20091009 Evaluasi Peringkat Jabatan Pelaksana Depkeu - Contoh

  • Uploaded by: Ahmad Abdul Haq
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 20091009 Evaluasi Peringkat Jabatan Pelaksana Depkeu - Contoh as PDF for free.

More details

  • Words: 812
  • Pages: 13
CONTOH-CONTOH

Pasal 4 dan 5 No

Kasus

Peringkatnya

1

Ana, lulusan Prodip yg baru, diangkat sbg CPNS dg Diberikan Peringkat 6, karena peringkat untuk gol/ruang II/c CPNS adalah 2 tingkat di bawah peringkat maksimal

2

Warsito, PNS pelaksana pindahan dari MK, gol IIIb Peringkat 9

3

a. Abdul R, Mantan Es II dg peringkat 20, yang non job karena hukuman yang menjadi Pelaksana b. Siti Y, mantan es III Gol IIId dg peringkat 17, yang non job karena hukuman yang menjadi Pelaksana

4

Peringkat 12 karena mantan eselon I dan eselon II diberikan peringkat 12 Peringkat 10, karena mantan eselon III diberikan peringkat 2 tingkat di bawah peringkat 12 yaitu peringkat 10

Fatoni, es III Gol IIId Peringkat 19, dimutasi diatur dengan Peraturan Menteri Keuangan menjadi pelaksana dengan tugas khusus pimpinan tersendiri

Contoh2: Pasal 4 dan 5 lanjutan No

Kasus

peringkatnya

1

Candranaya (Gol IVc), kembali dari dipekerjakan di Bank Dunia dan untuk sementara menjadi pelaksana di Dep.Keuangan

a. peringkat 12, karena golongan IVc disetarakan dg peringkat 12 (peringkat pelaksana tertinggi adalah 12)

2

Marsudiharjo, Pranata Komputer Madya, (peringkat 19) kembali dari dipekerjakan di BKN sementara menjadi pelaksana di Dep.Keuangan

b. peringkat 12

3

Mulatsari, Pranata Komputer Pelaksana Lanjutan (peringkat 10). kembali dari dipekerjakan di BKKBN, sementara menjadi pelaksana di Dep.Keuangan

c.

4

Yusniwati, pelaksana gol III/b kembali dari dipekerjakan di KPU

d. Peringkat 9, karena peringkat yang diberikan adalah 2 tingkat di bawah peringkat maksimal utk gol III/b

Peringkat 10

BAB II ………………………lanjutan

Contoh2: Pasal 6 dan 7

BAB II ………………………lanjutan

Contoh2: Pasal 8 No

Kasus

Jabatan dan peringkatnya

1

Imron, Kasi Pelayanan pada KPP gol III/c peringkat Mengingat Imron tugas belajar lebih dari 6 14 mendapat beasiswa S2 ke Jepang selama 2 bulan, peringkatnya ditetapkan 12 sejak bulan tahun. pertama menjalankan tugas belajar.

2

Budiman, Pemeriksa Pajak Muda gol III/c peringkat Mengingat Budiman tugas belajar lebih dari 6 16 tugas belajar ke Korea selama 2 tahun. bulan, peringkatnya ditetapkan 12 sejak bulan pertama menjalankan tugas belajar.

3

Noni, Penilai PBB Pelaksana gol II/c peringkat 9 tugas belajar ke Belanda selama 2 tahun.

Mengingat Noni tugas belajar lebih dari 6 bulan, peringkatnya ditetapkan sama dengan peringkat sebelumnya yaitu peringkat 9.

4

Sinta, pelaksana gol III/a peringkat 10 tugas belajar ke Belanda selama 2 tahun.

Mengingat Sinta tugas belajar lebih dari 6 bulan, peringkatnya ditetapkan sama dengan peringkat sebelumnya yaitu peringkat 10.

