Drainase Limfatik.docx

  • Uploaded by: Dihar Doyo
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Drainase Limfatik.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 191
  • Pages: 2
1. Drainase Limfatik Drainase limfe merupakan organisasi dua area drainase yang terpisah dan tidak sama, yaitu area drainase kanan dan kiri. Secara normal aliran limfe tidak akan melewati aliran drainase sisi yang berseberangan. Struktur-struktur dari tiap area akan membawa limfe ke tujuan masingmasing, kembali ke sistem sirkulasi. Area drainase bagian kanan menerima aliran limfe dari sisi kanan kepala, leher, bagian lengan kanan, serta bagian kuadran kanan atas tubuh. Aliran limfe dari daerah-daerah tersebut akan mengalir ke duktus limfatikus kanan yang akan mengalirkan limfe ke sistem sirkulasi melalui vena subklavia kanan. Area drainase kiri membawa limfe yang berasal dari sisi kiri daerah kepala, leher, lengan kiri, dan kuadran kiri atas tubuh, tubuh bagian bawah serta kedua tungkai. Sisterna sili secara temporer menyimpan limfe saat mengalir ke atas dari bagian bawah tubuh. Duktus torasikus membawa limfe ke atas menuju duktus limfatikus kiri yang akan mengalirkan limfe ke sistem sirkulasi melalui vena subklavia 2. Skema Drainase Limfatik

LYMPH (cairan limfe)

Larger vessel (pemb limfatik)

LYMPHATIC TRUNKS -- VENA

Duct Limfaticus Kanan

Drainase bagian atas tubuh Mengembalikan lymph ke bloodstream (dlm vena subclavia kanan)

Duct Thoracicus

drainase ke bag tubuh lainnya (dlm vena subclavia Kiri)

Related Documents

Drainase
October 2019 45
Drainase Permukaan
December 2019 25
Drainase Limfatik.docx
April 2020 16
Drainase - Cindy.xlsx
May 2020 17
Drainase Permukiman.docx
December 2019 18

More Documents from "Wasis"