Sop Pemberian Vit K.docx

  • Uploaded by: Fitria Cahyani
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Pemberian Vit K.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 351
  • Pages: 2
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN BANTEN JURUSAN KEPERAWATAN TANGERANG INSTRUKSI KERJA

Versi :1

Tanggal :

September 2015

SOP PEMBERIAN VIT K

A. Definisi Pemberian Vitamin K adalah vitamin yang larut dalam lemak, merupakan suatu naftokuinon yang berperan dalam modifikasi dan aktivasi beberapa protein yang berperan dalam pembekuan darah, seperti faktor II,VII,IX,X dan antikoagulan protein C dan S, serta beberapa protein lain seperti protein Z dan M yang belum banyak diketahui peranannya dalam pembekuan darah.

B. Tujuan 1. Untuk proses pembekuan darah. 2. Untuk pertumbuhan tulang dan pencegahan osteoporosis. 3. Mengontrol kadar gula darah hingga mengurangi resiko diabetes. 4. Menekan proses pendarahan pada hati. 5. Mencegah penyakit hemoragik pada bayi baru lahir. 6. Membunuh sel kanker.

C. Persiapan alat 1. Baki dan alas 2. Spuit 1 cc 3. Vit K1 4. Kapas alcohol 5. Masker 6. Handscoon 7. Apron 8. Bak spuit 9. Bengkok

SOP Transfusi Darah

Hal. 1 of 2

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN BANTEN JURUSAN KEPERAWATAN TANGERANG INSTRUKSI KERJA

Versi :1

Tanggal :

September 2015

D. Prosedur kerja 1. Pastikan kebutuhan bayi untuk dilakukan pemberian Vit K1. 2. Pakai apron dan masker. 3. Masukkan dosis 1 mg vitamin K1 ke dalam spuit 1 cc. Lalu letakkan di bak spuit. 4. Cuci tangan. 5. Pakai handscoon. 6. Pilih daerah otot yang akan disuntik. Untuk memudahkan identifikasi suntikan vitamin K1 di paha kanan/kiri. 7. Desinfeksi daerah penyuntikan dengan kapas alkohol. 8. Bila memungkinkan pegang bagian otot yang akan disuntik dengan menggunakan ibu jari dan jari telunjuk. 9. Bila memungkinkan pegang bagian otot yang akan disuntik dengan menggunakan ibu jari dan jari telunjuk. 10. Rapikan pasien. 11. Rapikan alat. 12. Cuci tangan. 13. Kemudian tanda vital bayi di periksa untuk mengetahui adanya efek akibat pemberian vitamin K1 ini setelah 1 jam pemberian obat. 14. Dokumentasi.

a. b. c. d.

SOP no … tentang cuci tangan SOP no…. tentang memasang sarung tangan SOP no… tentang komunikasi terapeutik Pengesahan 15. Versi :

SOP Transfusi Darah

Dibuat Oleh :

Diperiksa oleh :

Disahkan oleh Distribusi : :

Nama : Tgl :

Nama : Tgl :

Nama : Tgl : Hal. 2 of 2

Related Documents

Sop Pemberian Vit K.docx
December 2019 32
Sop Distb Vit A.docx
December 2019 30
Vit
June 2020 15
Vit
October 2019 30
Vit
November 2019 29
Sop Pemberian Intruksi.docx
December 2019 21

More Documents from "santy widyaningsih"