1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Micro.docx

  • Uploaded by: Meilisa
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Micro.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,738
  • Pages: 17
RENCANA PERANGKAT PEMBELAJARAN (RPP)

DOSEN PENGAMPU: Dra. Nurmaya Napitupulu, M.Si

Nama

: Tia Sasmitha

Nim

: 5173143024

Matakuliah

: Micro Teaching

Kelas

: Pendidikan Tata Busana Reg A 2017

PRODI PENDIDIKAN TATA BUSANA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2019

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama sekolah : SMK Swasta Pencawan Kelas/semester

:X/Ganjil

Materi pembelajaran : Dasar Desain Alokasi waktu

: 8 menit

Keterampilan membuka dan menutup pelajaran

A. Kompetensi Inti (KI) KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI-2:Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif, dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional. KI 3 .Memahami , menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual , konseptual , Procedural , teknologi , seni , budaya ,dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan,kenegaraan dan peradaban prosedurl pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah . KI 4 . mengolah,menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan .

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator KD 1. Bertambahnya keimanan dan toleransi terhadap kebesaran Tuhan KD 2. menunjukkan prilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu ,objektif ,jujur,teliti,cermat,tekun,hati-hati,bertanggungjawab,terbuka,kristis,kreatif,inovatif dan peduli

lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan , melaporkan dan berdiskusi . KD 3. Mengetahui salah satu unsur desain berupa garis KD 4. Menganalisis konsep garis dalam permukaan benda Indikator 1. Menjelaskan pengertian garis dari unsur desain 2. Mengetahui bentuk garis pada permukaan benda C. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa mampu mendefenisikan pengertian dari garis 2. Siswa mampu memahami bentuk garis pada permukaan benda D. Materi Pembelajaran 1. Pengertian Garis Garis merupakan unsur yang paling tua yang digunakan manusia dalam mengungkapkan perasaan atau emosi. Yang dimaksud dengan unsur garis ialah hasil goresan dengan benda keras di atas permukaan benda alam (tanah, pasir, daun, batang, pohon dan sebagainya) dan benda-benda buatan (kertas, dinding, papan dan sebagainya). Melalui goresan-goresan berupa unsur garis tersebut seseorang dapat berkomunikasi dan mengemukakan pola rancangannya kepada orang lain. Garis ialah hasil goresan dari alat pemberi tanda pada suatu media, misalnya pensil sebagai pemberi tanda pada media kertas. Garis yaitu perpaduan sejumlah titik-titik yang sejajar dan sama besar. Garis memiliki dimensi memanjang dan punya arah, bisa pendek, panjang, halus, tebal, berombak, melengkung, lurus, dan lain-lain. Hal inilah yang menjadi ukuran garis. Garis tidak ditandai dengan sentimeter, akan tetapi dengan ukuran yang bersifat nisbi, yakni ukuran yang berupa panjang-pendek, tinggi,rendah, besar-kecil, dan tebal-tipis. Sedangkan arah garis hanya ada tiga: horizontal, vertical, dan diagonal, meskipun garis bisa melengkung, bergerigi, ataupun acak. Garis sangat dominan sebagai unsur

karya seni dan fungsinya dapat disejajarkan dengan peranan warna maupun tekstur. Garis dapat pula membentuk berbagai karakter dan watak pembuatnya.

E. Metote Pembelajaran Metode

:Ceramah, Tanya Jawab ,

Pendekatan

: Pendekatan Proses

F. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran 1. Media : Slide Power Point, Lingkungan Sekolah, Buku 2. Alat : Laptop , LCD Projector, Papan Tulis,alat tulis 3. Sumber belajar : 1. Internet https://plus.google.com/100662402139795288212/posts/1fZigpawNo4 2. Buku Sumaryati, C. (2013). Dasar Desain II. Jakarta: Direktorat Pembinaan SMK.

RENCANA PERANGKAT PEMBELAJARAN (RPP)

DOSEN PENGAMPU: Dra. Nurmaya Napitupulu, M.Si

Nama

: Tia Sasmitha

Nim

: 5173143024

Matakuliah

: Micro Teaching

Kelas

: Pendidikan Tata Busana Reg A 2017

PRODI PENDIDIKAN TATA BUSANA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2019

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama sekolah

: SMK Swasta Pencawan

Kelas/semester

:X/Ganjil

Materi pembelajaran : Dasar Desain Alokasi waktu

: 10 menit

Keterampilan Bertanya dan Penguatan

A. Kompetensi Inti (KI) KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI-2:Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif, dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional. KI 3 .Memahami , menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual , konseptual , Procedural , teknologi , seni , budaya ,dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan,kenegaraan dan peradaban prosedurl pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah . KI 4 . mengolah,menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan .

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator KD 1. Bertambahnya keimanan dan toleransi terhadap kebesaran Tuhan KD 2. menunjukkan prilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu ,objektif ,jujur,teliti,cermat,tekun,hati-hati,bertanggungjawab,terbuka,kristis,kreatif,inovatif dan peduli

lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan , melaporkan dan berdiskusi . KD 3. Memahami pengertian garis lurus KD 4. Mengetahui sifat garis lurus Indikator 1. Menjelaskan pengertian garis lurus 2. Mengetahui sifat garis lurus C. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa mampu mendefenisikan pengertian dari garis lurus 2. Siswa mampu memahami sifat garis lurus

D. Materi Pembelajaran 1. Pengertian Garis lurus Garis lurus adalah garis yang jarak antara ujung dan pangkalnya mengambil jarak yang paling pendek. Garis lurus merupakan dasar untuk membuat garis patah dan bentuk-bentuk bersudut. Apabila diperhatikan dengan baik, akan terasa bahwa macam-macam garis ini memberikan kesan yang berbeda pula. Kesan yang ditimbulkan garis ini disebut watak garis. 

