Benarkah suatu benda tergolong ke dalam cirri-ciri pasar persaingan monopolistic? Untuk mengetahuinya,marilah kita lakukan pengamatan. Coba lakukan pengamatan berkelmpok (4 siswa/kelompok) Pilih pasar monopolistic, kamu bisa memilih pasar sabun,kopi,shampoo dll. Ambil gambar barang dengan merknya, setelah itu jawab pertanyaan dibawah ini!
NAMA PASAR: ..............................................
Merk Barang & Gambar
Ciri Khas Barang
Sudah lama kamu pakai? (ya/ tidak) Akankah kamu pindah ke produk lain? (ya/ tidak/ tidak tahu) Iklan (sebutkan jenis medianya) Kesimpulan ( termasuk pasar monopolistik atau tidak ?)
1
2
3