Lbm 1 Sgd Persalinan Patologis.docx

  • Uploaded by: ALfu
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lbm 1 Sgd Persalinan Patologis.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,035
  • Pages: 4
LBM 1 Step 1

Setep 2 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22.

Apa definisi dari letak sungsang? Apa penyebab dari sungsang? Bagaimana patofisiologi dari letak sungsang? Apa saja klasifikasi pada kasus sungsang? Bagaimana cara mendiagnose pada letak sungsang sebutkan alasannya? Bagaimana penatalaksanaan pada kasus letak sungsang? Apa komplikasi yang dapat terjadi pada kasus letak sungsang? Bagaimana prognosis pada kasus letak sungsang? Apa peran bidan dalam mendeteksi dini pada kasus tersebut? Apa definisi dari makrosomia? Apa penyebab dari makrosomia? Bagaimana patofisiologi dari makrosomia? Bagaimana cara mendiagnose pada makrosomia sebutkan alasannya? Bagaimana penatalaksanaan pada kasus makrosomia? Apa komplikasi yang dapat terjadi pada kasus makrosomia? Bagaimana prognosis dari kasus makrosomia? Apa peran bidan dalam mendeteksi dini pada kasus makrosomia? Apa hubungan kejadian sungsang dengan makrosomia? Bagaimana hubungan antara gaya hidup selama kehamilan dengan janin makrosomia? Mengapa pada trimester 3 ibu merasa sesak pada ulu hati? Mengapa perut ibu membesar tidak sesuai dengan usia kehamilan? Factor apa yang menyebabkan kenaikan berat badan pada ibu?

Step 3 1. Apa definisi dari letak sungsang? Letak sungsang adalah suatu keadaan dimana letak janjin memanjang atau membujur dalam Rahim dengan kepala berada pada bagian atas Rahim atau fundus dan bokong berada di bagian bawah atau bagian terendah ibu. 2. Apa penyebab dari sungsang? - Prematuritas kehamilan < 32 minggu - Hidramnion / polihidramnion air ketuban > 2liter - Oligohidramnion kesulitan dalam berotasi - Plasenta previa, jalan lahir tertutupi - Kelainan bentuk uterus, septum, uterus ganda, dupleks - Hidrocepalus Factor janin : gemeli, hidrocepalus, hidramnion

Factor ibu : plasenta previa, panggul sempit, multiparitas, kelainan uterus 3. Bagaimana patofisiologi dari letak sungsang? 4. Apa saja klasifikasi pada kasus sungsang? - Letak bokong murni , teraba bokong kedua kaki menjungkit ke atas sampai kepala bayi - Letak bokong kaki sempurna, kedua kaki berada di samping bokong - Letak bokong tak sempurna, samping bokong teraba hanya satu kaki - Letak kaki, apabila bagian terendah teraba salah satu atau dua kaki atau lutut. 5. Bagaimana cara mendiagnose pada letak sungsang sebutkan alasannya? - Palpasi kepala di fundus, bokong di bawah - Auskultasi dengan dopler, djj terdengan di atas pusat - Pemeriksaan dalam teraba sacrum tuber iscii dan anus, ada kaki yang menjulur - Pemeriksaan foto rontgen - Ada mekonieum yang keluar dan tidak ada hisapan saat pemeriksaan dalam - Anamnesa ibu, merasakan janinnya bergerak di bagian bawah, merasakan sesak pada ulu hati. 6. Bagaimana penatalaksanaan pada kasus letak sungsang? - Dimulai saat kehamilan, melakukan posisi kneecest dilakukan setiap hari selam 10 menit - Versi luar dialakukan pada dokter yang terlatih - Persalinan dengan cara pervaginam dengan cara prasat brach, dengan satu kali his dang mengejan. Ekstraksi bokong parsial (dengan prasat klasik, muler, loveset), ekstraksi bokong totalis (menggunakan seluruh tenaga penolong). - Syarat : pembukaan lengkap, kulit ketuban pecah, his harus adekuat, dan jalan lahir luas dan bayi cukup, ibu sudah pernah melahirkan spontan. - Persalinan dengan sc, jika tidak bisa di tolong dengan persalinan spontan. Persalinan tidak bisa dilakukan dengan pervaginam karena ada indikasi (plasenta previa, panggul sempit) 7. Apa komplikasi yang dapat terjadi pada kasus letak sungsang? Komplikasi ibu : perdarahan pasca persalinan, adanya atonia atau robekan jalan lahir, infeksi karena adanya tanggan masuk saat penolongan after coming head. Komplikasi janin: asfiksia, aspirasi cairan amnion, trauma otot (dari betis, paha, perut dan daerah dada) dislokasi sendi, fraktur (saat pertolongan yang tidak pas), fleksus brachialis. Infeksi terjadi karena persalinan lama, KPD, manipulasi pemeriksaan dalam. Kematian perinatal. 8. Bagaimana prognosis pada kasus letak sungsang? Ibu : robekan pada perineum lebih besar, KPD, Partus lama, laserasi servik karena pembukaan tidak sempurna. Hidramnion menyebabkan atonia uteri menyebabkan perdarahan Bayi : gangguan peredaran darah plasenta pada bayi karena after coming head, bayi akan mengalami kematian karena cvd plasenta previa, hipoksia. Perdarahan pada otak akibat tekanan pada simpisis saat akan melahirkan kepala. 9. Apa peran bidan dalam mendeteksi dini pada kasus tersebut? 10. Apa definisi dari makrosomia? Dimana berat janin lebih dari 4000 gram 11. Apa penyebab dari makrosomia? - Factor genetic - Kenaikan berat badan ibu yang berlebih karena pola makan berlebih (karbohidrat dan gula yang tidak bisa dikendalikan)

