Abstrak Fix.docx

  • Uploaded by: Muhammad Surya
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Abstrak Fix.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,220
  • Pages: 10
i

Kata Pengantar

Segala puji bagi Allah SWT, yang telah memberikan petunjuk dan pertolongan-Nya dalam proses penyelesaian karya tulis ini. Karya tulis yang berjudul “OPTIMALISASI PENDIDIKAN INDONESIA DENGAN METODE SYAC-FS-OSOSA (SYARIAH ACCOUNTING FOR STUDENT - ONE SCHOOL ONE SYARIAH ACCOUNTING) MELALUI SINERGITAS HEXATUPLE HELIX SEBAGAI UPAYA PERSIAPAN MASYARAKAT EKONOMI ASEAN” ini. berusaha menjelaskan sebuah solusi pemberdayaan bagi para siswa-siswa SMA dan SMK di Indonesia agar dapat lebih meningkat dari segi kualitas pendidikan dan kesejahteraan di masa yang akan datang. Karya tulis ini diharapkan dapat membawa perbaikan bagi pendidikan dan perekonomian masyarakat Indonesia dan juga mengurangi jumlah pengangguran dari jenjang SMA dan SMK atau sederajat sampai ke jenjang Mahasiswa di berbagai perguruan tinggi di Indonesia karena akan bersaing dengan para pencari pekerjaan dari negara lain khususnya negara yang tergabung dalam MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN). Akhirnya, Tiada gading yang tak retak. Demikian juga dengan hasil penulisan karya tulis ini, pastilah masih memiliki beberapa kekurangan yang mungkin akan ditemukan oleh para pembaca. Hal ini terkait dengan kemampuan penulis yang terbatas. Selain itu, penulis mengakui bahwa jika tanpa bantuan beberapa pihak, maka pembuatan karya tulis ini ini akan banyak menemukan kendala. Oleh karena itu, penulis ingin menyampaikan terimakasih kepada : 1. Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat. 2. Para Dosen yang akan menguji penulis nantinya dalam mempresentasikan karya tulis ilmiah ini. 3. Kedua Orang Tua yang selalu memberikan doa dan motivasi. 4. Panita Pelaksana Lomba Karya Tulis Mahasiswa 2015 dari HMA FEB-UNLAM. 5. Teman-teman dan pihak-pihak yang membantu penulisan karya tulis ini. Semoga tulisan sederhana ini dapat memberikan manfaat bagi pembaca dan pihak-pihak yang terkait baik secara langsung maupun tidak lagsung dengan tema yang diangkat dalam karya ini. Untuk perbaikan penulisan karya tulis selanjutnya,

ii

penulis sangat mengharapkan masukan baik berupa kritik maupun saran dari pembaca.

Banjarbaru, 29 Juli 2015 Penulis ,

Ferdy Suryawijaya

iii

Daftar Isi

Kata Pengantar..........................................................................................................i Daftar Isi.................................................................................................................iii Daftar Gambar.........................................................................................................vi Daftar Tabel Ringkasan BAB I PENDAHULUAN………………………………………………………….1 1.1 Latar Belakang…………………………………………………………………1 1.2 Rumusan Masalah……………………………………………………………...5 1.3 Tujuan Penulisan………………………………………………………………6 1.4 Manfaat Penulisan……………………………………………………………..6

BAB II TELAAH PUSTAKA……………………………………………………..8 2.1 Landasan Teori………………………………………………………………..8 2.1.1 Ekonomi Islam / Ekonomi Syariah……………………………………..8 2.1.1.1 Prinsip-Prinsip Ekonomi Islam………………………………...9 2.1.2 Akuntansi konvensional atau umum…………………………………..10 2.1.3 Akuntansi Syariah……………………………………………………..10 2.1.4 Standar – Standar Akuntansi di Indonesia…………………………….11 2.1.4.1 Standar Akuntansi Keuangan (SAK)………………………….11 2.1.4.2 Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK-ETAP)…………………………………………………. 11 2.1.4.3 Standar Akuntansi Pemerintahan (SAP)………………………12

iv

2.1.4.4 Standar Akuntansi Syariah…………………………………….12 2.1.5 Hexatuple Helix …………………………………………………….. .18 2.1.6 Kurikulum……………………………………………………………. 19 2.1.6.1 Pengertian Kurikulum…………………………………………19 2.1.6.2 Komponen – Komponen Kurikulum…………………………..19

BAB III METODE PENULISAN………………………………………………..23 3.1 Jenis Penulisan..................................................................................................23 3.2 Jenis Data dan Sumber Data.............................................................................24 3.2.1 Jenis Data.................................................................................................24 3.2.2 Sumber Data............................................................................................24 3.3 Teknik Pengumpulan Data...............................................................................24 3.4 Teknik Analisis Data........................................................................................25 3.5 Kerangka Pikir……..…………………………………………………………26 BAB IV ANALISIS DAN SINTESIS……………………………………………27 4.1 Gambaran Kondisi Umum aat Ini……………………………………………27 4.2 Solusi Permasalahan yang Sudah Ada……………………………………….34 4.3 Program SYAC-FS-OSOSA (Syariah Accounting For Student, One School One Syariah Accounting)………………………………………………………….35 4.3.1 Pihak – Pihak yang Terkait Program SYAC-FS-OSOSA (Syariah Accounting

For

Student,

One

School

One

Syariah

Accounting)………………………………………………………………38

v

4.3.2 Langkah - Langkah Terkait Program SYAC-FS-OSOSA (Syariah Accounting

For

Student,

One

School

One

Syariah

Accounting)………………………………………………………………39 4.3.3 Sumber Dana untuk Mewujudkan Program SYAC-FS-OSOSA (Syariah Accounting

