang ditunjukkan seseorang/organisasi dalam interaksinya dengan lingkungan
MORALITAS
Melatar belakangi etika seseorang/organisasi PRINSIP PRINSIP ETIKA : keindahan
1. Keindahan (Beauty) Prinsip ini mendasari segala sesuatu yang mencakup penikmatan rasa senang terhadap keindahan. keindahan. Untuk Organisasi diwujudkan dengan perancangan tata ruang, ruang, furnitur dan hiasanhiasan-hiasan dinding serta aksesoris yang bersifat ergonomis (aqua, poster)
kebersamaan kebaikan keadilan kebebasan kebenaran
2. Persamaan (Equity) 3. Kebaikan (Goodness) Setiap manusia yang terlahir di bumi ini serta memiliki hak dan kewajiban masingmasingmasing, masing, pada dasarnya adalah sama dan sederajat. sederajat. Etika dalam prinsip ini adalah menghilangkan perilaku deskriminatif dalam berbagai aspek interaksi manusia Pelayanan Pemerintah tetap memperhatikan prioritas. prioritas.
Prinsip ini sangat berkaitan dengan hasrat dan citacita-cita manusia. manusia. Dengan tetap memperhatikan keman n faatan dan kebaikan bagi kema manusia
2
4. Keadilan (Justice) “Justitia est contans et perpetua voluntas jus suum cuiqe tribuendi “ Keadilan adalah kemauan yang tetap dan kekal untuk memberikan kepada setiap orang apa yang semestinya
5. Kebebasan (Liberty) Kebebasan dirumuskan sebagai keleluasaan untuk bertindak atau tidak bertindak berdasarkan pilihan yang tersedia bagi seseorang dengan pengertian : Kemampuan untuk menentukan diri sendiri Kesanggupan untuk mempertanggungjawabkan perbuatan SyaratSyarat-syarat yg memungkinkan manusia untuk melaksanakan pilihanbeserta pilihan-pilhannya konsekuensi dari pilihan itu
6. Kebenaran (Truth)
Tidak ada Kebebasan Tanpa Tanggung Jawab Semakin Besar Kebebasan yang dimiliki oleh seseorang semakin besar pula tanggung jawab yang dipikulnya.
Ide Kebenaran dipakai dalam logika ilmiah. ilmiah. Tapi ada juga kebenaran yang dibuktikan dengan keyakinan bukan dengan fakta. fakta.
3
Semua nasib terbuat dari unsur perasaan Perasaaan
Refleksi
Tak Tampak
Pikiran
¾ “My imagination creates my reality” reality” (Walt
Tindakan Kebiasaan
Tampak
Karakter Nasib
Sentanu, (2007)
Disney). ¾ “Semua yang terjadi di luar adalah serupa dengan yang terjadi di dalam diri manusia yaitu pikiran dan perasaannya” perasaannya”. (Charles Brodie Patterson, 1899)
ETIKA
¾
¾
¾ ¾
Anda sebenarnya ikut menciptakan kenyataan hidup Anda sendiri, apapun kenyataannya yang terjadi. Jika anda berpikir kesulitan, anda TIDAK BISA menarik kemudahan. Jika anda berpikir kekurangan, anda TIDAK BISA menarik kekayaan.
¾
¾ ¾
Allah selalu mengabulkan doa setiap orang. Dia mengabulkan doa yang ada di pikiran manusia, bukan yang terucap di mulut. Ketika ada konflik antara apa yang terucap dan yang ada di pikiran maka di pikiranlah yang akan terwujud. Yang ada di pikiran adalah sesuatu yang anda fokuskan. Anda mendapatkan apa yang anda FOKUSKAN.
4
Ingatan
¾ Pikiran sadar dan bawah sadar Sadar (12 %)
Tidak ingin miskin “Ingin Kaya”
Bawah Sadar (88 %)
Kebiasaan
Bawah Sadar (88 %)
Citra Diri
Miskin Kepribadian
Jadi apa yang diinginkan? Jadi apa yang diinginkan? Pernyataan Negatif 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
Jangan ragu menghubungi saya. Jangan panik. Jangan lupa. Jangan sampai terlambat. Pintu jangan dibanting. Saya tak mau sakit karena ini. Saya tidak ingin klien melakukan pembatalan.
