Kebijakan Ketenagakerjaan.docx

  • Uploaded by: Putri Panji Lestari
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kebijakan Ketenagakerjaan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 496
  • Pages: 5
KEBIJAKAN KETENAGAKERJAAN DI IGD RS HARAPAN MULIA

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

Kebijakan pengaturan jam kerja shift bagi dokter dan perawat Kebijakan pertukaran shift bagi dokter dan perawat Kebijakan ijin cuti/sakit bagi dokter dan perawat Kebijakan berpakaian dalam bekerja Kebijakan diadakannya morning report Kebijakan sosialisasi dokter dan perawat baru Kebijakan pemberian reward kepada dokter dan perawat dengan performa terbaik setiap bulannya

Kebijakan pengaturan jam kerja shift bagi dokter dan perawat Kebijakan

Setiap staff medis (dokter maupun perawat) masuk dan selesai bekerja sesuai jam kerja yang telah ditentukan, adapaun mengenai keterlambatan diberikan toleransi selama 30 menit jika melewati toleransi waktu yang telah ditentukan akan diberikan sanksi sesuai yang diberikan

Peraturan

1. Setiap dokter dan perawat jaga datang sesuai jam masuk kerja shift Dokter : Shift pagi

: pukul 08.00-1400 WIB

Shift siang : pukul 14.00-21.00 WIB Shift malam : malam 21.00-08.00 WIB Perawat : Shift pagi

: pukul 07.30-14.30 WIB

Shift siang : pukul 14.30-21.30 WIB Shift malam : pukul 21.30-07.30 WIB 2. Setiap operan jaga dokter wajib melakukan operan pasien, dan perawat melakukan operan pasien dan alat medis dan obat – obatan yang sudah dipakai, dipinjam, dan yang sudah dikembalikan

Kebijakan pertukaran shift bagi dokter dan perawat Kebijakan

Setiap staff medis dokter dan perawat jika ingin melakukan pertukaran shift direncanakan minimal 3 hari sebelumnya. Melalui surat pertukaran shift

Peraturan

1. Setiap staff medis dokter dan perawat jaga jika ingin melakukan pertukaran shift dilakukan minimal 3 hari sebelumnya, melalui surat pertukaran shift 2. Jika dokter jaga berhalangan hadir atau mengajukan ijin cuti minimal dilakukan 3 hari sebelumnya, pertukaran bisa secara internal antar dokter jaga. Jika menemui kesulitan dalam proses pencarian pengganti harap dikoordinasikan dengan Ka Ins IGD. 3. Jika ijin cuti/berhalangan hadir diajukan kurang dari 3 hari, dokter jaga wajib mencari pengganti. 4. Jika dokter jaga belum mendapatkan pengganti maka diwajibkan masuk kerja pada jadwal sesuai yang telah di tentukan.

Kebijakan ijin cuti/sakit bagi dokter dan perawat Kebijakan

Setiap dokter dan jika ingin mengajukan cuti/sakit wajib memberitahu KaIns Gawat Darurat Setiap perawat yang ingin mengajukan ijin cuti/sakit wajib memberitahukan Ka Ins Gawat Darurat dan kepala bagian keperawatan

Peraturan

1. Setiap dokter dan perawat yang ingin mengajukan ijin cuti diwajibkan memberitahu minimal 1 minggu sebelumnya. 2. Setiap dokter dan perawat yang ingin mengajukan ijin sakit minimal diberutahukan 24 jam sebelumnya. 3. Untuk pertukaran jadwal jaga dapat dibicarakan antar dokter jaga dan antar perawat. Jika sudah mendapat pengganti dokter di wajibkan memberitahu Ka Ins Gawat Darurat. Dan kepala bagian keperawatan.

Kebijakan berpakaian dalam bekerja Kebijakan

Peraturan

Setiap staff medis wajib berpakaian rapi dan sopan selama proses pelayanan

1. Setiap dokter jaga pagi wajib berpakaian rapi dan sopan (tidak boleh menggunakan jeans, kaos dan tidak boleh menggunakan sandal) 2. Shift pagi : Dokter : menggunakan jas dokter dan berpakaian rapi Perawat : menggunakan baju dinas perawat Shift siang : Dokter : memakai baju jaga dan jas dokter Perawat : memakai baju jaga Shift malam : Dokter : memakai baju jaga dan jas dokter Perawat :memakai baju jaga

Related Documents

Kebijakan
June 2020 51
Kebijakan
May 2020 52
Kebijakan
June 2020 46
Kebijakan Rm.docx
December 2019 35
Kebijakan Publik.docx
April 2020 29

More Documents from "Dyana Pratiwi"