Pelatihan PTPTRO Bagi Dokter di Fasyankes Bogor, 11 November 2016
R. ZAKI B A P E L K E S
PROVINSI KALIMANTAN TENGAH
HP. 081349188511
[email protected] 2019/4/4
TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta mampu
melakukan tatalaksana pengobatan pasien TB RO
TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS peserta
dapat: 1.
Menjelaskan Prinsip Pengobatan TB RO
2. Melakukan 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
Pengobatan TB RO Melakukan Tatalaksana pengobatan TB RO pada anak Melakukan Tatalaksana pengobatan pada pasien koinfeksi TB RO dan HIV Melakukan Pengobatan TB RO pada keadaan khusus Melakukan pengobatan adjuvan Melakukan penanganan efek samping OAT TB RO Menjelaskan pesan komunikasi efektif dalam pengobatan pasien TB RO Melakukan pemakaian alat pelindung diri (APD)
POKOK BAHASAN : Pengobatan TB RO
& SUB POKOK BAHASAN : Persiapan awal sebelum memulai pengobatan TB RO Penetapan paduan dan dosis OAT TB RO Tahapan pengobatan TB RO Pemantauan pengobatan pasien TB RO
Apa
Persiapan awal sebelum memulai pengobatan TB RO ?
Langkah mempersiapkan pasien untuk pengobatan TB RO berdasarkan hasil pemeriksaan , baik dengan maupun
kepekaan M.Tb TCM Metode Biakan Konvensional
uji
mengapa
perlu Persiapan awal sebelum memulai pengobatan TB RO ?
data dasar kondisi kesehatan pasien Memastikan dan
sebelum memulai pengobatan TB RO
A.DATA DAN PEMERIKSAAN :
ulang •Mengisi data dasar •Anamnesis pasien
kunjungan rumah pasien
•Melakukan
fisik,dan laboratorium •Fungsi penglihatan & •Pemeriksaan
pendengaran (jika fasilitas memungkinkan)
•Pemeriksaan kondisi
kejiwaan
PEMERIKSAAN BASELINE : 1. Faal
ginjal: ureum, kreatinin
Hati : SGOT, SGPT Tes kehamilan untuk perempuan usia subur
2. Faal 3.
4. Pemeriksaan
darah lengkap
kimia darah
5. Pemeriksaan asam urat & gula darah)
( Serum elektrolit,
thorax 7. Pemeriksaan EKG 8. Tes HIV 6. Foto
9. Thyroid stimulating
hormon (
TSH)*
B. INISIASI PENGOBATAN DI FASYANKES RUJUKAN/SUB TB RO : RAWAT JALAN (AMBULATOIR)
1. KU cukup baik 2. Tidak dijumpai kondisi
klinis utk rawat
inap/penyulit
3. Tahu cara minum obat
dan jadwal suntikan
RAWAT INAP (1) • Tanda ada gangguan kejiwaan
•Pneumonia berat •Pneumotoraks • Abses paru • Efusi pleura
• Kelainan hati berat • Gangguan hormon tiroid .
RAWAT INAP (2) Insufisiensi ginjal berat Gangguan elektrolit berat
• Malnutrisi berat • Diabetes melitus yang tidak terkontrol Gangguan gastrointestinal berat yang mempengaruhi absorbsi obat Penyakit
dasar lain yang memerlukan rawat inap.
INISIASI PENGOBATAN DI FASYANKES SATELIT :
1. Dokter Fasyankes Satelit seminggu sekali
2. Dokter Fasyankes Rujukan/Sub sebulan sekali
3. Dokter Fasyankes
Satelit memastikan
pasien dirujuk ke Fasyankes Rujukan/Sub
1.Tunjukkan Data dan Pemeriksaan? 2.Tunjukkan inisiasi pengobatan TB RO?
PERSIAPAN AWAL PENGOBATAN TB RO : Data dan Pemeriksaan yang harus dilakukan 2. Inisiasi Pengobatan TB RO 1.
“ADA CELAH
UNTUK MEMPERBAIKI DIRI“