Pernyataan Negatif
Pernyataan Positif 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
Cepat hubungi saya. Tenang saja. Tolong diingat. Kita ketemu lagi tepat waktu. Tutuplah pintu dengan pelan. Saya pasti baikbaik-baik saja. Saya ingin klien menepati janjinya
HalHal-hal yang tidak diinginkan 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Uang tidak cukup. Banyak tagihan. Tak bisa membeli apa yang diinginkan. Penghasilan kecil. Rejeki seret. Mobil rusak.
Pernyataan Positif
HalHal-hal yang dinginkan (FOKUS) 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Uang berlimpah. Cepat/mudah membayar tagihan. Selalu berkecukupan. Penghasilan besar. Mudah mendapatkan rejeki. Mobil baik atau baru.
5
Kesempurnaan manusia ¾
Pesan-pesan ketidakmampuan dan prasangka ¾
Dan sungguh Kami telah memuliakan anak cucu Adam, dan Kami angkut mereka di daratan dan lautan, dan Kami telah memberikan rezeki yang baik bagi mereka, dan Kami telah lebihkan mereka dari antara makhluk-makhluk yang telah Kami ciptakan dengan kelebihan yang sempurna. (QS. Al-Isra: 70).
¾
Contohnya: ¾
Manusia cendrung TIDAK PERCAYA atau TIDAK YAKIN bahwa: z
z
z z z
z
Hidup itu nikmat serta menyenangkan dan karenanya hanya pantas disyukuri. Rezeki sudah diatur cukup dan tidak perlu ada kekurangan. Tubuh bisa menyembuhkan dirinya sendiri. Pikiran dan perasaan lebih kuat dari tindakan. Manusia bisa mengubah hidup dengan mengubah pikiran dan perasaannya. Ikhlas (berserah diri) kepada Tuhan itu mudah dan menyenangkan.
Manusia dilahirkan mampu melakukan segalanya. Sebelum dikacaukan oleh pesanpesan-pesan “ketidakmampuan” ketidakmampuan” yang datang dari lingkungannya. Manusia dilahirkan untuk berhasil dan “gagal” gagal”. Kalau memang gagal itu ditujukan untuk belajar.
Contohnya ¾
Manusia cendrung berprasangka bahwa: z z z
z z z z
Hidup itu sudah dan penuh penderitaan. Rezeki itu susah dan selalu tidak cukup. Jika dokter mengatakan “x” tentang kesehatan saya maka itu pasti benar” benar”x”. Lebih banyak orang jahat daripada orang lain. Memelihara perkawinan itu susah. Hidup seperti “judi” judi” (dan kita lebih sering kalah). Ikhlas (berserah diri) itu susah dan sangat sulit dilakukan.
6
Refleksi
Refleksi ¾ “Kebahagiaan ialah
¾
¾ ¾
… dan kamu menyangka terhadap Allah dengan bermacambermacam-macam prasangka (QS. AlAl-Ahzab: 10) Allah mengikuti prasangka hambanya (Hadits Qudsi). Sesungguhnya prasangkaan itu tidak sedikitpun berguna untuk mencapai kebenaran (QS. Yunus: 36).
sesuatu yang dapat mengantarkan kepada kesuksesan (surga)” (surga)” (Ali bin Abi Thalib)
SITUASI
ORANG
PIKIRAN
PERASAAN
IDE
EVENT
Pikiran bawah sadar/perasaan menarik semua hal yang selaras dengan vibrasinya
PELUANG
7
Seni & etika dalam organisasi 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.
Inovasi dimulai dari mata. Curah pendapat yang sempurna. Organisasi yang hebat memerlukan tim yang penuh semangat. Pembuatan prototipe adalah perwujudan inovasi. Membangun rumah kaca. Melompati penghalang. Menciptakan pengalaman untuk kesenangan dan keuntungan. Mewarnai keluar garis. Hidupkan masa depan. Melakukan pukulan.
8
Delapan prinsip berpikir kreatif
Leonardo da Vinci: ¾ Curiosita: Curiosita: rasa ingin tahu yang
mendalam. ¾ Dimostrazione: Dimostrazione: menguji pengetahuan melalui pengalaman, ketekunan dan siap belajar dari kesalahan. ¾ Sensazione: Sensazione: penajaman indera terus menerus. ¾ Sfumato: Sfumato: kesediaan untuk menerima halhalhal yang tidak pasti atau tampak bertentangan.
