Sgd 1 Lbm 2 Selesai.docx

  • Uploaded by: penizubaedi
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sgd 1 Lbm 2 Selesai.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,366
  • Pages: 10
LBM 2 STEP 1 1. Imunisasi : pemberian vaksin untuk merangsang antibodi dalam system kekebalan tubuh. 2. Daya tahan tubuh: system kekebalan tubuh dalam pencegahan penyakit. Kemampuan fisik untuk mengenali pathogen yang masuk ke dalam tubuh. 3. Primary health prevention: upaya yang dilakukan untuk mencegah/menunda terjadinya penyakit. STEP 2 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

Apa tujuan dan manfaat Primary Health Prevention? Apa saja contoh dari penerapan primary health prevention? Siapa saja sasaran dari primery health prevention? Apa saja tahap-tahap primery health prevention? Apa manfaat dari meningkatkan daya tahan tubuh? Apa saja factor yang dapat mempengaruhi daya tahan tubuh? Bagaimana pola makan yang baik untuk menjaga daya tahan tubuh? Apa hubungan perubahan gaya hidup dengan peningkatan daya tahan tubuh? 9. Bagaimana kebiasaan hidup bersih yang baik? 10. Apa saja jenis imunisasi dan kapan waktu yang tepat untuk diberikan? 11. Mengapa diperlukan imunisasi? STEP 3 1. Apa tujuan dan manfaat Primary Health Prevention? Tujuan -Mencegah suatu penyakit/cidera selama masa pre pathogenesis atau sebelum proses suatu penyakit dimulai.

-Memberikan edukasi terkait penyembuhan -perlindungan terhadap ancaman penyakit -mengajak masyarakat untuk mau berperilaku sehat. -mengurangi kejadian penyakit dengan mengendalikan factor resiko Manfaat: -Meningkatkan derajat kesehatan -menurunkan angka kesakitan -mencegah terjadinya wabah penyakit -Menambah wawasan tentang kesehatan sehungga masyarakat tahu, mau, dan mampu untuk menjaga kesehatan. 2. Apa saja contoh dari penerapan primary health prevention? -health promotion contoh: penyuluhan -specific protection contoh: imunisasi, pencegahan kecelakaan umum dan tempat kerja, pemberian tablet Fe untuk ibu hamil -Pencegahan umum contoh: fogging, sanitasi lingkungan. 3. Siapa saja sasaran dari primery health prevention? -Sasaran umum: mencakup seluruh masyarakat. Upaya: penyuluhan -sasaran khusus: mencakup individu yang memiliki factor resiko untuk terpapar penyakit. Upaya: imunisasi 4. Apa saja tahap-tahap primery health prevention? -health promotion: penyuluhan. Tujuan: untuk meningkatkaj daya tahan tubuh terhadap penyakit/masalah kesehatan, menambah wawasan -specific protection: Imunisasi. Tujuan: untuk mencegah kejadian penyakit tertentu. -Diagnosa awal -Rehabilitation 5. Apa manfaat dari meningkatkan daya tahan tubuh? -tidak mudah terserang penyakit

-dapat melakukan banyak aktivitas -meningkatkan kebugaran -lebih jarang lelah dan sakit -meningkatkan kekebalan tubuh 6. Apa saja factor yang dapat mempengaruhi daya tahan tubuh? -faktor endogenus/berasal dari dalam: umur, genetic, metabolic anatomis, hormone dan stress -faktor eksogenus/berasal dari luar : lingkungan dan nutrisi 7. Bagaimana pola makan yang baik untuk menjaga daya tahan tubuh? -Mengerti jumlah makanan yang baik untuk dikonsumsi - Mengetahui jenis makanan yang baik untuk dikonsumsi -serat 25 gram/13 g/kalori. -menghindari makanan yang berlemak tinggi dan berminyak -mengonsumsi cukup karbohidrat. - jangan meninggalkan sarapan 8. Bagaimanakah kriteria jumlah makanan yang baik yang mempengaruhi daya tahan tubuh? 9. Bagaimana peran makanan dalam daya tahan tubuh? 10.Jelakan apa hubungan perubahan gaya hidup dengan peningkatan daya tahan tubuh! Jika perilaku buruk berubah ke perilaku baik nanti akan berhubungan dengan peningkatan daya tahan tubuh, sehingga orang tersebut tidak mudah terserang penyakit dan sebaliknya. Keadaan dimana kita tidak dapat menularkan penyakit kepada orang lain. 11.Bagaimana kebiasaan hidup bersih yang baik? -Cuci tangan sebelum makan -melakukan 3M