For

Student,

One

School

One

Syariah

Accounting)………………………………………………………………46 4.3.4 Keunggulan Program SYAC-FS-OSOSA (Syariah Accounting For Student,

One

School

One

Syariah

Accounting)………………………………………………………………50

BAB V SIMPULAN DAN REKOMENDASI56 5.1 Kesimpulan………………………………………………………………….56 5.2 Rekomendasi………………………………………………………………..58

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN DAFTAR RIWAYAT HIDUP

vi

Daftar Gambar

Gambar 3.1 Kerangka Pikir................................................................................... 26 Gambar 4.1 Skema penerapan kurikulum pendidikan baru yang telah dioptimalisasi dengan program SYAC-FS-OSOSA………………………………… ………….…………..………………………………………………. 52

vii

Daftar Tabel

Tabel 4.1 Tabel penerapan mata pelajaran akuntansi konvensional atau umum dan akuntansi syariah di setiap sekolah…………………………………………….....54 Tabel 4.2 Tabel penerapan standar pembelajaran akuntansi dari kurikulum pendidikan yang telah di optimalisasi dengan system SYAC-FS-OSOSA terhadap berbagai jenjang pendidikan……………………………………………………...55

viii

Optimalisasi Pendidikan Indonesia dengan Metode SYAC-FS-OSOSA (Syariah Accounting For Student - One School One Syariah Accounting) Melalui Sinergitas Hexatuple Helix Sebagai Upaya Persiapan Masyarakat Ekonomi ASEAN Oleh: Ferdy Suryawijaya

Ringkasan Indonesia merupakan salah satu negara dengan penduduk terbanyak di dunia dan negara dengan penduduk beragama islam terbanyak di dunia. Itu disebabkan adanya peningkatan jumlah mualaf di Indonesia setiap tahun dikarenakan ajaran islam merupakan ajaran yang universal dan baik disemua aspek kehidupan khususnya bidang ekonomi. Tetapi meski Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia tetapi sumber daya manusia (SDM) Indonesia memiliki skill yang rendah dikarenakan faktor-faktor pendidikan rendah, dan ekonomi yang tidak stabil. Skill yang rendah tersebut merupakan ancaman yang sangat berbahaya apabila tidak ditingkatkan karena Indonesia akan menghadapi era masyarakat ekonomi ASEAN (MEA) maka akan berdampak dengan tingginya tingkat pengangguran dan kemiskinan karena para pencari kerja asing dan arus teknologi informasi serta komunikasi dunia akan memasuki Indonesia sehingga apabila skill sumber daya manusia di Indonesia tidak siap menghadapi itu maka berdampak terhadap tingginya angka kemiskinan dan pengangguran. Penulisan ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengenalkan suatu cara yang dimungkinkan bisa meningkatkan kualitas sumber daya manusia di Indonesia yaitu dengan program SYAC-FS-OSOSA (Syariah Accounting For Student – One School One Syariah Accounting) melalui sinergi antara enam pihak yang berkepentingan dengan program ini (Hexatuple Helix). SYAC-FS-OSOSA adalah cara mengoptimalisasi kurikulum pendidikan di Indonesia yang bertujuan agar semua pelajar di Indonesia dapat mencari pekerjaan yang layak untuk mereka dan menghasilkan gaji yang tinggi sebagai pegawai yang mengelola akuntansi konvensional maupun akuntansi syariah di suatu perusahaan

ix

dan mampu bersaing dengan pencari kerja dari negara lain dalam menghadapi MEA. Saran untuk enam pihak yang berkepentingan dengan program ini yaitu agar lebih meningkatkan bantuan dari segi pendanaan, fasilitas, keilmuan dan regulasi. Kata kunci : MEA, ASEAN, SYAC-FS-OSOSA, Hexatuple Helix, Akuntansi Konvensional, Akuntansi Syariah, Kurikulum, Pendidikan, Skill.

x

Indonesia is one of the most populous countries in the world and the country with the largest Moslem population in the world. It is caused an increase in the number of converts in Indonesia every year due to the teachings of Islam is universal and good teaching in all aspects of life, especially the economic field. Even though Indonesia is one country with the largest population in the world but the human resources of Indonesia has a low skill due to factors of low education and unstable economics. Low Skill is a very dangerous threat if it is not improved because Indonesia will face era of ASEAN Economic Community (AEC) which will have impact to high levels of unemployment and poverty due to foreign job seekers and the flow of information and communication technologies in the world will enter Indonesia so if skill of human resources in Indonesia is not ready to face it, the impact

on

the

high

level

of

poverty

and

unemployment.

This paper used qualitative descriptive method which has aim to introduce a possible way to improve the quality of human resources in Indonesia, with the program SYAC-FS-OSOSA (Sharia Accounting For Student - One School One Sharia Accounting) through synergies among the six parties concerned with this program (Hexatuple Helix). SYAC-FS-OSOSA is a way of optimizing the curriculum in Indonesia which has aim so that all students in Indonesia can find a decent job for them and it will give a high salary as an employee who manage conventional and sharia accounting at a company and it is able to compete with job

seekers

from

other

countries

to

face

MEA.

The Suggestions for the six parties concerned with this program is to improve their assistance

in

terms

of

funding,

facilities,

science

and

regulation.

Keywords: MEA, ASEAN, SYAC-FS-OSOSA, Hexatuple Helix, Conventional Accounting, Islamic Accounting, Curriculum, Education, Skill.

Related Documents

Abstrak
June 2020 43
Abstrak
May 2020 54
Abstrak
November 2019 29
Abstrak
June 2020 22
Abstrak
October 2019 39
Abstrak
April 2020 28

More Documents from "Sadra Alghifari Siregar"