Sop Pemberian Produk Darah.docx

  • Uploaded by: Guzka Barker
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Pemberian Produk Darah.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 423
  • Pages: 4
PEMBERIAN PRODUK DARAH No. Dokumen

No. Revisi

Halaman 1/3

Standar Prosedur

Tanggal terbit

Ditetapkan

02 Januari 2014

Direktur RS BMC,

Operasional dr. I Wayan Rinartha, M.M Pengertian

Suatu prosedur pemberian darah atau komponen darah melalui jalur intravena dari donor darah yang cocok dengan darah pasien setelah dilakukan pemeriksaan crossmatching (reaksi silang).

Tujuan

1. Agar prosedur pemberian darah tranfusi dapat berlangsung dengan aman dan efektif. 2. Agar kebutuhan darah dan komponen darah bagi pasien segera dapat dipenuhi. 3. Agar masalah atau reaksi yang muncul selama tranfusi darah dapat segera ditangani dengan baik.

Kebijakan

PEMBERIAN PRODUK DARAH No. Dokumen

Prosedur

No. Revisi

Halaman 2/2

1. Perawat menyapa pasien dan keluarga pasien. Misalnya: Ucapkan salam kepada pasien “Selamat pagi/ siang/ sore/ malam Bapak/ Ibu”, Perkenalkan diri dan beritahukan nama profesi/ unit kerja. 2. Tanyakan identitas pasien dengan pertanyaan terbuka yaitu Nama, Tanggal Lahir sambil mencocokan dengan data yang ada Rekam Medis dan identitas yang ada di kantong darah pasien yang akan dipasang. 3.

Jelaskan pelayanan kesehatan yang akan diberikan pada pasien dan tujuannya.

4. Pastikan infus telah terpasang dengan baik dan mulailah dengan infus NaCl 0,9 % sekitar 50 mL dengan menggunakan set tranfusi. 5. Sebelum pemberian tranfusi darah , lakukan observasi dasar : Nadi, pernafasan, tensi darah, suhu dan SpO2. 6. Kenakan Sarung Tangan 7. Pindahkan set tranfusi dari cairan NaCl 0,9 % ke kantong darah (sesuai SPO mengganti cairan infus). 8. Berikan infus dengan tetesan sangat pelan 5 mL/mnt) selama 15 menit untuk melihat reaksi alergi (menggigil, sakit kepala,mual,

muntah, tachikardi, gatal, kemerahan atau hipotensi). Perawat harus tinggal di Kamar pasien untuk 15 menit pertama. 9. Cek tanda-tanda vital setelah 5 menit untuk 15 menit pertama dan selanjutnya setiap 30 menit selama tranfusi. 10. Observasi ruti pada pasien tidak sadar di ruang operasi atau unit perawatan intenif (ICU) tetap dilakukan, berupa tambahan dan dicatat terpisah dari observasi tranfusi darah. Perhatian khusus ditujukan selama 15 menit atau 20 menit di awal tranfusi untuk mengobservasi

kemungkinan

adanya

hipotensi, hemoglobinuria atau oliguria. 11. Pada akhir tranfusi, alat pemberi darah dibilas dengan NaCl 0,9 % dalam jumlah yang cukup untuk membersihkan saluran infus dari darah. 12. Lepaskan set tranfusi darah yang sudah digunakan

dan

memasukkan

ke

tempat

sampah medis. 13. Kemasan kantong darah bekas diperlakukan sebagai ‘waste disposal’. 14. Lepaskan sarung tangan 15. Cuci tangan 16. Lanjutkan observasi pasien 17. Laporkan

kepada

dokter

jika

:

timbul

menggigil, Ruam, kemerahan, sesak nafas,dan nyeri pada extremitas atau pinggang,

PELAPORAN HASIL LABORATORIUM PASIEN RAWAT JALAN No. Dokumen No. Revisi Halaman 3/3

Unit Terkait

Instalasi Rawat Inap Instalasi Laboratorium Unit Tranfusi Darah

Related Documents


More Documents from "intan"

Notulen Daftar Hadir.docx
November 2019 37
Uud Mfk.docx
June 2020 30
Pola Ketenagaan Ugd.docx
November 2019 42
Daftar Nilai Kritis.doc
November 2019 42