Dialog Karu
Dialog PP 1. selamat pagi pak S, saya hari ini akan melakukan supervisi tindakan injeksi intravena pada perawat S, supervisi hari ini dilakukan untuk menjaga mutu pelayanan keperawatan?
Dialog PA
1. baik mbak B, silakakan melakukan supervisi untuk tindakan injeksi intravena. 2. apa saja mbak B yang harus di persiapkan untuk supervisi? 2. saya akan menyiapkan lembar penilaian supervisi, SOP untuk melihat apakah tindakan injeksi intravena sudah sesuai, dan mengecek perlengkapan injeksi IV. 3. apakah masih ada yang kurang mengenai persiapan pelaksanaan supervisi? 3. tidak ada pak, semua sudah disiapkan. 4. baiklah mbak, silakan melakukan supervisi kepada perawat S. 1. perawat S, bisakah ke ruangan saya sebentar? 1. bisa mbak B. 2. (Setelah PA sampai diruangan PP), baiklah, mbak S, hari ini saya akan melakukan supervisi tindakan injeksi intravena ke mbak, apakah mbak siap? Mbak supervisi ini dilakukan untuk melihat mutu pelayanan keperawatan agar tetap stabil. 2. baik mbak B saya siap. 3. baiklah mbak S, silakan menyiapkan perlengkapan untuk injeksi intravena. 3. (PA menyiapkan peralatan injeksi intravena)
4. bagaimana mbak S apakah sudah lengkap perlengkapan untuk injeksi intravena? 4. sudah lengkap bu 5. baiklah, sebelum kita melakukan tindakan kegiatan supervisi, kita kontrak waktu dengan pasien dan keluarga terlebih dahulu. 5. baik mbak B Pelaksanaan :
1. (PP dan PA menghampiri bed pasien utnuk melaksanakan supervisi dan memberikan salam kepada pasien) 1. selamat pagi bu S bagaimana perasaannya hari ini. 2. ibu S saya akan memasukan obat melalui intravena melalui selang infus yang sudah terpasang pada tangan ibu S, saya akan memasukan obat tramadol, metamizole, dan ranitidin, permisi ya bu. 3. (melakukan tindakan injeksi intravena)
post pelaksana :
1. mencata hasil dari supervisi tindakan injeksi intravena yang dilakukan oleh perawat S 2. bagaimana mbak S, menurut mbak S apakah ada yang kurang setelah melakukan tindakan injeksi intravena tadi? 1. iya bu, saya lupa memberitahukan nama obat dan fungsinya pada klien dan perlak. 3. iya, kira-kira menurut mbak S kenapa sampai ada yang terlupakan? 2. karena saya gugup bu, saat dilakukan supervisi. 4. baiklah mbak S, minggu depan akan ada pelatihan
tentang update pemberian injeksi intravena, saya berencana untuk mengikutsertakan mbak S dalam pelatihan itu. Nanti setelah mbak S mengikuti pelatihan 1 minggu lagi saya akan melakukan supervisi kembali. Apakah mbak S siap?
5. terima kasih untuk kerja samanya hari ini mbak S, tetap semangat ya. Selamat pagi
3. baik bu saya mau mengikuti pelatihan yang disaran kan oleh ibu.
4. (membalas salam)