ASESMEN PASIEN (AP) Standar AP 1 Rumah Sakit menentukan isi, jumlah dan jenis asesmen awal pada disiplin medis dan keperawatan yang meliputi pemeriksaan fisik, riwayat kesehatan, pengkajian pasien dari aspek biologis, psikologis, sosial, ekonomi, kultural dan spiritual pasien Maksud dan Tujuan AP 1, AP 1.1, AP 1.2, dan AP 1.3 : Lihat SNARS 1 Asesmen pasien terdiri atas 3 proses utama dengan metode IAR: 1.
Mengumpulkan informasi dari data keadaan fisik, psikologis, sosial, kultur, spiritual dan
2.
riwayat kesehatan pasien (I - informasi dikumpulkan). Analisis informasi dan data, termasuk hasil laboratorium dan radiologi untuk
3.
mengidentifikasi kebutuhan pelayanan kesehatan pasien. (A - analisis data dan informasi) Membuat rencana pelayanan untuk memenuhi semua kebutuhan pasien yang telah diidentifikasi. (R- rencana disusun)
Asesmen pasien terdiri dari 3 proses utama dengan metode IAR: a. Mengumpulkan data dan informasi (huruf I) tentang hal-hal sesuai d) sampai dengan (n, tersebut dibawah. Pada SOAP adalah S–Subyektif dan O-Obyektif. b. Analisis data dan informasi (huruf A), yaitu melakukan analisis terhadap informasi yang menghasilkan diagnosis, masalah, dan kondisi, untuk mengidentifikasi kebutuhan pasien. Pada SOAP adalah A-Asesmen. c. Membuat Rencana (huruf R), yaitu menyusun solusi untuk mengatasi / memperbaiki kelainan kesehatan sesuai butir b. Pelaksanaan R adalah untuk memenuhi kebutuhan pasien yang telah teridentifikasi. Pada SOAP adalah P–Plan. Isi minimal asesmen awal antara lain: d. e. f. g. h. i. j. k. l. m. n.
status fisik psiko-sosio-spiritual ekonomi riwayat kesehatan pasien riwayat alergi asesmen nyeri risiko jatuh asesmen fungsional risiko nutrisional kebutuhan edukasi perencanaan pemulangan pasien (Discharge Planning)
https://galihendradita.files.wordpress.com/2018/04/instrumen-snars-ap.pdf