Analisa Data.docx

  • Uploaded by: muhammad guntur
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Analisa Data.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 250
  • Pages: 2
Analisa Data No. 1.

DATA Data subjektif : 

Cedera

PROBLEM

biologis Gangguan

Nenek K mengatakan “ saya (pembengkakan sulit untuk berjalan”



ETIOLOGI

rasa

nyaman Nyeri

sendi)

Nenek K mengatakan “ kaki saya sakit apalagi kalo sudah jalan”



Nenek K mengatakan “ kaki saya sering bengkak dan kadang denyut”

Data objektif 

Nenek K nampak sulit melihat berjalan



Kaki Nenek K nampak bengkak dan kemerahan

2.

Data subjektif 

Nenek K mengatakan “ saya biasanya kalo udah sakit kakinya ya paling belik obat aja di warung”



Nenek K mengatakan “ saya kurang tau kalo pakek obat-obat kampung”



Nenek K mengatakan “ yang saya tahu ya obat-obat dikasih sama ibuk bidan

Data objektif : 

Nenek K nampak memegang kaki nya



Nenek K nampak mengelus-

Pembengkakan sendi

Hambatan mobilitas fisik

eluskan kaki nya 

Kaki Nenek K nampak bengkak



Kaki

Nenek

K

nampak

kemerahan

3.

Kelemahan fisik

Data subjektif : 

Nenek K mengatakan “saya

Kurangnya perawatan diri

mandi 1 x1 kadang tidak mandi karena kan sulit jalan” 

Nenek K mengatakan “ saya kalo tidak mandi ya ganti baju aja”

Data objektif : 

Nenek K nampak kurang bersih



Kuku Nenek K nampak panjang dan kotor



Rambut Nenek K

nampak

lembab 

Nampak

nodul pada rambut

Nenek K 

Kulit nampak kasar dan kurang bersih

Prioritas masalah 1. Gangguan rasa nyaman Nyeri. b/d Cedera biologis (pembengkakan sendi) 2. Hambatan mobilitas fisik b/d Pembengkakan sendi 3. Kurangnya perawatan diri b/d Kelemahan fisik

Related Documents

Analisa
October 2019 73
Analisa
May 2020 59
Analisa Air
June 2020 16
Analisa Akhir
May 2020 27
Analisa Bogowonto.pdf
November 2019 25
Analisa Dampak.docx
December 2019 27

More Documents from "sayyidah mirfat"

Analisa Data.docx
December 2019 27
Leafleat Tidur Sehat.docx
December 2019 18
Cakem 1.docx
December 2019 13
Renstra Rs.docx
December 2019 46
Mutasi
May 2020 43