9
Berpikir cara Albert Einstein ¾ Arte/Scienza: Arte/Scienza: mengembangan
keseimbangan ilmu dan seni, logika dan imajinasi. “otak kiri – otak kanan” kanan”. ¾ Corporalita: Corporalita: pemupukan keunggulan, keterampilan dua tangan, kebugaran, dan sikap tubuh yang benar. ¾ Connessione: Connessione: pengakuan dan penghargaan terhadap keterkaitan semua hal. ¾ Berpikir secara sistemik. sistemik.
¾
¾
Menemukan masalah yang tepat. tepat. Carilah masalah yang memiliki kemungkinan jawaban. Bahkan kalau perlu ciptakan masalah itu. Memecahkan polanya. polanya. Lampauilah aturanaturanaturan yang baku, yang membuat seseorang terikat jawabannya. Pecahkan pola yang selama ini dipakai. Jangan takut bila pemecahan pola tersebut bertentangan dengan ide umum.
Inovasi dimulai dari mata ¾
¾
Melanggar aturan. aturan. Pemecahan pola akan membuat pelanggaran aturan. Aturan baku yang selama ini dipegang harus berani dilanggar. Dalam berpikir, polapolapola baru harus lahir. Dan itu hanya dapat terjadi jika seseorang berani melanggar aturan. Dalam berpikir, pembangkangan ide umum itu bukanlah hal yang salah. Tumbuhkan solusi z Tumbuhkan ideide-ide hebat z Sabar dan tunda penilaian z Abaikan faktafakta-fakta yang tak menyenangkan z Tantanglah para ahli.
¾ Melihat dan mendengar dan pengamatan
ilmiah secara umum adalah langkah pertama yang penting untuk memperbaiki atau menciptakan produk terobosan.
10
INOVASI INOVASI dimulaimata mata dimulai
TINDAKAN
Refleksi
NO STUPID QUESTIONS ¾
MATA SEORANG ANAK INSPIRASI BERDASARKAN PENGAMATAN MERANGKUL PENGGUNA GILA MENEMUKAN PELANGGAR ATURAN ORANG ADALAH MANUSIA
¾
Bila anda sedang sumpek memikirkan sebuah masalah yang membuat otak menjadi buntu dan beku, maka BERSANTAILAH, BERSANTAILAH, ENJOYENJOY-lah, pergilah ke kafe atau pinggiran pantai, dan biarkanlah otak memberi jawaban dengan caranya sendirinya. ASBUN (No Action Talk Only) sering diremehkan padahal dengan ASBUN memungkinkan ideide-ide tercurah, keluar semuanya dan semaunya.
Curah Pendapat (ASBUN)
MEMPERTAJAM FOKUS ATURAN2 YG MENYENANGKAN
¾ Cara terbaik memperoleh ide bagus
adalah dengan mendapatkan banyak ide - Linus Pauling –
CURAH CURAH PENDAPAT PENDAPAT YG YG BAIK BAIK
BERI NOMOR IDE2 ANDA MEMBANGUN & MELOMPAT RUANGAN MENGINGAT REGANGKAN OTOT2 MENTAL LAKUKAN SECARA FISIK
11
YANG YANG
MEMATIKAN MEMATIKAN PENCURAH PENCURAH PENDAPAT PENDAPAT
MENULISKAN MENULISKAN SEGALA SEGALASESUATU SESUATU
TIDAK TIDAKADA ADA SESUATU SESUATUYANG YANG BODOH BODOH
ATASAN ATASAN BERBICARA BERBICARA TERLEBIH TERLEBIH DAHULU DAHULU SETIAP SETIAP ORANG ORANG MENDAPAT MENDAPAT GILIRAN GILIRAN HANYA HANYAUNTUK UNTUK PARA PARAPAKAR PAKAR MELAKUKANNYA MELAKUKANNYA DILUAR DILUARLOKASI LOKASI
12
13
Topik Curah Pendapat (20 menit) 1. 2.
3. 4. 5.
Bagaimana memulai bisnis tanpa modal (uang). Bagaimana membangun rumah tangga harmonis ketika anda sudah tua (50 thn keatas). Bagaimana mengembangkan kota baru menjadi kota yang terkenal di seluruh dunia. Bagaimana meminimalisir kejahatan tanpa penjara. Bagaimana agar PNS betah di kantor.
