1. Silabus Xi Kd 3.10.docx

  • Uploaded by: Novi Handayani
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 1. Silabus Xi Kd 3.10.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,229
  • Pages: 5
SILABUS Mata Pelajaran : Matematika Wajib Satuan Pendidikan : SMA N UNJ Kelas / Semester : XI/Genap Tahun Pelajaran : 2019/2020 Kompetensi Inti KI 1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya KI 3 Memahami pengetahuan a(faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata KI 4 Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar 3.6 Menggeneralisasi pola bilangan dan jumlah pada barisan Aritmetika dan Geometri

Materi Pembelajaran Barisan dan Deret  Pola bilangan  Barisan dan deret aritmatika  Barisan dan deret geometri

Perangkat Pembelajaran_Silabus

Indikator

Kegiatan Pembelajaran

 Mengidentifikasi fakta pada barisan berdasarkan pola iteratif dan rekursif  Menjelaskan konsep pola bilangan  Menjelaskan konsep barisan dan deret aritmatika  Menjelaskan konsep barisan dan deret geometri

 Mengamati dan mengidentifikasi fakta pada barisan berdasarkan pola iteratif dan rekursif  Mengumpulkan dan mengolah informasi untuk membuat kesimpulan, serta menggunakan prosedur untuk menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual (termasuk pertumbuhan, peluruhan, bunga majemuk, dan anuitas) dengan pola barisan aritmetika ataugeometri

Alokasi Waktu 16 JP

Sumber Belajar Buku penunjang kurikulum 2013 mata pelajaran Matematika Wajib Kelas XI Kemendikbud, Tahun 2016

Penilaian Pengetahuan Penugasan  Tugas terstruktur:  Tugas mandiri tidak terstruktur

Tes tertulis Buku Guru Matematika Keterampilan SMA/MAI/SMK/MAK Portofolio Kelas XI Kemendikbud, Th Projek 2017 Buku referensi lain: (Erlangga:Sukisno)

1

Kompetensi Dasar

Materi Pembelajaran

4.6 Menggunakan pola barisan aritmetika atau geometri untuk menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual (termasuk pertumbuhan, peluruhan, bunga majemuk, dan anuitas)

3.7 Menjelaskan limit fungsi aljabar (fungsi polinom dan fungsi rasional) secara intuitif serta sifat- sifatnya

Limit  Limit fungsi aljabar (fungsipolinom)  Limit fungsi aljabar (fungsirasional)

Perangkat Pembelajaran_Silabus

Indikator  Menggunakan prosedur untuk menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual (termasuk pertumbuhan, peluruhan, bunga majemuk, dan anuitas) dengan pola barisan aritmetika atau geometri  Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan barisan dan deret aritmetika dan geometri  Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan barisan dan deret artimetika dan geometri  Memahami konsep limit fungsi aljabar dengan menggunakan konteks nyata dan menerapkannya  Menemukan konsep limit fungsi aljabar untuk memahami sifatsifat limit fungsi aljabar.  Menemukan konsep limit fungsi aljabar untuk menentukan nilai limit fungsi Aljabar x→c.

Kegiatan Pembelajaran

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

Penilaian

 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan barisan dan deret aritmetika dan geometri  Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan barisan dan deret artimetika dangeometri

Mengamati dan mengidentifikasi fakta pada limit fungsi aljabar (fungsipolinom dan fungsi rasional) dan sifatsifatnya  Mengumpulkan, mengolah informasi untuk membuat kesimpulan, serta menggunakan prosedur untuk menyajikan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dgn limit fungsialjabar

12 JP

Buku penunjang kurikulum 2013 mata pelajaran Matematika Wajib Kelas XI Kemendikbud, Tahun 2016

Pengetahuan Penugasan  Tugas terstruktur:  Tugas mandiri tidak terstruktur

Tes tertulis Buku Guru Matematika Keterampilan SMA/MAI/SMK/MAK Portofolio Kelas XI Kemendikbud, Th Projek 2017 Buku referensi lain: (Erlangga:Sukisno)

2

Kompetensi Dasar

Materi Pembelajaran

 Memilih strategi yang efektif dan menyajikan model matematika dalam memecahkan masalah nyata tentang limit fungsi aljabar

4.7 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan limit fungsi aljabar

3.8 Menjelaskan sifat-sifat turunan fungsi aljabar dan menentukan turunan fungsi aljabar menggunakan definisi atau sifatsifat turunan fungsi

4.8 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi aljabar 3.9 Menganalisis keberkaitanan turunan pertama fungsi dengan nilai maksimum, nilai minimum, dan

Indikator

Turunan  Turunan fungsi aljabar  Sifat-sifat turunan fungsi aljabar  Penerapan turunan fungsi aljabar

Turunan  Nilai-nilaistasioner  Fungsi naik dan fungsi turun  Persamaan garis

Perangkat Pembelajaran_Silabus

 Menjelaskan pengertian turunan  Mengidentifikasi fakta pada sifat-sifat turunan fungsi aljabar.  Menjelaskan penerapan turunan fungsi aljabar

Kegiatan Pembelajaran  Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan limit fungsialjabar  Mengamati dan mengidentifikasi fakta pada sifat-sifat turunan fungsialjabar  Mengumpulkan dan mengolah informasi untuk membuat kesimpulan, serta menggunakan prosedur untuk menentukan turunan fungsi aljabar menggunakan definisi atau sifat-sifat turunanfungsi

