Sop Pemasangan Infus.docx

  • Uploaded by: galan
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Pemasangan Infus.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 461
  • Pages: 2
SOP PEMASANGAN INFUS No. Dokumen : No. Revisi : SOP

Tanggal Terbit : Halaman

KLINIK TIRTA MEDICA 1. Pengertian

2. Tujuan

3. Kebijakan 4. Referensi

5. Alat dan Bahan

: 2 (dua)

Dr. NOVITA ARYANTI 13.20.59431/DU/01/449.1/010/1/1013 Pemasangan Infus merupakan pemberian sejumlah cairan ke dalam tubuh lewat sebuah jarum ke dalam pembuluh darah intra vena (pembuluh balik) untuk dapat menggantikan cairan atau zat-zat makanan dari tubuh. 1. Mempertahankan dan mengganti cairan tubuh yg didalamnya mengandung air, vitamin, elektrolit,lemak, protein ,& kalori yg tidak mampu untuk dapat dipertahankan secara adekuat melalui oral 2. Agar dapat memperbaiki keseimbangan asam basa 3. Memperbaiki volume komponen-komponen darah Memberikan jalan/jalur masuk dalam pemberian obat-obatan kedalam tubuh 4. Memonitor tekanan darah Intra Vena Central (CVP) 5. Memberikan nutrisi pada saat sistem pencernaan untuk di istirahatkan 1. 2. 1. 2. 3.

Dilakukan oleh semua tenaga medis Sebagai acuan untuk dapat menggantikan cairan atau zat-zat makanan dari tubuh Permenkes 1691 tahun 2011 tentang Keselamatan Pasien Permenkes no. 9 tahun 2014 tentang klinik Peraturan Mentri Pendayagunaan Aparatur Negara dan reformasi Birokrasi No. 35 tahun 2012 tentang pedoman penyusunan SOP administrasi pemerintahan

PERSIAPAN 1. Standar infus 2. Set infus 3. Cairan infus 4. Abocat 5. Pengalas 6. Torniquet 7. Kapas alkohol 8. Plester 9. Gunting 10. Sarung tangan

6. Langkah-langkah

1. Jelaskan prosedur yg akan dilakukan Pemasangan infus | dok. Aristianto 2. Cuci tangan 3. Hubungkan cairan & infus set dgn memasukkan ke bagian karet atau akses selang ke botol infuse 4. Isi cairan ke dalam set infus dgn menekan ruang tetesan sampai terisi sebagian & buka klem slang sampai cairan memenuhi selang & udara selang ke luar 5. Letakkan pangalas dibawah lokasi ( vena ) yg akan dilakukan penginfusan 6. Lakukan pembendungan dengan tornikut (karet pembendung) 10 sampai 12 cm di atas tempat penusukan & anjurkan pasien untuk menggenggam dengan gerakan sirkular ( apabila sadar ) 7. Gunakan sarung tangan steril 8. Disinfeksi daerah yg akan ditusuk dengan kapas alcohol 9. Lakukan penusukan pada pembuluh intra vena dengan meletakkan ibu jari di bagian bawah vena da posisi jarum ( abocath ) mengarah ke atas 10. Perhatikan adanya keluar darah melalui jarum ( abocath / surflo ) maka tarik ke luar bagian dalam ( jarum ) sambil melanjutkan tusukan ke dalam vena 11. Setelah jarum infus bagian dalam dilepaskan atau dikeluarkan, tahan bagian atas vena dengan melakukan tekanan menggunakan jari tangan agar darah tidak ke luar. Seterusnya bagian infus dihubungkan atau disambungkan dengan slang infuse 12. Buka pengatur tetesan & atur kecepatan sesuai dengan dosis yg diberikan 13. Jalankan fiksasi dengan kasa steril 14. Tuliskan tanggal & waktu pemasangan infus serta catat ukuran jarum 15. Lepaskan sarung tangan & cuci tangan

7. Unit terkait

8. Dokumensi terkait

1. Ruang tindakan / UGD 2. Ruang bangsal 1. Status pasien 2. Buku register UGD

Related Documents


More Documents from ""

Sop Injeksi Iv.docx
December 2019 32
Lk Kmb Dalam.docx
May 2020 21
Sop Injeksi Sc.docx
December 2019 35
Sop Pemasangan Infus.docx
December 2019 24