Kelompok 1 - Aceh.pptx

  • Uploaded by: Sahara Gerraldi
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kelompok 1 - Aceh.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 604
  • Pages: 12
Kelompok 1 ACEH • • • • • • •

Aprilio Cardiola Crysta Kristianty Elvira Erliansyah Ibrahim Husein Noer Fathu Rizal Novianti Ramadhani Saphira Annisa P

Sejarah Rumoh Aceh • Seuramoe Keue atau Serambi Depan, Seuramoe Teungoh atau Serambi Tengah, dan juga Seuramoe Likot atau Serambi Belakang. • rumah panggung dengan tiang setinggi 2,5 hingga 3 meter. • ekspresi keyakinan terhadap Tuhan dan seluruh alam. • menggunakan pasak atau tali yang terbuat dari Rotan. bertahan hingga 200 tahun

 Bentuk • Persegi panjang. • Posisi rumah membujur dari arah Barat ke Timur yang menandakan kereligiusannya.  Gentong Air

• Terdapat di depan rumah dan berukuran cukup besar. • Fungsinya : membersihkan kaki para tamu atau anggota keluarga sebelum masuk rumah.

 Menggunakan Bahan Alam • Filosofi penduduk Aceh yang tergambar dari rumah tradisional mereka adalah penggunaan bahan alam yang sekaligus menandakan bahwa mereka adalah suku yang dekat dengan alam.

 Anak Tangga Berjumlah Ganjil • Banyak yang menganggap bahwa jumlah ganjil ini merupakan bentuk relijius dari masyarakat Aceh.

Rumah Panggung • Untuk melindungi diri dari binatang buas pada kala itu.

Motif Hiasan • Ukiran menandakan bahwa masyarakat Aceh mencintai keindahan dalam berbagai hal.

Rumah adat Aceh memiliki 3 bagian utama dengan fungsi yang berbeda, yaitu  Seuramoe Keue atau Serambi Depan • digunakan untuk menerima tamu yang datang atau kumpul keluarga Seuramoe Teungoh atau Serambi Tengah • Ini merupakan ruangan inti atau ruang inong. • ditandai oleh sekat atau lantai yang lebih tinggi daripada ruangan depan. • tamu yang datang pun tidak boleh masuk ke ruangan tengah tanpa seizin pemilik rumah.  Seuramoe Likot atau Serambi Belakang • sebuah ruangan agak terbuka yang digunakan untuk tempat makan, dapur dan area bersantai.

 Bagian bawah rumah adat Aceh juga dimanfaatkan sebagai tempat untuk menyimpan berbagai barang, hasil panen/ kandang binatang peliharaan.

Struktur Konstruksi  Pondasi

 Kolom (Tamee):

• Seperti sistim tiang pancang.

• berjumlah 16,20,24,28 buah tiang dan lebih. • terdapat 20 buah tiang utama yang dinamakan “Tiang Raja” atau “Tameh Raja’ dan “Tiang Putri” atau “Tameh Putroe”.

 Tangga

 Pintu

• “reunyeun” (tangga).

• Tinggi pintu masuk Rumoh Aceh sekitar 120-150 cm.

• Berjumlah ganjil yaitu antara 7 sampai 9 buah anak tangga.

• Makna dari jumlah anak tangga tersebut berdasarkan kepercayaan orang Aceh bahwa setiap jumlah hitungan selalu ada hubungan dan pengaruhnya dengan ketentuan langkah, rezeki, pertemuan dan maut.

• Ketinggian tidak melebihi dahi manusia

• Melambangkan penghormatan kepada tuan rumah saat memasuki rumahnya.

 Jendela • umumnya dibuat pada dinding sebelah Barat dan Timur. • merupakan jendela utama • Jendela bagian Utara dan Selatan hanya berfungsi untuk menerangi bagian dalam rumah.

 Dinding • berbahan dasar kayu enau. • Fungsi : sebagai pembatas ruang luar dengan ruang dalam.

 Lantai • terbuat dari papan. • Jarak celah antara papan sekitar 1 cm. • Berfungsi untuk mempermudah pembuangan kotoran dari dalam rumah saat sedang menyapu.

 Atap • menggunakan daun rumbia yang diikat dan disusun dari pojok kiri bawah sampai ke pojok kanan atas dengan jarak antara tulang daun berikatannya rata-rata 1,5 – 2 cm sehingga terlihat sangat tebal. • Bertujuan apabila terjadi kebakaran maka cukup hanya dengan menurunkan ikatan di atas secara keseluruhan dan atap akan terseret jatuh ke bawah.

 Denah • Rumoh Aceh melintang dari Timur ke Barat atau sebaliknya. Hal ini disebabkan oleh faktor geografis dan untuk mempermudah menentukan arah kiblat. • Rumoh Aceh terdiri dari 3 bagian utama yaitu,: -Seuramoe Keue (Serambi Depan) -Seuramoe Teungoh (Serambi Tengah) -Seuramoe Likot (Serambi Belakang) • Sedangkan bagian tambahan lain yaitu -Seulasa (Teras) -Rumoh Dapu (Dapur) -Kroong Pade (Lumbung Padi)

Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=HZXHbdwb8fo “Rekonstruksi Rumoh Aceh - Galeri Rumoh Aceh”

Related Documents

Kelompok 1
July 2020 22
Kelompok 1
June 2020 33
Kelompok 1
November 2019 43
Kelompok 1
June 2020 21
Kelompok 1
April 2020 26
Kelompok 1
November 2019 41

More Documents from "Mohammad Adhin"