 Menggunakan prosedur untuk menentukan turunan fungsi aljabar menggunakan definisi atau sifat-sifat turunan fungsi

 Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan turunan fungsialjabar

 Menjelaskan konsep nilai-nilai stasioner  Menjelaskan fungsi naik dan fungsi turun

 Mengamati dan mengidentifikasi fakta pada turunan pertama fungsi yang terkait dengan nilai maksimum,

Alokasi Waktu

12 JP

Sumber Belajar

Buku penunjang kurikulum 2013 mata pelajaran Matematika Wajib Kelas XI Kemendikbud, Tahun 2016

Penilaian

Pengetahuan Penugasan  Tugas terstruktur:  Tugas mandiri tidak terstruktur Tes tertulis

Buku Guru Matematika Keterampilan SMA/MAI/SMK/MAK Portofolio Kelas XI Kemendikbud, Th Projek 2017 Buku referensi lain: (Erlangga:Sukisno)

16 JP

Buku penunjang kurikulum 2013 mata pelajaran Matematika Wajib Kelas XI Kemendikbud, Tahun 2016

Pengetahuan Penugasan  Tugas terstruktur:  Tugas mandiri tidak terstruktur 3

Kompetensi Dasar selang kemonotonan fungsi, serta kemiringan garis singgung kurva

4.9 Menggunakan turunan pertama fungsi untuk menentukan titik maksimum, titik minimum, dan selang kemonotonan fungsi, serta kemiringan garis singgung kurva, persamaan garis singgung, dan garis normal kurva berkaitan dengan masalah kontekstual 3.10 Mendeskripsikan integral tak tentu (anti turunan) fungsi aljabar dan menganalisis sifatsifatnya berdasarkan sifat-sifat turunan fungsi

Materi Pembelajaran singgung dan garis normal

Indikator  Menjelaskan persamaan garis singgung dan garis normal  Mengidentifikasi fakta pada turunan pertama fungsi yang terkait dengan nilai maksimum, nilai minimum, dan selang kemonotonan fungsi, serta kemiringan garis singgung kurva

 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan titik maksimum, titik minimum, dan selang kemonotonan fungsi, serta kemiringan garis singgung kurva, persamaan garis singgung, dan garis normal kurva dengan memakai turunan pertama  Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi aljabar

Integral  Integral tak tentu fungsi aljabar  Sifat-sifat integral tak tentu fungsialjabar  Penerapan integral tak tentu fungsi aljabar

Perangkat Pembelajaran_Silabus

 Mengidentifikasi fakta pada integral tak tentufungsi aljabar dan sifat-sifatnya  Menjelaskan pengertian integral tak tentu integral tak tentu fungsi aljabar

Kegiatan Pembelajaran

Alokasi Waktu

nilai minimum, dan selang kemonotonan fungsi, serta kemiringan garis singgungkurva  Mengumpulkan dan mengolah informasi untuk membuat kesimpulan, serta menggunakan prosedur untuk menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan titik maksimum, titik minimum, dan selang kemonotonan fungsi, serta kemiringan garis singgung kurva, persamaan garis singgung, dan garis normal kurva dengan memakai turunanpertama

 Mengamati dan mengidentifikasi fakta pada integral tak tentu fungsi aljabar dan sifatsifatnya  Mengumpulkan dan mengolah informasi

Sumber Belajar

Penilaian Tes tertulis

Buku Guru Matematika Keterampilan SMA/MAI/SMK/MAK Portofolio Kelas XI Kemendikbud, Th Projek 2017 Buku referensi lain: (Erlangga:Sukisno)

16 JP

Buku penunjang kurikulum 2013 mata pelajaran Matematika Wajib Kelas XI Kemendikbud, Tahun 2016

Pengetahuan Penugasan  Tugas terstruktur:  Tugas mandiri tidak terstruktur Tes tertulis 4

Kompetensi Dasar

Materi Pembelajaran

4.10 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan integral tak tentu (anti turunan) fungsi aljabar

Kepala SMP

___________________

Perangkat Pembelajaran_Silabus

Indikator

Kegiatan Pembelajaran

 Menjelaskan sifat-sifat integral tak tentu fungsi aljabar  Menjelaskan penerapan integral tak tentu fungsi aljabar

untuk membuat kesimpulan, serta menggunakan prosedur untuk menyelesaikan masalah dengan integral tak tentu fungsialjabar

 Menyelesaikan masalah dengan integral tak tentu fungsi aljabar dengan menggunakan prosedur  Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan integral tak tentu fungsi aljabar

 Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan integral tak tentu fungsi aljabar

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

Penilaian

Buku Guru Keterampilan Matematika Portofolio SMA/MAI/SMK/MAK Kelas XI Projek Kemendikbud, Th 2017 Buku referensi lain: (Erlangga:Sukisno)

Jakarta, 23 Maret 2019 Mengetahui Guru Matematika

FA Wahyu Widi Kristiyanto

5

Related Documents

Silabus Xi
December 2019 36
Silabus Xi
December 2019 35
Rpp Kd 1 Kelas Xi
November 2019 27
Silabus Xi,sem1 Bhs
December 2019 46

More Documents from "Denok sisilia"