Kerangka Acuan Kerja Penyuluhan Kesehatan.docx

  • Uploaded by: Lisa Anggrayni
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kerangka Acuan Kerja Penyuluhan Kesehatan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,055
  • Pages: 9
Penyuluhan Kesehatan

KAK PuskesmasSudiang

No. Kode

:

DitetapkanOleh

Terbitan

:

KepalaPuskesmasSudiang Raya

No. Revisi

:

TglMulaiBerlaku

: 1 Agustus 2015

Halaman

:1

Drg. ASNIWATY IDRIS,MARS NIP. 19601020 199003 2 010

Raya

KERANGKA ACUAN KERJA PENYULUHAN KESEHATAN

1. Pendahuluan Pembangunan kesehatan sebagai bagian integral pembangunan nasional bertujuan untuk meningkatkan kesadaran kemauan dan kemampuan untuk hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan optimal. Untuk mencapai hal tersebut diatas diperlukan kerjasama yang positif antara petugas kesehatan dengan pasien dan keluarga melalui penyuluhan kesehatan. Pengertian penyuluhan kesehatan masyarakat tidak hanya memberikan penyuluhan atau penetapan yang sifatnya hanya terbentuk pada pengembangan pengetahuan saja melainkan juga pada pengembangan sikap dan perilaku. Sehubungan dengan itu untuk menyamakan presepsi, istilah penyuluhan masyarakat tersebut diberikan pengertian sebagai berikut. Penyuluhan kesehatan masyarakat adalah upaya untuk memberikan pengalaman belajar atau menciptakan suatu kondisi bagi perorangan / kelompok dan masyarakat untuk menerapkan cara-cara hidup sehat. 2. Tujuan penyuluhan kesehatan a. Umum : untuk meningkatkan pengetahuan, sikap dan perilaku positif masyarakat dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan dan mutu kehidupan usila untuk mencapai masa tua.

b. Khusus : meningkatkan kemampuan para usila untuk mengenal masalah kesehatan dirinya sendiri dan bertindak untuk mengatasi masalah tersebut sebatas kemampuan yang ada 3. Kegiatan yang dilaksanakan adalah melaksanakan penyuluhan di posyandu dengan susunan : a. Pra usila

: 45-59 tahun

b. Usila

: 60-69 tahun

c. Usila resti : 70 tahun ke atas 4. Tempat pelaksanaan kegiatan penyuluhan Di posyandu 6 RW antara lain : a. RW 1 Daya b. RW 4 Daya c. RW 8 Daya d. RW 6 Sudiang Raya e. RW 11 Sudiang Raya f.

RW 10 Sudiang Raya

5. Cara pelaksanaan kegiatan penyuluhan a. Sosialisasi kader,RT,RW dan masyarakat b. Persiapan petugas c. Persiapan materi penyuluhan (flycard) d. Pelaksanaan kegiatan e. Tanya jawab f.

Dokumentasi

g. Pencatatan pelaporan 6. Penanggung jawab kegiatan

a. Penanggung jawab kegiatan kepala Puskesmas Sudiang Raya Drg. Asniwati Idris, MARS. b. Pelaksana kegiatan penyuluhan petugas usila Hj. Enny Rahman, S.Kep. 7. Jadwal kegiatan penyuluhan Dilaksanakan tiap bulan di posyandu tanggal 6, 9, 10, 18, 19, 20. 8. Biaya 9. Hasil Terlaksananya penyuluhan kesehatan di posyandu usila Demikianlah kerangka acuan kerja ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Makassar,

2015

Kepala Puskesmas Sudiang Raya

Drg. ASNIWATY IDRIS, MARS NIP. 19601020 199003 2 010

Posyandu usila

KAK PuskesmasSudiang

No. Kode

:

DitetapkanOleh

Terbitan

:

KepalaPuskesmasSudiang Raya

No. Revisi

:

TglMulaiBerlaku

: 1 Agustus 2015

Halaman

:1

Drg. ASNIWATY IDRIS,MARS NIP. 19601020 199003 2 010

Raya

KERANGKA ACUAN POSYANDU USILA

1. Latar belakang Posyandu merupakan salah satu bentuk upaya kesehatan terbasis masih yang dikelola dan diselenggarakan dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat dan penyelenggaraan pembangunan kesehatan. Guna memberdayakan masyarakat dan memberi kemudahan kepada masyarakat dan memperoleh pelayanan kesehatan dasar. Posyandu lansia merupakan wahana pelayanan bagi kaum lansia dilakukan dari, oleh dan untuk kaum usila yang menitikberatkan pada pelayanan promotif dan preventif, tanpa mengabaikan upaya akuratif dan rehabilitasi.Sementara menurut pemeriksa kesehatan kelompok usila meliputi pemeriksa kesehatan fisik dan mental emosional. kartu menuju sehat (KMS) usilas ebagai alat pencatatan dan pemantauan untuk mengetahui lebih awal penyakit yang diderita atau ancaman masyarakat kesehatan yang dihadapi dan mencatat perkembangan. 2. Tujuan kegiatan a. Umum :untuk meningkatkan derajat kesehatan dan mutu kehidupan usia lanjut untuk mencapai masa tua yang bahagia dan berdaya guna dalam kehidupan keluarga dan masyarakat.

b. Khusus -

Meningkatkan kesadaran para usila untuk membina diri sendiri kesehatannya

-

Meningkatkan kemampuan dan peran serta keluarga dan masyarakat dalam menghayati dan mengatasi kesehatan usila.

