LARINGITIS
OLEH MIDY AKIEWY MONITA D M PANGESTIKA
• Adalah suatu peradangan akut dari laring yg menyebabkan mukosa laring hiperemis dan edema • Etiologi
LARINGITIS AKUT
- Infeksi : virus, infeksi sekunder (Haemophilus influenza, Pneumococcus, Streptococcus haemoliticus, Staphylococcus haemoliticus) - Non infeksi : gas inhalasi, alergi, polutan, vocal abuse, iatrogenic • Faktor predisposisi : merokok, stress fisik, sinusitis kronik, infeksi kronik dari jaringan limfoid pd nasofaring (adenoid) pd anak2, pernapasan melalui mulut
• Suara Serak
Gejala Klinis
• Rasa tidak enak dan sakit di tenggorokan • Demam • Batuk (sekret sedikit tapi kental)
Diagnosis
Laringoskopi indirek atau laringoskopi direk tampak mukosa laring dan plika vokalis hiperemis dan edema
• Istirahat vokal (vocal rest)
Tatalaksana
• Medikamentosa : antibiotik, kortikosteroid, antipiretik • Menghindari rokok
Prognosis
Self limiting disease (sembuh dalam waktu sekitar 10 hari)
• Adalah suatu peradangan kronik dari laring yg menyebabkan mukosa laring hiperemis dan edema • Infeksi : - Eksogen
LARINGITIS KRONIK
- Endogen : adenoiditis kronik, sinusitis kronik, TB, bronkiektasis, rhinitis, GERD • Non Infeksi : - Penggunaan suara berlebihan - Paparan terhadap rokok dalam waktu lama - Pernapasan melalui mulut - Minum alkohol - Pekerjaan yg berhubungan dengan gas inhalasi yg bersifat iritan dan debu
LARINGITIS KRONIS EC. ROKOK
LARINGITIS KRONIS EC. JAMUR
• Suara Serak
Gejala Klinis
• Rasa tidak enak dan sakit di tenggorokan • Batuk kering dan rasa gatal • Berdehem terus-menerus
Diagnosis
Laringoskopi hiperemis difus, sekret kental pd plika vokalis
Tatalaksana
• Istirahat vokal (vocal rest) • Medikamentosa : antibiotik, kortikosteroid • Menghindari rokok dan alkohol
TERIMA KASIH