Pemberian Obat Pada Geriatrik

  • Uploaded by: muhammad ilham abi
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pemberian Obat Pada Geriatrik as PDF for free.

More details

  • Words: 429
  • Pages: 10
PEMBERIAN OBAT PADA GERIATRIK DI SUSUN OLEH : KELOMPOK 5 ANGGOTA : 1. MAYA TRISANDI 2. M. ILHAM ABI 3. M. ZAIYAT HIDAYATULLAH 4. NISYATUL MAR’AH 5. NUR AINI

PENDAHULUAN Proses penuaan umumnya dimulai pada umur 40an, yakni dengan adanya penurunan kondisi sel tubuh yang akan mempengaruhi fungsi organ, termasuk kemampuan sistem keseimbangan tubuh dalam menghadapi penyakit atau tekanan seperti kelelahan. Pemakaian Obat Untuk Lansia dari segi usia yang dibilang panjang menurunkan fungsi organ sehingga menyebabkan semakin mudah mengalami atau menderita penyakit. Bantuan pengobatan semakin dibutuhkan, umumnya obat merupakan pilihan utama dalam mengelola penyakit atau kesehatan penduduk berumur panjang (lansia). Banyak lansia yang harus memakai kombinasi obat-obatan.

Pengaruh penuaan pada tubuh : • Kulit menjadi lebih tipis, kering, berkurangnya kadar lemak, berkerut. • Sistem pembuluh darah menurun • Sistem pernapasan mengalami gangguan • Sistem sensor/indra umumnya kurang kuat dan kurang jelas • Sistem otot mengalami penurunan kekuatan dan kelenturan

Prinsip Umum Penggunaan Obat Pada Usia Lanjut 1. Obat diberikan bila ada indikasi yang tepat 2. Pilih obat yang memberikan rasio paling menguntungkan 3. Pengobatan di mulai dengan dosis separuh lebih sedikit dari dosis yang biasa di berikan pada orang dewasa atau muda 4. Selanjutnya dosis di sesuaikan berdasarkan respon klinik penderita

Fatkor Pertimbangan Pemilihan dan Pemberian Obat Geriatrik 1. Patofisiologi penyakit 2. Kondisi organ tubuh 3. Farmakokinetik a. Absorbsi b. Distribusi c. Metabolisme d. Ekskresi 4. Farmakodinamik

Efek Samping Obat Pada Geriatrik 1. 2. 3. 4. 5.

Kesalahan Peresepan Kesalahan Pasien Ketidak-Jelasan Informasi Pengobatan Pasien Sering Lupa Instruksi Penggunaan Obat Untuk Penderita Tremor Jangan diberi Obat Cairan yang Harus di takar dengan sendok 6. Sebaiknya Etiket di buat lebih Besar agar Mudah dibaca

Obat-Obat yang Sering Diresepkan pada Usia Lanjut A. B. C. D. E.

Obat-obat sistem saraf pusat Obat-obat kardiovaskuler Antibiotika Obat-obat antiinflamasi Laksansia

Peresepan Obat pada Pasien Geriatrik Obat Rasional • Tepat diagnosis • Ketepatan pemilihan obat • Ketepatan aturan dosis • Mutu obat • Keparahan penyakit • Perlakuan pasien dalam memperlakukan obat

Obat Irasional • Meresepkan obat dengan boros (extravagantly drug prescribing) • Meresepkan obat secara berlebihan (over drug prescribing) • Meresepkan obat yang salah (incorrect drug prescribing) • Meresepkan obat lebih dari satu jenis (multiple drugs prescribing/polypharmacy) • Meresepkan obat yang kurang (under drug prescribing)

Hal-hal Yang Perlu Diperhatikan dalam Pemberian Obat Kepada Pasien Geriatrik

• Jelaskan tentang obatyang akan dipakai • Jika lansia tidak menggunakan obat secara langsung maka dapat dibantu dengan minum obat bersama makanan dan atau minuman yang sesuai • Jika pasien lansia mengalami kekurangan pendengaran dan atau penglihatan maka perlu menyesuaikan diri dalam menyampaikan tentang obat yang akan diberikan

TERIMA KASIH

Related Documents


More Documents from "Anonymous SdNOIJeH"

Modul Biokim Glukosa.docx
December 2019 26
Metabolisme
December 2019 38
Formulasi Ibuprofen Fix.docx
December 2019 27