Tupoksi Indera.docx

  • Uploaded by: gina febriani
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tupoksi Indera.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 343
  • Pages: 2
TUGAS POKOK DAN FUNGSI

PELAKSANA PROGRAM INDERA

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT DINAS KESEHATAN UPT PUSKESMAS WANARAJA DTP Jalan Raya Wanaraja no.30 Kecamatan Wanaraja Tlp (0262)444118 Garut Email :[email protected] No. Dokumen : TPF/INDRA/PC/001

No. Revisi : 0

Tgl. Terbit : 02 Januari 2017

Hal.: 1/1

A. KEDUDUKAN Berada di bawah pembinaan dan tanggung jawab kepada Kepala Puskesmas Wanaraja melalui koordinator program kesehatan indera. B. TUGAS `Melakukan upaya penanggulangan gangguan penglihatan dan atau pendengaran melalui kegiatan penyuluhan,pencegahan, penyakit,deteksi dini,pengobatan dasar serta upaya rujukan. C. FUNGSI 1. Pendeteksian dini Kasus kesehatan indera. 2. Pencatatan Kejadian / Kasus di buku Register. 3. Penyaluran tentang Kesehatan indera penglihatan dan pendengaran. 4. Melaksanakan Case finding Katarak ke lapangan untuk Mendeteksi kasus katarak yang ada di desa. 5. Melakukan case finding indera penglihatan dan pendengaran ke SD/MI. 6. Pencatatan hasil lapangan pada buku visum. 7. Pelaksanaan analisis kasus bersama koordinator pencegahan dan pemberantasan penyakit. 8. Penyampain hasil kunjungan dan hasil analisis kepada Kepala Puskesmas. 9. Pencatatan dan Pelaporan Program kesehatan indera. D. URAIAN TUGAS 1. Mendeteksi dini Kasus kesehatan indera 2. Mencatat kasus kesehatan indera di buku register 3. Melakukan penyaluran tentang kesehatan indera penglihatan dan pendengaran. 4. Melelaksanakan rujukan ke Rumah Sakit pada kasus katarak yang sudah matur. 5. Melaksanakan case finding katarak ke desa. 6. Mengisi format case finding katarak dan penjaringan kesehatan indera penglihatan dan pendengaran ke SD/MI . 7. Mencatat hasil kunjungan lapangan ke buku visum. 8. Melaksanakan analisis kasus bersama koordinator kesehatan indera. 9. Membuat hasil kunjungan dan hasil analisis kepada Kepala Puskesmas. 10. Mencatat dan Melaporkan program kesehatan indera. E. KUALIFIKASI 1.Mempunyai latar belakang pendidikan Profesi D3 Keperawatan. 2.Telah mengikuti Pelatihan tentang Program kesehatan indera.

F. TANGGUNG JAWAB 1. Bertanggung jawab atas pendeteksian dini kasus kesehatan indera. 2. Bertanggung jawab atas tindakan promotif,preventif dan kuratif program kesehatan indera. 3. Bertanggung jawab atas pencatatan dan pelaporan. G. WEWENANG Melakukan pelayanan promotif ( penyuluhan kesehatan indera),dan promotif (deteksi dini gangguan penglihatan dan pendengaran), kuratif (pelayanan kesehatan mata/telinga dasar dan rujukan). Wanaraja, 02 Januari 2017 Kepala UPTD Puskesmas DTP Wanaraja,

Dr. H.Indra Hisyam Saptarina NIP.19740419 200604 1 011

Related Documents

Tupoksi Indera.docx
June 2020 26
Tupoksi Kelurahan
April 2020 20
Tupoksi Osis
August 2019 33
Tupoksi Akre.docx
June 2020 21
Tupoksi Protek.pptx
November 2019 29
Tupoksi Kasir.docx
June 2020 18

More Documents from "Lily Permana"

Tupoksi Indera.docx
June 2020 26
Ingles (1).docx
June 2020 31
Links.doc
December 2019 55
Unidad 2019.docx
December 2019 47
Ingles (1).docx
June 2020 34