14
15
Organisasi yg Hebat Memerlukan Tim yang Penuh Semangat ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾
Mitos tentang jenius yang hidup menyendiri. Pembentukan tim yang bersemangat. Ruang yang bersemangat. Membangkitkan energi anda sendiri. Faktor hasrat. Peluang dalam rintangan. Dalam sebuah misi. Pemecahan masalah dalam tim. Tim di tempat tertutup. Campuran yang pas. Hapuskan kata “mereka” mereka”. Bekerjasama dan kepercayaan.
6. Anagram ¾
5 menit
Ubahlah kata-kata berikut dengan menggunakan sistem ANAGRAM: ADEGAN SEBAR RETRAKAK ARUKAIN TEDAIREM PATREMNEM GULGUN CEPOT KARPET
16
13. Maju Mundur ¾
5 menit
Silahkan mengubah kata di bawah ini sesuai dengan perintah yang ada disebelah kanannya: COLD = maju 3 huruf JOLLY = mundur 7 huruf ADDER = maju 1 huruf FILLS = maju 6 huruf SORRY = mundur 6 huruf FREUD = mundur 3 huruf INGOT = mundur 6 huruf FERNS = mundur 4 huruf
6. Anagram ¾
5 menit
Ubahlah kata-kata berikut dengan menggunakan sistem ANAGRAM: ADEGAN SEBAR RETRAKAK ARUKAIN TEDAIREM PATREMNEM GULGUN CEPOT KARPET
AGENDA BESAR KARAKTER URAIKAN, KARUNIA DIAMETER TEMPRAMEN UNGGUL COPET PERKAT
17
13. Maju Mundur ¾
Silahkan mengubah kata di bawah ini sesuai dengan perintah yang ada disebelah kanannya: COLD = maju 3 huruf JOLLY = mundur 7 huruf ADDER = maju 1 huruf FILLS = maju 6 huruf SORRY = mundur 6 huruf FREUD = mundur 3 huruf INGOT = mundur 6 huruf FERNS = mundur 4 huruf
FROG CHEER BEEFS LORRY MILLS COBRA CHAIN BANJO
5 menit
Antusiasme adalah keyakinan yang membara. George Adams
Refleksi Siapapun anda, apapun pengalaman anda, kemungkinan air sedang pasang naik. Jika tidak bertindak cepat, maka anda akan tenggelam - The inspirator -
Membangun rumah kaca ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾ ¾
Membangun lingkungan. Berpikir proyek, berpikir pribadi. Inspirasi dari kesulitan. Membuat prototipe ruangan anda. Menciptakan ikon tim. Perhatikan bahasa tubuh anda. Ruangan tim yg sederhana. Hirarki merupakan musuh ruangan bagus. Berikanlah pemandangan pada pegawai. Menceritakan pengalaman. Membuat sampah anda bernyanyi.
18
Mengharapkan hal2 tak terduga Menjadi inovatif dan sukses lebih dari sekedar mempekerjakan orang yang tepat dan membeli teknologi terbaik. Anda harus menciptakan kebiasaan bahwa ruangan penting. - The Inspirator -
BERGANTI TOPI
BERLANGGANAN & BROWSING JADILAH SUTRADARA
BERLATIH SILANG
SELENGGARAKANLAH OPEN HOUSE MENGINSPIRASI PENDUKUNG MEMPEKERJAKAN ORANG LUAR
Melompati penghalang PENGHALANG
JEMBATAN
Berdasarkan hirarki Inovasi dan struktur ibarat minyak dan air. Memaksakan ide mulai dari atas atau secara kaku mengikuti jalur vertikal dalam organisasi cendrung mengurangi bobot proyek. Terlalu banyak rintangan.
Berdasarkan keunggulan Jika organisasi anda benar-benar bersedia menerima ide dari manapun, bukan saja inovasi akan lebih siap untuk tumbuh dengan baik, tetapi orang akan lebih terbuka menyampaikan ide mereka.
Birokrasi Jika anda harus mengisi formulir standar atau selalu berkonsultasi setiap memulai proyek, tidak lama lagi anda pasti akan mencoba lebih sedikit hal-hal baru. Anda takut membuat kesalahan.
Otonomi Bila anda adalah tuan atas nasib anda sendiri, anda mempunyai rasa percaya diri untuk mengambil resiko. Ya, anda kadang-kadang gagal, tetapi anda akan tetap mencapai kesuksesan baru juga.