-Membuang sampah pada tempatnya -Menggunakan jamban yang sehat -menggunakan air yang bersih -tidak merokok di dalam rumah 12.Apa saja jenis imunisasi dan kapan waktu yang tepat untuk diberikan? -Basilus calmed guarin: usia 3 bulan lebih -Hepatitis B: diberi 12 jam setelah lahir, pada usia 1 bulan dan pada usia 3-6 bulan dengan jarak 4 minggu -Diptery Pertusis Tetanus: usia lebih 6 minggu, 18 bulan, 5 tahun 13.Mengapa diperlukan imunisasi? Karena daya tahan tubuh bayi belum begitu kuat STEP 7 1. Apa definisi primery health prevention? PHP: Tingkatan pertama perawatan dan merupakan tingkatan untuk masuk ke dalam system pelayanan kesehatan. (Hadita 12 Oktober 2011 Primery Prevention) 2. Apa definisi penyakit? Penyakit adalah keadaan tidak normal pada badan yang menyebabkan ketidakselarasan fungsi /tekanan/stress kepada orang yang menderita. Sumber: Perbandingan Naive Bayes Classifer dengan Nearest Neighbour untuk Identifikasi Penyakit Mata. 2016 Penyakit: Kondisi patalogis tubuh dimana fisiologis tubuh tidak berfungsi secara normal ( Jurnal Media Ilmu Keolahragaan Indonesia 2011)

3. Apa tujuan dan manfaat Primary Health Prevention? Tujuan:

-Mengurangi insiden penyakit -mengendalikan penyebab penyakit dan factor resikonya -mengajak masyarakat untuk hidup sehat -menurunkan angka mortalitas dan morbiditas Manfaat: -Meningkatkan derajat kesehatan -mengurangi insiden penyakit -memberi perlindungan terhadap masyarakat dari penyakit Sumber: Jurnal mutiara kesehatan Indonesia vol 1 no.1 2005 Tujuan: -Menjaga terjadinya suatu penyakit selama masa pre pathogenesis. Sumber: Dr. Danur 2010 Materi II pokok ilmu kesehatan masyarakat Manfaat: Mencegah terjadinya resiko atau mempertahankan keadaan resiko rendah dalam masyarakat. Sumber: Pengantar Ilmu Kesehatan Masyarakat 4. Apa saja contoh dari penerapan primary health prevention? -imunisasi -melakukan kegiatan kumur-kumur untuk mencegah karies -Mencuci tangan (Budiarto, Eko dan Dewi, 2003 Pengantar Epidemologi edisi 2) -Sanitasi lingkungan yang baik -Perlindungan terhadap Nancaman penyakit akibat kerja (Budioro 2001 Pengantar Ilmu Kesehatan Masyarakat)

-Berperilaku sehat -Meningkatkan kualitas lingkungan untuk mencegah terjadinya penyakit -Makan makanan yang bergizi seimbang (Budiarto, Eko dan Dewi, 2003 Pengantar Epidemologi edisi 2) -Penyuluhan -Olahraga -Penggunaan APDE ( Tingkatan Pencegahan Penyakit menurut Leavel dan Clark, Mariati 2009) 5. Siapa saja sasaran dari primery health prevention? Tiga sasaran: 1.sasaran primer Masyarakat pada umumnya mengupayakan pendidikan/promosi kesehatan 2. sasaran sekunder Ditunjukan pada tokoh masyarakat, tokoh agama dan tokoh adat 3. Sasaran tersier Ditunjukkan kepada para pembuat keputusan/penentu kebijakan baik tingkat pusat ,maupun daerah (Erland Ahmad, 2014 Promosi Kesehatan dalam Pengendalian Filiarisis) Ada 2 sasaran: 1.sasaran umum Mencakup seluruh masyarakat 2. sasaran khusus

Mencakup individu yang memiliki factor resiko Contoh: ibu hamil, remaja, masyarakat yang rentan yaitu pecandu narkoba, pasangan usia subur ( Dr. Muhammad Subuh Percepatan Pencapaia Sasaran dan Pengendalian Penyakit 2017)

