Bab 3 Komponen_sosial_1[1]

  • Uploaded by: Aida Fitriyah
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bab 3 Komponen_sosial_1[1] as PDF for free.

More details

  • Words: 569
  • Pages: 4
3.1.3

Sosial, Ekonomi, Budaya Metode pengumpulan data untuk aspek sosial, ekonomi dan budaya tertera pada tabel 3.1 berikut :

No

1

Aspek yang

Jenis

Parameter

Dikaji

Data

Metode Pengumpulan

Analisis

Data

Data

Sosekbud Kependudukan

-

Jumlah

Sekunder Studi Pustaka

penduduk -

(data BPS)

Pertumbuhan

Deskriptif Analisis

panduduk -

Jenis kelamin

-

Pendidikan

-

Agama

-

Tenaga kerja

Sosial

-

Pendapatan

Primer

Data primer: Deskriptif

Ekonomi

-

Kesempatan

dan

Observasi,

kerja

sekunder

wawancara

-

Kesempatan

dan kuisioner

usaha

Data

Analisis

sekunder: Dokumentasi dari

pihak

kelurahan/desa Sosial Budaya

-

Adat istiadat

Primer

Studi pustakan Deskriptif

-

Kelembagaan

dan

dan

masyarakat

sekunder

wawancara

-

Keamanan

-

Sikap

dan

persepsi masyarakat

Analisis

a. Kependudukan -

Pengumpulan data Metode pengumpulan data kependudukan atau disebut juga dengan demografi didapatkan dari data sekunder. Data sekunder didapatkan dari pihak kelurahan/desa dan juga Badan Pusat Statistik (BPS). Data yang dikumpulkan meliputi : 1. Jumlah penduduk 2. Pertumbuhan panduduk 3. Jenis kelamin 4. Pendidikan 5. Agama 6. Tenaga kerja

-

Analisis data Data hasil pengamatan dan pengukuran, baik data kuantitatif maupun kualitatif akan dianalisis menggunakan metode sebagai berikut: 1. Kepadatan penduduk Kepadatan penduduk merupakan rasio antara jumlah penduduk (pt) dan luas total area administratif (L) tertentu pada suatu waktu tertentu pula. Angka ini mewakili satu jiwa per km2 D = Pt / L (jiwa/per km2) 2. Laju pertumbuhan penduduk Persamaan yang digunakan merupakan turunan dari fungsi proyeksi pertumbuhan penduduk secara geometrik. Pt = Po (1+r)t Dimana : Pt = Jumlah penduduk pada akhir tahun ke-t Po = Jumlah penduduk pada tahun awal analisis r = Laju pertumbuhan penduduk per tahun t = Selang waktu (tahun) 3. Rasio jenis kelamin (RJK)

Angka ini menunjukkan banyaknya penduduk laki-laki (Pi) per 100 penduduk perempuan (Pp) RJK = Pi / Pp x 100 b. Sosial Ekonomi -

Pengumpulan data Metode pengumpulan data didapatkan dari data primer dan sekunder. Data primer didapatkan

dari observasi langsung ke

lapangan, melalui wawancara terhadap masyarakat sekitar ataupun bagian kelurahan dan didaptkan dari pengisian kuisioner oleh masyarakat sekitar. Untuk pengisian kuesioner dan wawancara, sampling akan diambil secara purposive random terhadap warga yang bermukiman disekitar pembangunan apartemen. Adapun data sekunder didapatkan dari pihak kelurahan/desa. Jenis data yang dikumpulkan meliputi : 1. Angkatan kerja 2. Jumlah penduduk bekerja dan tidak bekerja 3. Pendapatan 4. Peluang kerja 5. Peluang usaha 6. Pusat-pusat pertumbuhan ekonomi -

Analisis data Analisis data pendapatan, kesempatan kerja dan kesempatan usaha menggunakan analisis tubulasi dimana data disajikan dalam bentuk tabel secara ringkas sesuai dengan data yang dianalisis.

c. Sosial Budaya -

Pengumpulan data Jenis data yang dikumpulkan (secara purposive random sampling) meliputi :

a. Komunitas masyarakat adat/lokal dan masyarakat pendatang b. Pelapisan sosial di kalangan masyarakat adat/lokal dan pendatang c.

Sistem nilai dan moral di kalangan masyarakat

d. Pranata

ekonomi

yang

berkembang

dikalangan

masyarakat

khususnya dikalangan masyarakat penduduk asli e. Potensi kerjasama, persaingan dan konflik di kalangan komunitas masyarakat adat/lokal, dan antara masyarakat adat/lokal dengan masyarakat pendatang f. Sikap masyarakat terhadap rencana pembangunan proyek apartemen dan fasilitas penunjangnya Data primer diperoleh melalui metode survei dengan teknik wawancara mendalam yang dilengkapi dengan observasi. Sumber utama informasi adalah tokoh masyarakat dan pemimpin formal pada lokasi yang diperkirakan terkena dampak. -

Analisis data Analisis data dilakukan secara kualitatif untuk mengetahui keadaan sosial budaya masyarakat, termasuk mengangkat issue sosial budaya yang mengemuka di masyarakat khususnya yang berkaitan dengan pembangunan apartemen. Analisis akan dilakukan berdasarkan Pedoman Konstruksi dan Bangunan No. 010/BM/2009 mengenai Pedoman Pelaksanaan Pengelolaan Lingkungan Hidup Bidang Jalan dari Kementrian Pekerjaan Umum.

Related Documents

Bab 3
June 2020 37
Bab 3
November 2019 52
Bab 3
October 2019 51
Bab 3
August 2019 65
Bab 3
June 2020 26
Bab 3
May 2020 35

More Documents from ""

Bismillah Print.pdf
May 2020 10
1 Hal Depan 3,7.pdf
May 2020 8
Bab I1 - Copy.docx
June 2020 7
Bab 3 Komponen_sosial_1[1]
October 2019 10
Quisioner.docx
May 2020 5
Artikel Bpjs.docx
December 2019 14