Melompati penghalang PENGHALANG Asing Ada organisasi dimana tidak seorangpun tampak memperhatikan atau peduli. Tempat dimana anda dapat menapaki perlahan-lahan jenjang karir yg dapat diperkirakan, sepanjang andatidak mengaramkan kapal. Tempat dimana mencari aman adalah tindakan yg paling bijaksana
JEMBATAN Akrab Kalau anda merasa seperti teman dan keluarga, maka orang akan mengerti bahwa kadang-kadang terjadi salah langkah. Organisasi yang bagus membuat anda merasa cukup nyaman untuk saling bergurau – bahkan terhadap atasan – karena anda berada di antara teman-teman sendiri.
19
Melompati penghalang
Melompati penghalang
PENGHALANG
JEMBATAN
PENGHALANG
JEMBATAN
Rapi Waspadalah terhadap kebijakan meja rapi atau aturan ketat tentang pengaturan ruangan anda. Bahkan struktur organisasi yang “bersih” dapat memadamkan kreatifitas. Kalau anda terus menerus memberikan larangan, jangan terkejut jika tim proyek mengalami kesulitasn untuk “berpikir di luar kotak”.
Berantakan Kantor anda mungkin berantakan, tetapi jelas sekali itulah kantor anda, rumah pribadi anda dimana anda menghabiskan berjam-jam disana. Kota New York adalah contoh yang bagus untuk jenis berantakan yang menstimulasi ini – budaya , gagasan dan pengalaman kacau balau yang menghasilkan energi dan kreativitas bagi penduduknya.
Pakar Keahlian ini bagus sampai ia memulai menghentikan anda dari pembelajaran baru. Banyak orang yang menganggap dirinya pakar, sebagai contoh, berbicara lebih banyak daripada mendengarkan. Para pakar secara tidak sengaja dapat menghalangi inovasi dengan mengatakan, “Tidak pernah dilakukan dengan cara itu.”
Pekerja Seorang pekerja selalu melakukan perubahan kecil terhadap berbagai hal dan gagasan, berusaha memperbaiki pekerjaan mereka dan diri sendiri. Pekerja serampangan tidak peduli pada status quo karena mereka tahu mereka akan mencoba sesuatu yang sedikit berbeda besok. Mereka hebat dalam meluncurkan proyek dan menjaganya tetap bergerak.
Menciptakan pengalaman untuk kesenangan dan keuntungan ¾ –
– – – – – – – –
– – –
Satu bagian dari perjalanan – pengalaman bandara: Tiba di bandara dengan mobil, angkot, travel, bus atau kereta api. Pemeriksaan tiket dan barang. Menemukan terminal dengan benar. Check-in dan memasukkan bagasi. Konfirmasi tempat duduk dan pintu keberangkatan. Airport tax. Pemeriksaan oleh petugas keamanan. Mengetahui lokasi dan mencapai pintu anda. Memeriksa status naik ke pesawat dan perubahan jadwal penerbangan. Menunggu di ruang tunggu. Memperhatikan pengumuman. Berjalan menuju pesawat.
¾ Bagaimana saya dapat mendesain ulang
operasi saya, menggunakan teknologi mutakhir, atau melatih ulang supaya orang lain mendapatkan pengalaman yang berkesan/ manis? ¾ Jawaban: inovasi kecil dulu.
20
Memikirkan ulang pelayanan sehingga berkesan bagi pelanggan: 1. 2. 3.
4. 5.
6.
Pelayanan pembuatan KTP. Pelayanan pendaftaran diklat prajabatan BKD. Pelayanan fasilitas dan proses pendidikan bagi murid. Pelayanan fasilitas rumah sakit. Pelayanan proses pembayaran rekening listrik, air, telepon rumah/HP atau asuransi. Pelayanan di hotel.
Persoalan-persoalan adalah harga yang Anda bayar untuk kemajuan. Earl Campbell
Kegagalan bukanlah kegagalan kecuali Anda tidak belajar darinya. Dr.Ronald Niednagel.
Always set the trail, never follow the path. Michael Nolan
21
Mewarnai keluar garis ¾ Melanggar aturan z
z
z
Ketika anda membuat aturan, anda menabur benih birokrasi yang pertama. Jabatan dan kantor eksklusif akan menciptkanan penghalang mental dan fisik bagi tim dan individu Administrasi dibuat seminimal mungkin.
