Pengertian kepemimpinan Kepemimpinan adalah kemampuan membuat seseorang mengerjakan apa yang tidak ingin mereka lakukan danenyukainya (truman dalam gillies,1996). Kepemimpinan merupakan penggunaan ketrampilan mempengaruhi orang lain untuk melaksanakan sesuatu dengan sebaik-baiknya sesuai dengan kemapuannya (sullifan dan decleor,1989). Kepemimpinan yaitu kemampuan seseorang untuk mempengaruhi orang lain sebagai pengikutnya ..
Peran pemimpin • Interpersonal role Peranan yang berkaitan dengan hubungan antar pribadi • Informational role Peranan yang berhubungan dengan informasi, baik informasi yang diterima maupun yang disampaikan • Pecisional role Peranan terkait dengan pembuatan keputusan
Fungsi kepemimpinan • Memandu, menuntun, membimbing dan memotivasi • Menjalani komunikasi yang baik • Mengorganisasi, mengawasi dan membawa organisasinya pada tujuan yang telah ditetapkan
Peran kemimpinan dalam pelaksanaan fungsi manajemen • Perencanaan • Organizing • Pengelolaan staf • Pengarahan • Leading • Coordinating • Motivating • pengawasan