Tupoksi Program Gizi.docx

  • Uploaded by: Ati Rohaeti
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tupoksi Program Gizi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 266
  • Pages: 2
TUGAS POKOK DAN FUNGSI

PELAKSANA PROGRAM GIZI

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKSEMAS CIBATU Jl. Kihajar Dewantara No.10 Kecanatan Cibatu Kode Pos 44185 (0262) 466018 No. Dokumen : TPF/GIZI/PB/001 No. Revisi : 0 Tgl. Terbit : 02 Januari 2016

DINAS KESEHATAN KAB. GARUT PUSKESMAS CIBATU

Hal.: 1/1

A. KEDUDUKAN Berada di bawah pembinaan dan bertanggung jawab kepada kepala UPTD Puskesmas DTP Cibatu B. TUGAS Membantu Kepala Puskemas dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat khususnya di bidang gizi C. FUNGSI Merencanakan, menyiapkan, melaksanakan, memantau, menganalisis dan mengevaluasi program Pembinaan Gizi Masyarakat di wilayah kerja Puskesmas D. URAIAN TUGAS 1. Membuat perencanaan kegiatan program gizi 2. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan program gizi 3. Melaksanakan Pemantauan Wilayah Setempat (PWS) 4. Melaksanakan Konseling Gizi 5. Melaksanakan penyelenggaraan makanan pasien khusus untuk Puskesmas Dengan Tempat Perawatan. 6. Melaksanakan pembinaan Keluarga Sadar Gizi (KADARZI) 7. Melaksanakan pemantauan pertumbuhan balita 8. Melaksanakan pemberian suplementasi gizi 9. Penatalaksanaan balita gizi buruk di rumah tangga 10. Melaksanakan Bulan Penimbangan Balita ( BPB ) 11. Melaksanakan pelacakan dan penanganan kasus gizi 12. Melaksanakan deteksi dini masalah gizi 13. Melaksanakan pemantauan konsumsi garam beryodium di masyarakat E. TANGGUNG JAWAB 1. Menjaga Kerahasiaan data klien/pasien 2. Menjaga Kebersihan dn perlengkapan kerja 3. Mengutamakan kualitas dan kuantitas hasil kerja 4. Mengevaluasi kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap SPO dan penugasan pimpinan F.

WEWENANG 1. Menilai kelangkapan data/informasi/bahan kerja yang diterima 2. Menggunakan perangkat kerja yang tersedia

G. KUALIFIKASI 1. D III Gizi 2. Menguasai aplikasi office dan internet 3. Menguasai peralatan dan perlengkapan nutrisionis

Cibatu, 02 Januari 2016 Kepala UPT Puskesmas DTP Cibatu,

dr. leli yuliani. Pembimbing NIP. 197612162005012005

Related Documents


More Documents from "Otong Ocarkandi"

1. Jilid.docx
May 2020 21
Ba Kti 2015.docx
May 2020 18
88.docx
June 2020 26
Sdn Pananjung 4.xlsx
June 2020 16
Plh-tp-ok.doc
May 2020 23