LAPORAN PELAKSANAAN PROGRAM KERJA POSKO KELURAHAN BATUA KULIAH KERJA NYATA ENTREPRENEUR (KKN-E)
KECAMATAN MANGGALA KOTA MAKASSAR PROVINSI SULAWESI SELATAN
Disusun Oleh 1. Tirta
Suwanda
Kresna/1520221070/Teknik/Teknik
Elektro
(Koordinator Lurah) 2. Dandy Nugraha/1610121023/FEIS/Ilmu Komunikasi (Sekretaris) 3. Rizka Rahmadani S /1610321078/FEIS/Akuntansi S1 (Bendahara) 4. Setiawan A.T/1610421029/FEIS/Manajemen (Anggota) 5. Musdalifah/1610421121/FEIS/Manajemen (Anggota) 6. Olfriani Duma Palada/1610321045/FEIS/Akuntansi S1 (Anggota) 7. Erryka
Dini
Wulandari/161052101/FEIS/Hubungan
(Anggota) 8. Lusia Lante/1610321008/FEIS/Akuntansi S1 (Anggota)
Internasional
9. Ervi/1520221012/Teknik/Teknik Elektro (Anggota) 10. Nining Angreani/1610121066/FEIS/Ilmu Komunikasi (Anggota) 11. Yulinar/1610421129/FEIS/Manajemen (Anggota)
LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS FAJAR MAKASSAR 2019 LAPORAN PELAKSANAAN PROGRAM KERJA POSKO KELURAHAN BATUA KULIAH KERJA NYATA ENTREPRENEUR ( KKN-E) UNIVERSITAS FAJAR ANGKATAN XI TAHUN 2019
KELURAHAN BATUA KECAMATAN MANGGALA KOTA MAKASSAR
Makassar, 21 Maret 2019
Mengetahui Kepala Lurah
Ketua Posko /Koordinator Lurah
HENDRA, S.Sos
TIRTA SUWANDA KRESNA
NIP : 19840129 200904 1 001
NIM : 1520221070
Koordinator
Supervisor
KKN-E UNIFA angkatan XI
....................................................
..................................................
NIDN
NIDN
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan proses pengabdian pada kegiatan yang dibentuk oleh Mahasiswa untuk masyarakat, melalui pemahaman lintas keilmuan dan sektoral pada daerah dan waktu tertentu. Pelaksanaan KKN sebagai kegiatan intrakurikuler memadukan tri dharma perguruan tinggi berupa pendidikan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Pada KKN-Entrepreneur yang diterapkan pihak kampus menjadi bentuk kegiatan KKN yang mengusung konsep bidang Enrepreneur dalam proses pelaksanaanya yang merupakan prinsip dari Universitas Fajar sebagai kampus entrepreneur. Melalui tema yang diangkat “Untuk Masyarakat Berdaya” di Kelurahan Batua agar mahasiswa mampu menganalisa hingga mengatasi permasalahan yang ada pada masyarakat kota dan membantu dalam meningkatkan sumber daya di kelurahan Batua, serta belajar lebih dalam memahami nilai-nilai kehidupan masyarakat kota kelurahan Batua. 1.2 Tujuan dan Manfaat Tujuan KKN-Entrepreneur yaitu: 1. Dapat memberikan pengalaman belajar terhadap mahasiswa untuk menemukan, merumuskan, memecahkan dan menanggulangi permasalahan di dalam lingkungan masyarakat kota secara langsung. 2. Dapat membantu mahasiswa lebih memahami kehidupan kekeluargaan dalam lingkungan masyarakat kota secara nyata. 3. Mendekatkan lembaga Pendidikan Tinggi pada masyarakat untuk penyesuaian dengan tuntutan pemberdayaan, pembangunan dan kebutuhan masyarakat. Manfaat KKN-Entrepreneur yaitu : 1. Memberikan Pemahaman serta cara berfikir mahasiswa dalam menanggulangi permasalahan-permasalahan yang ada di lingkungan masyarakat kota secara nyata.
2. Membantu mahasiswa dalam membangun hubungan sosial dan kekeluargaan dalam lingkungan masyarakat kota. 3. Ilmu yang telah di dapat pada Perguruan Tinggi jadi lebih bermanfaat untuk masyarakat kota.
BAB II GAMBAR UMUM LOKASI 2.1 Data Umum 1. Profil Kelurahan Nama Kelurahan
: Batua
Luas Wilayah
: 21,46 ha
Nomor Kode Pos
: 90233
Kecamatan
: Manggala
Kota
: Makassar
Provinsi
: Sulawesi Selatan
2. Deskipsi Kelurahan Kelurahan Batua merupakan salah satu kelurahan dari Kecamatan Manggala Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia. Kelurahan Bangkala berada pada sebelah timur kecamatan Manggala. Dengan jarak sekitar 1 km dari kecamatan Manggala dan sekitar 8 km dari kota provinsi Sulawesi Selatan. Sebagai salah satu kelurahan dari 8 kelurahan yang ada di kecamatan Manggala. Dengan luas wilayah 208,71 ha Kelurahan Bangkala memiliki batas-batas wilayah sebagai beriku: Sebelah Utara
: Kelurahan Bitowa
Sebelah Selatan
: Kelurahan Tamangapa
Sebelah Barat
: Kabupaten Gowa
Sebelah Timur
: Kelurahan Biring Romang
Pusat pemerintahan Kelurahan Bangkala
berpusat di kantor
kelurahan yang terletak Jalan Tamangapa Raya No. 37 Bangkala. Jarak dari kantor kelurahan ke Kota Kecamatan adalah 1 Km. Wilayah Kelurahan Bangakala, terbagi atas 11 RW dan 59 RT, Setiap RW dipimpin oleh ketua RW dan dibantu oleh Ketua-ketua RT. Adapun pembagian wilayah tersebut, yaitu : 1. RW I membawahi 5 RT
2. RW II membawahi 5 RT 3. RW III membawahi 4 RT 4. RW IV membawahi 8 RT 5. RW V membawahi 8 RT 6. RW VI membawahi 5 RT 7. RW VII membawahi 6 RT 8. RW VIII membawahi 8 RT 9. RW IX membawahi 4 RT 10. RW X membawahi 7 RT 11. RW XI membawahi 3 RT
3. Jumlah Penduduk
: 21.956 Jiwa
No.
