PAPER DAN LAPORAN KASUS GENERAL ANESTHESIA ENDOTRACHEAL TUBE (GA-ETT) PADA POLIP NASI Paper Ini Dibuat Untuk Melengkapi Persyaratan Mengikuti Kepaniteraan Klinik Senior di Bagian Ilmu Anastesi RSU Haji Medan
Disusun Oleh: Andrianus Mooy (17360034) Meirani Rizdaputri (15360444) Shinta Chitra Sari (17360074) Yudha Eka Prayogia (16360269)
Pembimbing: dr. H. Asmin Lubis, DAF Sp. An, KAP, KMN
KEPANITERAAN KLINIK SENIOR ILMU ANASTESI RSU HAJI MEDAN SUMATERA UTARA FAKULTAS KEDOKTERAN 2017
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum. wr. wb
Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang yang senantiasa melimpahkan rahmat dan berkat-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Paper dengan judul “General Anesthesia Endotracheal Tube (GA-ETT) Pada Polip Nasi”. Tujuan paper
ini untuk
melengkapi persyaratan mengikuti Kepaniteraan Klinik Senior di bagian Ilmu Anastesi RSU Haji Medan. Terima kasih kepada dr. H. Asmin Lubis, DAF Sp. An, KAP, KMN, selaku pembimbing dalam mengikuti Kepaniteraan Klinik Senior di bagian Ilmu Anastesi RSU Haji Medan. Kami menyadari bahwa penulisan ini masih membutuhkan saran dan kritik untuk menyempurnakan tugas ini. Semoga paper ini bermanfaat. Amin.
Wassalamualaikum. wr. wb
Medan, Oktober 2017
(Penulis)
ii