¾ Membuat keputusan mengenai inovasi
berarti mengambil resiko. ¾ Tetap berada dalam status quo selalu
tampak lebih aman, walaupun tidak lebih menguntungkan dalam jangka panjang. - The Inspirator -
9. Enam Belas Titik (20 menit) ¾ Hubungkanlah enambelas
Creativity Games
titik berikut dengan menarik garis lurus sebanyak 6 (enam) enam) kali tidak boleh terputus dan harus mengenai 16 titik tersebut. tersebut.
Sixs MatchSticks
22
Si pelanggar (pelompat?) aturan ¾ Nokia melanggar aturan berkomunikasi
“nenek moyang” moyang” dengan mobilephonenya dan HP ergonomisnya. ¾ eBay membalik dinamika konsep menjual: siapa saja dapat menjual apa saja kepada siapa saja. ¾ Amazon.com membalik konsep menjual buku “di toko” toko” dan menyimpannya “di gudang” gudang” menjadi tanpa toko dan gudang.
Steve Jobs – Apple Computer
23
Bill Gates – Microsoft Corp
Walt Disney
Winston Churchill
Penghalang Dalam Organisasi (10 menit) PENGHALANG
SOLUSI
HIRARKI
?
BIROKRASI
?
ASING
?
RAPI
?
PAKAR
?
24
Mencari tampilan “tisu basah” ¾ Mewarnai keluar garis (tapi jangan terlalu
jauh) z
z
z
AnakAnak-anak mewarnai apa saja dimana saja yang dia suka ? Kuncinya pendekatan baru, metode dan cara baru. Orang yang bekerja terusterus-menerus di mejanya, bukanlah orang yang akan menemukan inovasi hebat.
Membuat pintu masuk yg bagus
Check list
Membuat metafora
Satu klik lebih baik daripada dua
Pikirkan tas kantor
“Autosave” & “undo”
Warna memberi inspirasi Tanda masuk belakang panggung
Pertama, jangan sakiti Tambahan luar biasa
Hidupkan masa depan ¾ Tidak akan maju bila mengikuti status quo. quo. ¾ Penemuan teknologi mutakhir bahkan
Satu klik lebih baik daripada dua
pencipataan budaya baru adalah contoh upaya menghidupkan masa depan dan pelanggaran “aturan nenek moyang” moyang”. ¾ Microsoft, Apple, eBay, Amazon.com, Yahoo, Google adalah contoh upaya menghidupkan masa depan.
25
8. Pemadam Api ¾ Setiap kelompok
diminta untuk mempersiapkan 1 lilin yang menyala. menyala. ¾ Kemudian dengan berbagai upaya kelompok mematikan lilin dari jarak 3 meter dengan menggunakan bahan terbatas yaitu TIGA lembar kertas koran.
Melakukan pukulan ¾ Saatnya memulai. ¾ Memberi dan menerima. ¾ Mengadopsi dan mengadaptasikan.
15. Candle Light ¾ Salah satu peserta dalam tim diminta
untuk mewakili timnya untuk menyalakan 10 batang lilin dengan korek kayu. ¾ Jumlah korek yang disediakan ditentukan oleh instruktur. ¾ Jumlah lilin yang berhasil dinyalakan terbanyak akan menjadi pemenang.
Terimakasih…
Change and growth take place when a person has risked himself and dares to become involved with experimenting with his own life (Herbert Otto) Perubahan dan perkembangan akan terjadi, jika seseorang mengambil resiko dan berani untuk terlibat dengan melakukan eksperimen dalam hidupnya
26
Terimakasih… ¾ Jangan terlalu mengakar pada sesuatu.
Jangan takut menunjukkan siapa Anda sebenarnya – bahkan itu berarti keluar dari kenyamanan Anda. - From the Apple Way -
¾
"Saya yakin bahwa satu hal yang bisa membuat saya bertahan adalah bahwa saya mencintai apa yang saya lakukan. Kita harus mencari apa yang sebenarnya kita cintai. Dan adalah benar bahwa pekerjaan kita adalah kekasih kita. Pekerjaan kita akan mengisi sebagian besar hidup kita. Dan satusatu-satunya jalan untuk bisa mencapai kepuasan sejati adalah melakukan apa yang kita yakini," -Steve Jobs – CEO Apple ComputerComputer-
27