4.1.1.1 Sop Identifikasi Kebutuhan Dan Harpn Masy..docx

  • Uploaded by: Anggia Novia
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 4.1.1.1 Sop Identifikasi Kebutuhan Dan Harpn Masy..docx as PDF for free.

More details

  • Words: 270
  • Pages: 2
IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT TERHADAP KEGIATAN UKM No. Dokumen : /SOP/B.IV/PE/I/2018 No. Revisi : Tanggal Terbit : SOP Halaman : Susana, A.Md.Keb NIP. 19720425 199203 2 004

PUSKESMAS EMPANANG

Proses menilai dan menentukan kebutuhan yang diinginkan 1. Pengertian

oleh masyarakat dalam upaya pelayanan kesehatan di Puskesmas

guna

meningkatkan

derajat

kesehatan

masyarakat. 2. Tujuan

Sebagai

acuan

penerapan

langkah-langkah

untuk

mengetahui kebutuhan dan harapan masyarakat dalam upaya pelayanan kesehatan masyarakat. 3. Kebijakan

SK

Kepala

Puskesmas

No.Dokumen

:

/SOP/B.IV/PE/I/2018 Tentang Identifikasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat 4. Referensi

1. Permenkes No 75 tahun 2004 tentang Puskesmas 2. Permenkes No 279 tahun 2006 tentang Penyelenggaraan Upaya Keperawatan Kesehatan Masyarakat 3. Permenkes No 36 tahun 2009 tentang Kesehatan 4. Pemenpan RB No 16 Tahun 2014 Tentang

5. Alat dan Bahan

1. Alat tulis kantor 2. Buku catatan 3. Formulir identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat terhadap kegiatan UKM 4. Surat pemberitahuan 5. Surat tugas

5.Prosedur/Langkahlangkah

I. Persiapan 1. Petugas melakukan pembuatan kuesioner survey identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat 2. Petugas melakukan pengambilan sampel untuk menentukan responden 3. Petugas menentukan lokasi kegiatan 4. Penyusunan jadwal ke setiap desa 5. Membuat surat pemberitahuan yang diketahui oleh Kepala Puskesmas. II. Pelaksanaan 1. Petugas menuju lokasi sesuai dengan jadwal yang telah disusun

2. Menyampaikan maksud dan tujuan kepada responden yang sudah terpilih, memberikan surat pemberitahuan dan surat tugas yang diketahui oleh Kepala Puskesmas 3. Petugas melakukan survey kepada responden terpilih 4. Petugas melakukan rekapitulasi dan menghitung ratarata untuk mengetahui kebutuhan dan harapan masyarakat 5. Petugas melaporkan hasil kegiatan kepada Kepala Puskesmas dan pemegang program sebagai dasar penyusunan rencana usulah kegiatan UKM Unit Terkait

-

Kepala Puskesmas

-

UKM

-

Arsip

Related Documents


More Documents from "Agus Putu Agung"