Gender
Jumlah
1
Laki-Laki
10.896
2
Perempuan
11.063
4. Sarana Prasarana a. Prasarana Kesehatan Puskesmas
:1
UKBM
: 11
b. Prasarana Pendidikan No. Sarana Pendidikan
Jumlah
1.
Paud
1
2.
TK
-
3.
SD
6
4.
SLTP
4
5.
SMU
4
6.
Perguruan Tinggi
1
Jumlah
16
Presentase
c. Prasarana Ibadah Masjid
: 20 Unit
Gereja
: ..Unit
5. Data Personil
Lurah HENDRA, S. Sos
Sekretaris Lurah Dra. SITI MAEMUNAH, M.Si
Kelompok Fungsional /PLKB HJ.MUNADIRAH
Kaaie Penertiban & Trantib Dra. Nurhayati
Kasie Perekonomian & Pembangunan HJ.Hafisah, S.Sos
Kasie Pengelolaan Kebersihan Andi Manggabarani S.Sos
BAB III KEGIATAN KKN-E
3.1 Identifikasi Masalah dan Kendala yang Dihadapi Setelah melakukan observasi di lingkungan Kelurahan Batua selama satu minggu, terdapat beberapa permasalahan yang ditemukan adalah sebagai berikut: -
Struktur Antrian Pelayanan Kelurahan Batua Tidak tertata rapih
-
Belum terperbaharuinya sistem informasi pelayanan Kelurahan Batua
a. Alternatif Pemecahan -
Membuat Struktrur Sistem Antrian yang Tertata Rapih
-
Membuat Mini Garden sebagai langkah utama menata pekarangan kantor lurah Bangkala
-
Melakukan pendataan atau sensus penduduk demi melengkapi data masyarakat keluarahan bangkala.
-
Membuat struktur organisasi kelurahan bangkala dari periode lama ke periode yang baru.
-
Mengadakan Kerja Bakti setiap hari Minggu di prasarana Ibadah dan Umum.
-
Membuat peta wilayah kelurahan Bangkala.
b. Rencana Program Kerja Kegiatan KKN-E UNIFA akan dilaksanakan selama 40 hari mulai tanggal 18 Februari sampai 1 April 2019. Tahapan diantaranya diawali dengan kegiatan observasi ke lokasi, keliling kelurahan tegur dan menyapa warga hingga berkunjung ke rumah ketua-ketua RW dan RT serta mengelilingi wilayah kelurahan. Semua program dilaksanakan berdasarkan urutan waktu
yang sudah ditentukan. Jika ditemukan kendala maka akan dilakukan evaluasi guna tercapai tujuan KKN. Semua kegiatan dilaksanakan dengan disiplin dan tertib sesuai aturan dan diakhiri dengan pembuatan laporan. 1. Program Kerja Inti a) Pembuatan Mini Gargen b) Sensus penduduk c) Pembuatan Struktur Organisasi Kelurahan Bangkala d) Baksos Prasarana Umum e) Pembuatan Peta Wilayah Kelurahan Bangkala 2. Program Kerja Tambahan a) Sosialisasi di SD Impres Bangkala 2
c.
Pelaksanaan Program Kerja Program kerja yang telah terlaksana sebagai berikut: 1. Pembuatan Garden Mini Pembuatan Garden Mini merupakan kegiatan unggulan yang bertujuan untuk menata pekarangan kantor Lurah Bangkala agar karangan kantor lurah Bangkala tertata rapih. 2. Sensus Penduduk Sensus
Penduduk
merupakan
kegitan
untuk
pendataan
demi
melengkapi data masyarakat keluarahan bangkala. 3. Pembuatan Struktur Organisasi Kelurahan Bangkala Pembuatan Struktur Organisasi Kelurahan Bangkala merupakan kegiatan untuk membuat struktur organisasi kelurahan Bangkala dari periode lama ke periode yang baru. 4. Baksos Prasarana Umum Baksos
Prasarana
Umum
adalah
kegiatan
mingguan
melakukan pembersihan prasarana Ibadah dan Umum. 5. Membuat peta wilayah kelurahan Bangkala
dengan
Membuat peta wilayah kelurahan Bangkala merupakan kegiatan untuk membuat
peta
wilayah kelurahan
Bangkala
agar
masyarakat
mengetahui batas wilayah yang berada di kelurahan Bangkala.
d. Hasil dan Evaluasi Pelaksanaan Program