Antiremed_kelas_8_matematika.pdf

  • Uploaded by: Novi Handayani
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Antiremed_kelas_8_matematika.pdf as PDF for free.

More details

  • Words: 208
  • Pages: 1
Antiremed Kelas 8 Matematika Latihan Soal : Matematika SMP Kelas 8 KTSP 2006 Bab 2 Fungsi Doc. Name: AR08MAT0298

Version: 2015-02 |

halaman 1

01. Diketahui daerah asal suatu fungsi P= {1,2,3,4,5} ke himpunan bilangan asli Q dengan relasi”akar dari” (A) Tulislah notasi fungsi untuk relasi tersebut. (B) Tentukan rangenya. (C) Gambarlah diagram panahnya. 02. Diketahui dua fungsi, yaitu f(x)=2-3ax dan g(x)=2-(a-3)x. Jika f(x), tentukan a, nilai a; a bentuk fungsi f(x) + g(x); b bentuk fungsi f(x) + g(x); c nilai f(-1), f(2), g(1), dan g(4) 03. Diketahui suatu fungsi dinyatakan dengan f (x)=x2 - 1, untuk x bilangan bulat. a Tentukan rumus fungsi f(x + a) untuk suatu a bilangan bulat dan tentukan nilai perubahan fungsi f(x+a) - f(x). b Jika x adalah variable pada himpunan bilangan real, tentukan nilai perubahan fungsi f(x) - f(x - a),untuk suatu a bilangan real. 04. Di antara dua himpunan berikut ini manakah yang dapat dibuat korespondensi satu-satu? a A={nama hari dalam seminggu}, B= {bilangan ganjil antara 2 dan 10} b P={huruf vocal}, Q={bilangan prima antara 1 dan 12} c C={nama hari dalam seminggu}, D= {nama bulan dalam setahun}

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 1441 ke menu search. Copyright © 2015 Zenius Education

More Documents from "Novi Handayani"