12.

13.

14.

15.

16. 17. 18. 19.

20.

21.

22.

- Ibu hamil yang menderita diabetes mellitus Bagaimana patofisiologi dari makrosomia? Janin besar disebabkan karena hiperglikemi karena hiper insulin pada bayi jadi ada menumpukan lemak pada subkutan janin dan glikogen hati bertambah, bertambahnya pertumbuhan semua organ yang meningkat dari pertambahan organ sel dan volume organ, menyebabkan hematopoiesis di susmsum tulang bekalang, pada janin markosomia mengalami hematopoiesis yang meningkat, hati juga ikut memproduksi sel darah merah. Bagaimana cara mendiagnose pada makrosomia sebutkan alasannya? a. Palpasi TFU tidak sesuai dengan umur kehamilan b. USG Dilihat TBJ nya Bagaimana penatalaksanaan pada kasus makrosomia? - Perabdominal atau SC - Persalinan spontan tidak memungkinkan Apa komplikasi yang dapat terjadi pada kasus makrosomia? Pada Ibu: robekan jalan lahir totalis derajat 4, atonia uteri karena over distensi, Pada janin: distosia bahu, fraktur pada klavikula, hipoglikemi, asfiksia. Bagaimana prognosis dari kasus makrosomia? Apa peran bidan dalam mendeteksi dini pada kasus makrosomia? Apa hubungan kejadian sungsang dengan makrosomia? Bagaimana hubungan antara gaya hidup selama kehamilan dengan janin makrosomia? Karena konsumsi makanan terutama karbohidrat dan gula yang tidak terkontrol, menyebabkan janin makrosomia Mengapa pada trimester 3 ibu merasa sesak pada ulu hati? - Adanya tekanan pada kepala janin, karena kepala janin yang ada di fundus. - Penyempitan diafragma akibat tekanan kepala janin. - Karena janin yang dikandung mengalami makrosomia Mengapa perut ibu membesar tidak sesuai dengan usia kehamilan? Karena besar janin setiap bulan tidak sesuai usia kehamilan atau penambahan berat janin berlebih. Factor apa yang menyebabkan kenaikan berat badan pada ibu? - Penyakit penyerta seperti DM (kerusakan pada pankreas) - Dengan keracunan kehamilan atau preeklamsia (organ tidak berfungsi secara maksimal) - Odem anasarka (hidramnion, preeklampsia) - Gizi yang tidak seimbang (mengkonsumsi karbohidrat yang berlebih) - Konsumsi susu ibu hamil yang tinggi akan glukosa. - Konsumsi minuman yang manis -

Step 4 Konsep map

Step 5 Learning issue 1. 2. 3. 4. 5.

Bagaimana patofisiologi dari letak sungsang? Apa peran bidan dalam mendeteksi dini pada kasus tersebut? Bagaimana prognosis dari kasus makrosomia? Apa peran bidan dalam mendeteksi dini pada kasus makrosomia? Apa hubungan kejadian sungsang dengan makrosomia?

Related Documents

Sgd Lbm 1.docx
April 2020 40
Sgd 1 Lbm 1.docx
December 2019 45
Lbm 1 Sgd 1.docx
April 2020 33
Sgd 1 Lbm 1.docx
April 2020 40

More Documents from "penizubaedi"