3. Kegiatan yang dilaksanakan a. Pemeriksaan kesehatan b. Pemeriksaan status gizimelalui penimbangan BB, pengukuran TB, c. Pengukuran tekanan darah dengan menggunakan tensi meter dan stetoskop d. Penyuluhan 4. Tempat pelaksanaan Di posyandu 6 RW : a. RW 1 Daya b. RW 4 Daya c. RW 8 Daya d. RW 6 Sudiang Raya e. RW 10 Sudiang Raya f.

RW 11 Sudiang Raya

5. Cara pelaksanaan kegiatan a. Persiapan petugas di posyandu b. Pendaftaran Lansia c. Ukur TB, BB, d. Pengukuran tekanan darah,pemeriksaan kesehatan e. Penyuluhan f.

Pencatatan

6. Penanggung jawab kegiatan a. Penanggung jawab kegiatan kepala Puskesmas Sudiang Raya Drg. Asniwati Idris, MARS. b. Pelaksana kegiatan petugas usila Hj. EnnyRahman 7. Jadwal kegiatan Dilaksanakan tiap bulan di posyandu tanggal 6, 9, 10, 18, 19, 20. 8. Biaya 9. Hasil Terlaksananya kegiatan posyandu usila di 6 RW. Demikianlah kerangka acuan kerja ini dibuatuntuk dipergunakan seperlunya. Makassar,

2015

Kepala Puskesmas Sudiang Raya

Drg. ASNIWATY IDRIS, MARS NIP. 19601020 199003 2 010

KERANGKA ACUAN KERJA SENAM USILA

1. Latarbelakang Olahraga merupakan suatu bentuk kegiatan fisik yang memberikan pengaruh baik terhadap fisik manusia bila dilaksanakan dengan tepat dan terarah dalam arti bahwa telah diperhitungkan pelaksanaan berdasarkan adanya keterbatasan

dari

tubuh manusia menghadapi tekanan(stress) yang makin meningkat.Secara laboratorium telah diketahui adanya peningkatan imunitas dalam tubuh manusia setelah suatu latihan teratur. Hal ini berarti bahwa daya tahan tubuh orang yang terlatih terhadap penyakit infeksi relative lebih tinggi dari orang yang tidak terlatih. Para ahli juga membuktikan bahwa berbagai fungsi organ tubuh akan meningkat dengan apabila diberi latihan fisik yang memadai. Hasil survey pembuatan norma kesegaran jasmani pada usila yang dilakukan oleh Depkes pada tahun 19921993 menemukan bahwa sekitar 90 % usila memiliki tingkat kesegaran jasmani yang rendah terutama pada komponen daya tahan kardio-respirasi dan kekuatan otot. Hal tersebut dapat dicegah dengan melakukan latihan fisik yang baik dan benar. 2. Tujuan senam usila a. Sebagai pencegahan, untuk ketahanan tubuh b. Sebagai pengobatan. Penyakit yang dapat disembuhkan atau dikurangi dengan olahraga adalah kelemahan sirkulasi darah, kencingmanis, osteoporosis c. Sebagai rehabilitasi. Untuk membantu para penderita cacat tubuh maka diberikan latihan fisik yang biasanya berbentuk latihan penguatan otot. 3. Kegiatan yang dilaksanakan adalah senam ringan a. Pemanasan, untuk mengurangi cedera atau mempersiapkan sel-sel agar dapat turut serta dalam proses metabolisme yang meningkat b. Latihan inti, latihan yang bersifat aerobic

c. Pendinginan, dilakukan secara aktif artinya sehabis latihan set up perlu dilakukan gerakan umum 4. Tempat pelaksanaan senam di Puskesmas Sudiang Raya tiap hari sabtu 5. Cara pelakanaan senam a. Persiapan petugas b. Persiapan usila c. Pelaksanaan senam di Puskesmas d. Dokumentasi e. Istirahat 6. Penanggung jawab kegiatan a. Penanggung jawab kegiatan kepala Puskesmas Sudiang Raya Drg. Asniwati Idris, MARS. b. Pelaksana kegiatan petugas usila Hj. Enny Rahman S.kep 7. Jadwal kegiatan Dilaksanakan tiap hari sabtu 8. Biaya 9. Hasil Terlaksananya kegiatan posyandu usila tiap hari sabtu. Demikianlah kerangka acuan kerja ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya. Makassar,

2015

KepalaPuskesmasSudiang Raya

Drg.

ASNIWATY

IDRIS,

NIP. 19601020 199003 2 010

MARS

Related Documents


More Documents from "Nardi Dinar"