Proposal Perjusami Penggalang Sd

  • Uploaded by: Zulfatul Mahmudah
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Proposal Perjusami Penggalang Sd as PDF for free.

More details

  • Words: 915
  • Pages: 6
GERAKAN PRAMUKA GUGUSDEPAN 06-071 – 06-072 JAKARTA TIMUR Pangkalan : SDN Puger Kulon 4 Krajan, Puger Wetan, Puger, Jember Regency, East Java 68164 ______________________________________________________________________________ _ PROPOSAL PERKEMAHAN SABTU DAN MINGGU GUGUS DEPAN 26.067-26.068 I. PENDAHULUAN Gerakan pramuka adalah salah satu wadah dalam pembentukan dan pembinaan moral bagi generasi muda yang mempunyai tugas pokok dan peranan penting dalam mengembangkan bakat dan minat melalui proses pembentukan kepribadian sehingga terwujud insan yang kuat mental, tinggi moral, beriman dan bertaqwa, berlandaskan pancasila yang didalamnya terkandung nilai-nilai luhur bagi para anggotanya. Dalam rangka merealisasikan maksud tersebut, gerakan pramuka gugus depan 26.06726.068 Pangkalan Sekolah Dasar Negeri Puger Kulon 04 bermaksud menyelenggarakan kegiatan PERJUSAMI (Perkemahan Jumat, Sabtu & Minggu) dalam rangka pelantikan penggalang tamu. Sebagai konsekuensi pertumbuhan sifat patriotisme, disiplin yang sifatnya, gerakan pramuka senantiasa berupaya meningkatkan mutu kegiatan dan mampu berperan dalam usaha menjungjung tinggi agama, bangsa dan Negara secara rutin dan mengandung nilai-nilai pendidikan dan keterampilan dengan menggunakan prinsip-prinsip dasar metodik pendidikan kepramukaan. II. DASAR 1. SK.Keppres RI. No. 238 tentang Gerakan Pramuka. 2. SK.Keppres RI. No. 34 tentang Pengesahan Anggaran Dasar dan Gerakan Pramuka. 3. Kwarnas Gerakan Pramuka No. 107 tentang Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka. III. MAKSUD DAN TUJUAN a. Maksud Kegiatan ini adalah Agar peserta didik dapat mengetahui tentang kegiatan pada golongannya, serta dapat lebih termotivasi dalam meraih tingkatan di golongan penggalang. b. Tujuan Kegiatan ini adalah supaya dapat menjadi contoh untuk peserta didik yang lain untuk lebih serius lagi dalam latihan rutin, sehingga menimbulkan rasa kecintaan dalam dirinya terhadap gerakan pramuka. IV.

V.

VI.

MATERI KEGIATAN 1. Games 2. Dan Materi-Materi yag ada di Syarat Kecakapan Umum (SKU) PELAKSANAAN KEGIATAN 1. Nama Kegiatan “ Perkemahan Jumat, Sabtu dan Minggu (Perjusami) 2. Waktu dan Tempat Kegiatan Hari : Jumat, Sabtu dan Minggu Tanggal : 14, 15 dan 16 Desember 2018 Tempat : SDN Puger Kulon 04

TEMA dan MOTO KEGIATAN “Taqwa, Mandiri Dan Ceria

Motto Kegiatan “Satyaku Kudharmakan, Dharmaku Kubaktikan” VII.

PESERTA Peserta adalah siswa dan siswi SDN Puger KULON 04 Adapun jumlah Peserta sebanyak 110 orang terdiri dari : Pramuka Penggalang Putra Sebanyak 50 orang Pramuka Penggalang Putri Sebanyak 60 orang

VIII. SUSUNAN PANITIA - Terlampir IX. ANGGARAN BIAYA - Terlampir X. SUSUNAN ACARA PERSAMI - Terlampir XI. PENUTUP Demikian proposal ini kami ajukan, semoga Tuhan Yang Maha Esa memberi kesabaran dan kekuatan kepada kami untuk melaksanakan kegiatan dan kepada semua pihak yang membantu demi kelancaran kegiatan ini kami ucapkan terima kasih. 26 November 2018 PANITIA PELAKSANA Ketua

ARIYANTO

Ka. Mabigus

H. Moh Sanusi Nip.470026271

Pembina Putra

Pembina Putri

Ayu Cahyaningtyas S.H

Zulfatul Mahmudah A,Md.

