Balut Membalut.docx

  • Uploaded by: Muhammad Husni
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Balut Membalut.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 561
  • Pages: 5
20.

Balut - Membalut 128A1 – b06 – 01

1)

Tugas

:

Membalut dengan Mitella cara pos paket

pada : Luka Dagu, Luka Pelipis (pos paket) Mengistirahatkan tulang selangka Membalut siku dengan kain segitiga kecil/sedang Membalut pengunci (Szymanowsky) Membalut kepala bagian atas dengan funda (funda ferticis)

2)

Kondisi

:

a)

Waktu

: Siang hari/Malam hari.

b)

Tempat

: Lapangan.

c)

Pakaian

: PDL – II.

d)

Disediakan

: Kat Pembantu Perawat.

3)

Standar

: Mampu membalut kepala dengan kain segitiga.

4)

Petunjuk

: Membalut kepala dengan cara pos paket

gunanya untuk : a)

Menutup luka di bagian pelipis.

b)

Membalut tekan pada pendarahan pelipis.

c)

Fiksasi sendi rahang (menekan atau merapatkan rahang,

yang terkilir dan susah dibetulkan/direposisi).

5)

d)

Membalut kuping.

e)

Dan lain-lain.

Pelaksanaan : a)

Luka dagu, luka pelipis (pos paket) (1)

Kain Mitella dibuat menyerupai dasi kecil/sempit.

(2)

Rawat luka, bila pendarahan hentikan dengan

pembalut cepat/penekan.

(3)

Pasang dasi kecil dengan bagian tengah pada

dagu, arah ke atas melalui depan telinga (gambar -1). (4)

Ujung yang satu melalui pelipis yang tidak sakit,

putar di samping kepala, sampai pada pelipis yang sakit. (5)

Silangkan

kedua ujung

(diputar)

sehingga

ujung dan arah atas kepala menuju ke belakang kepala, sedangkan ujung yang lain ke kiri ke arah depan kepala sampai ketemu di samping (gambar - 2). (6)

Buat simpul dipelipis yang sehat di atas kain

pertama (gambar -3).

Gambar -1 b)

Gambar –

Gambar - 2 Mengistirahatkan tulang selangka : (1)

Buat dasi panjang.

(2)

Beri alas ditempat yang patah.

(3)

Letakkan pertengahan dasi pada leher belakang.

(4)

Balutkan kedua ujung dasi pada bahu ka/ki, ketiak,

terus ke punggung dan buat simpul permulaan (Gambar-1 (5)

Selipkan salah satu ujung dasi pada pertengahan

dasi kemudian ditarik perlahan dan disimpulkan pada kedua ujungnya (sampai merasa nyaman) (Gambar-2 Gambar 1

Gambar 2

c)

Membalut siku dengan kain segitiga kecil (dasi). (1)

Buat dasi panjang.

(2)

Siku sedikit dilipat.

(3)

Letakkan pertengahan dasi pada siku (Gambar 1.)

(4)

Balutkan kedua ujung dasi pada lipatan siku (silang)

(Gambar 2). (5)

Ujung dasi yang dari arah bawah menindih sisi atas

dan ujung dasi yang dari arah atas menindih sisi bawah (berhimpitan) (Gambar 3).

Gambar 1

d)

Gambar 2

Gambar 3

Membalut pengunci [Szymanowsky] (1)

Siapkan empat buah kain segitiga, masing-masing

dibuat dasi panjang. (2)

Dasi panjang ke 1, dibuat ring /cincin pada bahu

yang tidak sakit (Gambar 1). (3)

Dasi panjang ke 2, dibalutkan pada pergelangan

tangan dari bahu yang sakit, kemudian dihubungkan pada ring / cincin yang disimpulkan. (Gambar 1). (4)

Dasi panjang ke 3, dilingkarkan diatas siku dari

bahu yang sakit, bila perlu dibuat simpul permulaan, kemudian dihubungkan ke ring/cincin melalui punggung. (Gambar 1). (5)

Dasi panjang ke 4, dilingkarkan dibawah siku dari

bahu yang sakit, bila perlu buat simpul permulaan,

kemudian dihubungkan ke ring/cincin melalui punggung. (Gambar 2).

Catatan : Pembalut pengunci ini digunakan pada indikasi patah tulang selangka dan pada sendi bahu.

Gambar 1

e)

Gambar 2

Membalut kepala bagian atas dengan funda (funda ferticis). (1)

Buat menyerupai dua dasi (tengah funda lebar).

(2)

Letakkan pertengahan funda pada tengah atas

kepala. (3)

Balutkan kedua ujung dasi yang dibelakang pada

rahang melalui belakang telinga kanan miring kiri dan buat simpul. (4)

Kedua ujung dasi yang di depan dibalutkan pada

belakang kepala melalui atas telinga kanan/kiri dan buat simpul dibelakang kepala. (Gambar). Catatan : Digunakan untuk menutup luka di kepala bagian atas bila pendarahan.

Gambar

Related Documents

Balut Membalut.docx
December 2019 23
Balut Bidai.ppt
May 2020 24
Balut Bidai.docx
May 2020 13
Balut Bidai Unismuh.pptx
November 2019 16

More Documents from "Ketut Novita SaGenta"