Cara Kerja 1. Pewarnaan secara gram Pewarnaan secara gram — Disiapkan kaca benda yang bersih — Dilewatkan di atas nyala api lampu spiritus — Diteteskan setetes aquades steril di atas kaca benda tersebut — Diambil inokulum bakteri yang akan diperiksa secara aseptik — Diletakkan di atas tetesan aquades tersebut — Diratakan perlahan-perlahan — Ditunggu sampai mengering — Dilakukan fiksasi dengan cara melewatkan sediaan tersebut di atas nyala api lampu spiritus dengan cepat — Diletakkan sediaan di atas kawat penyangga yang berada di atas mangkuk pewarna — Diteteskan larutan Ammonium Oksalat Kristal Violet di atas sediaan tersebut — Ditunggu selama 1 menit — Dibuang kelebihan zat warna tersebut ke dalam mangkuk — Dibilas sediaan dengan air kran — Diteteskan larutan iodium di atas sediaan, ditunggu selama 2 menit — Dibuang kelebihan larutan iodium tersebut ke dalam mangkuk — Dibilas sediaan dengan air kran — Diteteskan alkohol 95% di atas sediaan, dibiarkan selama 1 menit — Dibuang sisa alkohol ke dalam mangkuk — Dibilas sediaan dengan air kran — Diteteskan larutan safranin di atas sediaan, dibiarkan selama 30 detik — Dibuang kelebihan larutan safranin ke dalam mangkuk — Dibilas sediaan dengan air kran — Dikeringkan sediaan dengan hati-hati menggunakan kertas penghisap — Diperiksa di bawah mikroskop Hasil
Data pengamatan Tabel 2. Pewarnaan bakteri secara gram No.
Bentuk Sel
Warna Sel
Koloni
Sifat Gram
Ukuran Sel
Bakteri
1
Kokus
Merah
Negatif
3 µm
2
Basil
Merah
Negatif
7 µm