LAPORAN KEGIATAN PENYULUHAN HIPRTENSI DAN SENAM HIPERTENSI I. Persiapan Satu minggu sebelum kegiatan pemyuluhan dilakasanakam, kami melakukan kunjungan kerumah kader kesehan yang bersangkutan untuk meminta izin ikut serta dalam kegiatan pengajian rutin aisyiah. Satu hari sebelum kegiatan kami datang kembali untuk memastikan kembali bahwa mahsiswa praktek kerja nyata UMP akan ikut serta di kegiatan pengajian rutin aisyah dan akan mengadakan penyuluhan tentang hipertensi dan senam hipertensi. Persiapan pertama yang dilakukan yaitu pembentukan kepanitiaan. Dengan susunan sebagi berikut : 1. Penanggung Jawab : Juliani Ida Rahayu 2. Moderator : Juliani Ida Rahayu 3. Penyaji : Siti Mariyah 4. Fasilitator : Neli Puji Astuti, Lilis Trisiamiah, Dwi Septi Sulistiana, Rizki Aulia Mahdi, Hendra Widiana, Syifa Listiana, Winda Munajat, Naila Fajri Arti, Umi Kurnia 5. Observer : Ovi Tri Rahayu Kegiatan pengajian rutin asyiah akan dilaksanakan pada hari Minggu, 28 Oktober 2018 pukul 06.00 WIB. Laporan pendahuluan dan media (Leaflat, Laptop dan sound) telah disiapkan 2 hari sebelum pelaksanaan dan telah di konsultasikan terlebih dahulu kepada dosen pembimbing dan telah di setujui. Leaftat di fotocopy sebanyak 50 lembar. Pada hari pelaksaankan mahasiswa menuju ke tempat kegiatan Aisyiah. II. Hasil a. Tahap Pelaksanaan NO. Kegiatan Waktu Penyuluh Peserta Media/ Alat 1. Pembukaan 2 - Salam pembuka - Menjawab Menit - memperkenalkan diri salam - menjelaskan topik - Mendengarkan yang akan disampaikan - menjelaskan tujuan khusus 2.
Kerja
10 menit
1.Penyampaiaan Materi menjelaskan tentang: a. Pengertisn Hipertensi b. Tanda dan gejala
- Memperhatikan dan mendengarkan dengan seksama
3 menit
10 menit
5 menit
3.
Penutup
2 menit
hipertensi c. Penyebab hipertensi d. Cara mencegah terjadinya hipertensi e. Pengobatan hipertensi 2. Tanya Jawab memberikan kesempatan pada peserta untuk mengajukan pertanyaan 3. demonstrasi melakukan demonstrasi dari topik utama yang disampaikan sesuai SOP 4. Eavaluasi memberikan pertanyaan tentang : a. Pengertisn Hipertensi b. Tanda dan gejala hipertensi c. Penyebab hipertensi d. Cara mencegah terjadinya hipertensi e. Pengobatan hipertensi -menyimpukan -salam penutup
- Bertanya dan jawab
- Memperhatikan dan mengikuti senam dengan baik - menjelaskan
- mendengarkan dan menjawab salam
b. Kelemahan 1. Tempat yang sempit 2. Sulit dalam menggunakan media power point jadi pendidikan kesehatan hanya menggunakan leaflat. c. Kekuaatan 1. Sebagian besar peserta aktif dalam mengikuti senam yang dilaksanakan 2. Respon positif yang ditunjukkan dengan adanya tanggapan dan tanya jawab dari peserta pendidikan kesehatan.
d. Evaluasi 1. Evaluasi struktur a. Kelompok penyuluh dan peserta berada pada posisi yang sudah direncanakan b. Tempat dan alat tersedia sesuai perencanaan c. Pre planning telah disetujui d. Media pengajaran telah tersedia 2. Evaluasi Proses a. Pelaksanaan kegiatan sesuai dengan waktu yang telah direncanakan b. Peserta dapat mengikuti acara atau kegiatan penyuluhan sampai selesai c. Peserta berperan aktif selama kegiatan berjalan 3. Evaluasi Hasil Evaluasi menggunakan pertanyaan-pertanyaan secara lisan a.