6. Apa saja tahap-tahap primary health prevention? 1.Promosi kesehatan yang ditunjukkan untuk meningkatkan daya tahan tubuh terhadap masalah kesehatan. Misal: Penimbangan monitoring tumbuh kembang anak 2.Perlindungan khusus Upaya spesific untuk mencegah terjadinya penyakit tertentu Misal: imunisasi, meningkatkan keterampilan remaja untuk mencegah penggunaan narkotika, Pemberian mp ASI ( Oktafiagri 2014 Kesmas) 7. Apa manfaat dari meningkatkan daya tahan tubuh? Manfaat: -Tidak rentan terhadap penyakit -Akan mempercepat penyembuhan penyakit (Dr. Euwis 2009 Membangun Kekebalan Tubuh Menghapus 100 Penyakit) 8. Apa saja factor yang dapat mempengaruhi daya tahan tubuh? 1. Gaya hidup: Akan berdampak pada setiap orang Contoh: begadang, olahraga, makan makanan yang bergizi, istirahat cukup, tidak setres 2. Nutrisi/status gizi: Zat gizi mikro, mineral, vitamin, 3. Lingkungan 4. Perubahan Iklim (As Lani 2010 Respon imunitas pada tubuh)

-Sistem imun -Faktor genetic : gen yang berada pada kompleks MHC MHC: TC dan TH untuk mengenal antigen yang masuk Contoh: alergi (menyokong metagenetik pada respon imun) Perbedaan genetic tiap manusia -Umur: Pada saat balita system belum tersusun secara sempurna menyebabkan virus yang masuk belum ada yang menangkal Pada saat tua: system imun akan menurun. -Faktor metabolic (hormone): Dapat mempengaruhi system kekebalan tubuh. Pada saat setres hormone meningkat -faktor jenis kelamin: -faktor budaya: -Faktor perilaku : -faktor psikis -faktor pekerjaan

9. Bagaimana pola makan yang baik untuk menjaga daya tahan tubuh? 1.Pagi hari: tubuh memerlukan makanan yang dapat menjaga metabolism tubuh Contioh: buah, kacang-kacangan (memiliki kandungan serat lunak sehat dan protein) 2.Sarapan: wajib dilakukan untuk menjaga kadar gula dalan tubuh agar tetap stabil dan membuat otak bekerja secara lebih efektif Contoh: telur rebus, roti. 3.Makan siang: Makanan yang memiliki dampak signifikan bagi berat badan dan energy

4.ada jeda jam makan: setiap 2 jam sekali makan cemilan Contoh: kacang-kacangan, keju rendah lemak, satu gelas susu rendah lemak 5.makan malam: mengonsumsi sedikit makanan dengan sayuran dan protein. Dilakukan 2 jam sebelum tidur 6.Di sela-sela ada minum kopi sebaiknya diganti dengan teh hijau ( karena mengandung antioksidan yang tinggi dan untuk meningkatkan metabolism tubuh, membantu pencernaan dan mencegah kerusakan sel tubuh akibat radikal bebas) Sumber: Anggakris, Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat 8. Bagaimanakah kriteria jumlah makanan yang baik yang mempengaruhi daya tahan tubuh? 9. Bagaimana peran makanan dalam daya tahan tubuh? 10.Upaya-upaya apa saja untuk meningkatkan daya tahan tubuh? 11.Faktor utama yang mempengaruhi perilaku? Ada 3: 1. Personal Contoh: pengetahuan, edukasi 2. Lingkungan Contoh: sosbud, nilai dan norma 3. Faktor perilaku Contoh: gaya hidup

12.Bagaimana kebiasaan hidup bersih yang baik? 1. Menggunakan air yang bersih 2. Mencuci tangan dengan air bersih dan sabun 3. Memberantas jentik nyamuk (Perilaku Hidup dan sehat)

-Menggunakan jamban yang sehat: tidak mengotori sekitar jamban, tidak ada sarang serangga, Biaya terjangkau, mdah digunakan dan dipelihara, tidak menimbiulkan bau -Menyedikan tempat pembuangan sampah -Membersihkan lantai rumah (Sumber )

13.Apa saja jenis imunisasi dan kapan waktu yang tepat untuk diberikan? 14.Mengapa diperlukan imunisasi?

Related Documents

Sgd 1 Lbm 2 Musculo.docx
December 2019 33
Sgd Lbm 2 Neo.docx
May 2020 28
Sgd Lbm 1.docx
April 2020 40
Sgd 1 Lbm 1.docx
December 2019 45
Lbm 1 Sgd 1.docx
April 2020 33

More Documents from "Zhraa"

Sgd 1 Lbm 1.docx
December 2019 45
Sgd 4 Lbm 1 Hema.docx
June 2020 30
Lbm 3 Sgd 1.docx
April 2020 42
Eksema.ppt
December 2019 17