HARGA DIRI RENDAH
PASIEN
a. Sapa klien dengan ramah, baik verbal maupun non verbal
a. Diskusikan kemampuan dan aspek positif yang dimiliki klien
a. Diskusikan dengan klien kemampuan yang dimiliki
b. Setiap bertemu klien hindarkan memberi c. Tanyakan penilaian negatif. nama lengkap klien dan c. Berikan nama pujian yang panggilan realistic yang disukai
b. Diskusikan dengan klien kemampuan yang digunakan selama sakit
b. Perkenalkan diri dengan sopan
d. Jelaskan tujuan pertemuan e. Jujur dan menepati janji f. Tunjukan sikap empati dan menerima klien apa adanya.
c. Diskusikan dengan klien kemempuan yang masih belum disebutkan, tapi ada.
a. Rencanakan bersama klien aktivitas yang dapat dilakukan setiap hari sesuai kemampuan. buat jadwal : – Kegiatan mandiri – Kegiatan dengan bantuan sebagian – Kegiatan yang membutuhkan bantuan total b. Beri contoh pelaksanaan kegiatan yang dapat dilakukan c. Minta klien untuk memilih satu kegiatan yang mau dilakukan dirumah sakit d. Bantu klien melakukannya, kalau perlu beri contoh e. Beri pujian atas kegiatan dan keberhasilan klien f. Diskusikan jadwal kegiatan
harian atau kegiatan yang telah dilatih
KELUARGA