ANGGARAN BIAYA KEGIATAN PERKEMAHAN SABTU DAN MINGGU GUGUS DEPAN 26.067-26.068 I. PEMASUKAN A. Anggaran Pramuka

Rp. 1.535.000

II. PENGELUARAN A. Foto Copy Materi

Rp.

20.000

B. Air Minum Galon Rp. 5.000 x 3 Galon x 2 kali isi ulang

Rp.

30.000

C. P3K

Rp.

50.000

D. Snack Malam

Rp. 150.000

E. Konsumsi Rp. 7.000 x 5 orang x 6 kali makan

Rp. 210.000

F. Transport Pembina inti Rp. 100.000 x 2 orang

Rp. 200.000

G. Transport Pembina Bantu Rp. 50.000 x 3

Rp. 150.000

H. Badge Gugus Depan I. Biaya Lain-lain

Rp. 40.000 Jumlah

Rp. 850.000

JADWAL ACARA PERSAMI GUGUS DEPAN 26.067-26.068 7,8 dan 9 Desember 2018 Jumat, 7 Desember 2018 No. 1 2 3 4 5 6 7 8

Waktu 15.00 – 15.30 15.30 – 17.00 17.00 – 17.30 17.30 – 18.00 18.00 – 19.00 19.00 – 20.00 20.00 – 22.00 22.00 – 04.00

Acara Tiba di lokasi Persiapan Upacara Pembukaan Upacara Pembukaan Pengaturan Tempat Sholat Maghrib + Kultum Makan Malam Penampilan Paduan Swara Istirahat

Keterangan Peserta + Panitia Peserta + Panitia Mabigus Peserta+Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia

Sholat Shubuh + Kultum Olahraga Breakfast + Mandi Persiapan Penjelajahan Penjelajahan Pos 1 : Kode kehormatan (sandi Kotak 1) Pos 2 : Menaksir (sandi AN) Pos 3 : Morse Simapor Pos 4 : Teknik Penjernihan air Istirahat Tali Temali Ishoma Persiapan Acara Api Unggun Api Unggun dan Pentas Seni Berlayar di pulau kapuk

Peserta +Panitia Peserta+Panitia Peserta Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia

Sabtu, 8 Desember 2018 9 10 11 12 13

04.00 – 05.00 05.00 – 06.00 06.00 - 08.00 08.00 – 08.30 08.30 – 14.00

14 15 16 17 18 19

14.00 – 15.00 15.00 – 17.00 17.00 – 19.00 19.00 – 19.30 20.00 – 22.00 22.00 – 04.00

Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia

Minggu, 9 Desember 2018 20 21 22 23 24 24 25 26

04.00 – 05.00 05.00 – 06.00 06.00 - 07.00 07.00 – 07.30 07.30 – 08.00 08.00 – 10.00 10.00 – 11.00 11.00 – 12.00

Sholat Shubuh + Kultum Olahraga Breakfast + Mandi Bersih-bersih halaman Persiapan outbond Outbond Persiapan upacara tutup Upacara Tutup dan Sayonara

Peserta +Panitia Peserta+Panitia Peserta Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia Peserta + Panitia

Catatan : Jadwal ini sewaktu-waktu dapat berubah, melihat situasi dan kondisi Panitia Pelaksana

ARIYANTO

SUSUNAN PANITIA PERKEMAHAN SABTU DAN MINGGU GUGUS DEPAN 26.067-26.068 1. Penasehat

: Ka. Mabigus  Komite Sekolah

2. Penanggung Jawab

: - Pembina Putra - Pembina Putri

3. Panitia Pelaksana 1. Ketua 2. Sekretaris 3. Bendahara

: : Ariyanto : Kokom : Dewan Guru

4. Kegiatan

: Sarwinda

5. Instruktur

: Suhendar

6. Perlengkapan

: Ahmad

7. Keamanan

: Panitia

8. Kesehatan

: Sumarni Samsidar

Jakarta, 2 Desember 2010 Ketua

ARIYANTO

Ka.Mabigus

H. Moh Sanusi Nip.470026271

PROPOSAL KEGIATAN PERSAMI

GUGUS DEPAN 26.067-26.068 SDN PUGER KULON 04

Related Documents

Pramuka Penggalang
August 2019 42
Sd
November 2019 72
Sd
June 2020 53

More Documents from ""