Laringitis Ppt.pptx

  • Uploaded by: Monita Dwi Mahayu
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laringitis Ppt.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 259
  • Pages: 10
LARINGITIS

OLEH MIDY AKIEWY MONITA D M PANGESTIKA

• Adalah suatu peradangan akut dari laring yg menyebabkan mukosa laring hiperemis dan edema • Etiologi

LARINGITIS  AKUT

- Infeksi : virus, infeksi sekunder (Haemophilus influenza, Pneumococcus, Streptococcus haemoliticus, Staphylococcus haemoliticus) - Non infeksi : gas inhalasi, alergi, polutan, vocal abuse, iatrogenic • Faktor predisposisi : merokok, stress fisik, sinusitis kronik, infeksi kronik dari jaringan limfoid pd nasofaring (adenoid)  pd anak2, pernapasan melalui mulut

• Suara Serak

Gejala Klinis

• Rasa tidak enak dan sakit di tenggorokan • Demam • Batuk (sekret sedikit tapi kental)

Diagnosis

Laringoskopi indirek atau laringoskopi direk  tampak mukosa laring dan plika vokalis hiperemis dan edema

• Istirahat vokal (vocal rest)

Tatalaksana

• Medikamentosa : antibiotik, kortikosteroid, antipiretik • Menghindari rokok

Prognosis

Self limiting disease (sembuh dalam waktu sekitar 10 hari)

• Adalah suatu peradangan kronik dari laring yg menyebabkan mukosa laring hiperemis dan edema • Infeksi : - Eksogen

LARINGITIS  KRONIK

- Endogen : adenoiditis kronik, sinusitis kronik, TB, bronkiektasis, rhinitis, GERD • Non Infeksi : - Penggunaan suara berlebihan - Paparan terhadap rokok dalam waktu lama - Pernapasan melalui mulut - Minum alkohol - Pekerjaan yg berhubungan dengan gas inhalasi yg bersifat iritan dan debu

LARINGITIS KRONIS EC. ROKOK

LARINGITIS KRONIS EC. JAMUR

• Suara Serak

Gejala Klinis

• Rasa tidak enak dan sakit di tenggorokan • Batuk kering dan rasa gatal • Berdehem terus-menerus

Diagnosis

Laringoskopi  hiperemis difus, sekret kental pd plika vokalis

Tatalaksana

• Istirahat vokal (vocal rest) • Medikamentosa : antibiotik, kortikosteroid • Menghindari rokok dan alkohol

TERIMA KASIH

Related Documents


More Documents from "mutia as"

Laringitis Ppt.pptx
December 2019 5
226_lapkas Cardio.docx
December 2019 2
Methyl Nitrite K3.doc
May 2020 18
Lapres He.docx
May 2020 18
Pathway Asli.docx
May 2020 19