Apakah lansia mengetahui apa itu hipertensi
b.
Apakah lansia mengetahui manfaat dilakukan senam hipertensi
c.
Apakah lansia mengetahui kapan dilakukan senam hipertensi
d.
Apakah lansia dapat mempraktekan langkah-langkah senam
hipertensi. 1.
LAMPIRAN DAFTAR HADIR Hari/Tanggal
: Minggu 28 Oktober 2018
Tempat
: Aula MIM 1 Desa Babakan
Acara
: Posyandu Lansia dan Pengajian Aisyiah
No
Nama
RT / RW
1
Ameni
10
2
Amintatri
13
3
Armiati
18
4
Hati
19
5
Kasminah
7
6
Juwainah
19
7
Kursinah
7
8
Mahwati
18
9
Mardiyati
21
10
Mulidah
18
11
Ratmini
8
12
Rapini
18
13
Rasini
19
14
Rasiyem
21
15
Reni
9
16
Ristiyani
18
17
Robiyah
18
18
Rohyani
20
19
Rusmiati
19
20
Rustini
20
21
Salimah
16
22
Sartini
10
Paraf 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22
23
Sayati
9
24
Siti Fatimah
17
25
Siti Khotimah
8
26
Siti Sapiah
8
27
Samingh
8
28
Sudar M
15
29
Sukinah
6
30
Sukiyah
8
31
Suparni
15
32
Suniyah
9
33
Suminah
19
34
Surip
18
35
Sulastri
17
36
Sulastri
7
37
Sulastri/ Asti
19
38
Sugiyah
9
39
Suimah
7
40
Supri
7
41
Tijah
19
42
Timah
19
43
Timol
21
44
Thiti
19
45
Tuk Hati
7
46
Tuwati
5
47
Tusrifah
7
48
Wartini
18
49
Warti
18
50
Yani
18
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
HIPERTENSI
APA ITU HIPERTENSI ? HIPERTENSI adalah kenaikan tekanan darah sistolik ≥140mmHg dan diastolik ≤90mmHg. Jika tekanan darah anda 140/90mmHg maka sistoliknya :140mmHg dan Diastoliknya : 90 mmHg.
Batas Tensi Normal untuk orang dewasa
DISAJIKAN OLEH
TIM KOMUNITAS MAHASISWA PROFESI NERS FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
2018
TANDA DAN GEJALA HIPERTENSI Tekanan darah lebih dari 140/90 mmHg Rasa berat di tengkuk Kelelahan Sulit Tidur Pusing/ Sakit Kepala Mata berkunang-kunang Telinga berdengung Tanpa gejala
PENYEBAB HIPERTENSI
Stres Merokok Obesitas Alkohol Faktor lingkungan:bising Faktor keturunan
PENGOBATAN HIPERTENSI Jus untuk menurunkan Hipertensi antara : 1. Jus labu siam dam jus Mentimun
Bahan: 200 gr labu siam dan 200 gr mentimun Cara membuat: Cuci kedua bahan tersebut kemudian di potong-potong ,masukan bahan yang telah di potong ke dalam blender dan haluskan,dan air atau sarinya di minum. 2. Jus seledri dan selada PENCEGAHAN HIPERTENSI
Kontrol rutin Minum obat teratur Makan makanan yang rendah garam dan rendah lemak Mengurangi berat badan Ciptakan keadaan rileks Melakukan olahraga Berhenti merokok
3. Jus blimbing
Bahan: 100 gr seledri kecil,100 gr selada air,100 cc air dingin. Cara membuat: Seledri dan selada air di cuci hingga bersih,masukan semua bahan kedalam blender kemudian haluskan dan saring airnya,jus di minum 2 kali sehari,pagi dan sore.
Bahan: 100 gr belimbing,3 sendok makan air jeruk nipis,1/2 gelas air matang,3/4 gelas es serut. Cara membuat: Potong kecil-kecil buah blimbing yang telah di cuci bersih, campurkan blimbing tersebut dengan bahan-bahn lainnya,kemudian haluskan dengan blender,hidangkan segera selagi masih dingin.