Contoh Nama / NIP Pangkat/gol ruang Jabatan/peringkat TMT Jabatan Unit Periode evaluasi

: : : : :

HASIL EVALUASI

: Badu / 060000XXX Pengatur / II/c Pemroses Bahan Telaahan Tk. II/ peringkat 8 1 September 2007 Bagian Analisa dan Evaluasi Jabatan, Biro Organta 1 Januari sd 30 Juni 2009

 A. Pelaksanaan Pekerjaan (bobot 40%)

  No.

Uraian Pekerjaan*)

Target**)

Realisasi

Nilai

1.

Menyusun konsep surat dengan tingkat kesulitan ringan

30 konsep

25 konsep

83,33

2.

Mengetik konsep surat dan verbal dengan benar

30 konsep

30 konsep

100

3.

Menyiapkan sarana prasarana dalam 15 kali rapat dengan tepat waktu

12 kali

4.

Menggandakan berkasberkas/dokumen dengan tepat

70 berkas

100 berkas

Keterangan

80 100

Walaupun realisasinya 70 berkas, namun karena pekerjaan yang ada hanya sebanyak 70 berkas, maka atasan langsungnya dapat memberikan nilai 100

Keterangan : Nilai tertimbang 36,33  *) Uraian Pekerjaan mengacu pada Uraian Jabatan dan berdasarkan petunjuk atasan **) Untuk jabatan yang karena sifat tugasnya sulit ditentukan targetnya (misalnya jabatan pengemudi dan protokol), penetapan target menggunakan angka kuantitatif relatif (persentase).  

Disiplin Kehadiran (bobot 30 %)

CONTOH /FORMAT KETERANGAN YG SAH LAMPIRAN IV

Contoh Penilaian B. Disiplin Kehadiran (bobot 30 %) No.

Kedisiplinan

1

oJumlah ketidakhadiran oJumlah kehadiran tidak tepat waktu/pulang sebelum waktunya (PSW) dan terlambat (TL)

2

Kepatuhan selama jam kerja Nilai Tertimbang

Jumlah/ kondite

Nilai

Keterangan

o5 o20

91,67

o1 hari ketidakhadiran mengurangi nilai 5 o1 kali PSW/TL mengurangi nilai 1,25 o100 – (((5x5) +(20x1,25))/6 bulan) = 91,67

-

87 26,80

sangat sering ditempat tugas

berada

Contoh Penilaian C. . Sikap dan Perilaku Terhadap Pekerjaan (bobot 30 %) No.

Sikap dan Perilaku terhadap pekerjaan

Nilai

Keterangan

1

Tanggung jawab terhadap pekerjaan

90

2.

Kerjasama tugas

92

3.

Prakarsa/inisiatif dalam bekerja

87

apabila sangat sering memiliki gagasan, inisiatif, dan terobosan terhadap pekerjaan

4.

Integritas

90

apabila sangat sering mempertahankan kejujuran dan memegang teguh kode etik

dalam

melaksanakan

Nilai tertimbang

26,93

apabila dengan apabila dengan

sangat sering menyelesaikan pekerjaan baik dan tepat waktu sangat sering mampu bekerja sama orang lain untuk mewujudkan hasil

Pasal 15 Kriteria total nilai tertimbang atas hasil evaluasi adalah sebagai berikut: a. bernilai baik, apabila memiliki nilai antara 90 sampai dengan 100; b. bernilai sedang, apabila memiliki nilai antara 70 sampai dengan 89; dan c. bernilai kurang apabila memiliki nilai 69 ke bawah. Contoh ---------- A+B+C

Rincian Perhitungan :  Pelaksanaan Pekerjaan =36,33 Disiplin =26,80 Sikap dan perilaku =26,93  Jumlah Total Nilai Tertimbang =36,3 + 26,8 + 26,9 = 90,06 (termasuk kriteria BAIK)

CONTOH BERITA ACARA---- LAMPIRAN V

CONTOH SURAT REKOMENDASI PEJABAT PENILAI LAMPIRAN VI

CONTOH KEPUTUSAN LAMPIRAN VII

Related Documents


More Documents from "Rina Ren"