Garis lurus mempunyai sifat kaku dan memberi kesan kokoh, sungguh- sungguh dan keras, namun dengan adanya arah sifat garis dapat berubah

seperti: a. Garis lurus tegak memberikan kesan keluhuran. b. Garis lurus mendatar memberikan kesan tenang. c. Garis lurus miring/diagonal merupakan kombinasi dari sifat garis vertikal dan horizontal yang mempunyai sifat lebih hidup (dinamis).

E. Metote Pembelajaran

Metode

:Ceramah, Tanya Jawab ,

Pendekatan

: Pendekatan Proses

F. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran 1. Media : Slide Power Point, Buku 2. Alat : Laptop , LCD Projector, Papan Tulis,alat tulis 3. Sumber belajar : 1. Internet https://plus.google.com/100662402139795288212/posts/1fZigpawNo4 2. Buku Sumaryati, C. (2013). Dasar Desain II. Jakarta: Direktorat Pembinaan SMK.

RENCANA PERANGKAT PEMBELAJARAN (RPP)

DOSEN PENGAMPU: Dra. Nurmaya Napitupulu, M.Si

Nama

: Tia Sasmitha

Nim

: 5173143024

Matakuliah

: Micro Teaching

Kelas

: Pendidikan Tata Busana Reg A 2017

PRODI PENDIDIKAN TATA BUSANA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2019

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama sekolah

: SMK Swasta Pencawan

Kelas/semester

:X/Ganjil

Materi pembelajaran : Dasar Desain Alokasi waktu

: 10 menit

Keterampilan Variasi dan Penjelasan

A. Kompetensi Inti (KI) KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI-2:Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif, dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional. KI 3 .Memahami , menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual , konseptual , Procedural , teknologi , seni , budaya ,dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan,kenegaraan dan peradaban prosedurl pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah . KI 4 . mengolah,menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan .

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator KD 1. Bertambahnya keimanan dan toleransi terhadap kebesaran Tuhan KD 2. menunjukkan prilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu ,objektif ,jujur,teliti,cermat,tekun,hati-hati,bertanggungjawab,terbuka,kristis,kreatif,inovatif dan peduli

lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan , melaporkan dan berdiskusi . KD 3. Memahami pengertian garis lengkung KD 4. Mengetahui sifat garis lengkung Indikator 1. Menjelaskan pengertian garis lengkung 2. Mengetahui kesan yang tercipta dari garis lengkung C. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa mampu mendefenisikan pengertian dari garis lengkung 2. Siswa mampu memahami kesan yang tercipta dari garis lengkung

D. Materi Pembelajaran 1. Pengertian Garis lengkung Garis lengkung adalah jarak terpanjang yang menghubungkan dua titik atau lebih. Garis lengkung memberi kesan luwes, kadang-kadang bersifat riang dan gembira. Dalam bidang busana garis mempunyai fungsi: a. Membatasi bentuk struktur atau siluet. b. Membagi bentuk struktur ke dalam bagian-bagian pakaian untuk menentukan model pakaian. c. Memberikan arah dan pergerakan model untuk menutupi kekurangan bentuk tubuh, seperti garis princes, garis empire, dan lain-lain. Garis lengkung memberi kesan luwes, lembut, indah, feminin juga memberi kesan alamiah.

E. Metote Pembelajaran Metode

:Ceramah, Tanya Jawab ,

Pendekatan

: Pendekatan Proses

F. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran 1. Media : Slide Power Point, Buku 2. Alat : Laptop , LCD Projector, Papan Tulis,alat tulis 3. Sumber belajar : 1. Internet https://plus.google.com/100662402139795288212/posts/1fZigpawNo4 2. Buku Sumaryati, C. (2013). Dasar Desain II. Jakarta: Direktorat Pembinaan SMK.

RENCANA PERANGKAT PEMBELAJARAN (RPP)

DOSEN PENGAMPU: Dra. Nurmaya Napitupulu, M.Si

Nama

: Tia Sasmitha

Nim

: 5173143024

Matakuliah

: Micro Teaching

Kelas

: Pendidikan Tata Busana Reg A 2017

PRODI PENDIDIKAN TATA BUSANA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2019

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama sekolah

: SMK Swasta Pencawan

Kelas/semester

:X/Ganjil

Materi pembelajaran : Dasar Desain Alokasi waktu

: 10 menit

Keterampilan Ujian

A. Kompetensi Inti (KI) KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI-2:Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif, dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional. KI 3 .Memahami , menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual , konseptual , Procedural , teknologi , seni , budaya ,dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan,kenegaraan dan peradaban prosedurl pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah . KI 4 . mengolah,menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan .

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator KD 1. Bertambahnya keimanan dan toleransi terhadap kebesaran Tuhan KD 2. menunjukkan prilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu ,objektif ,jujur,teliti,cermat,tekun,hati-hati,bertanggungjawab,terbuka,kristis,kreatif,inovatif dan peduli

lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan , melaporkan dan berdiskusi . KD 3. Memahami pengertian variasi garis KD 4. Mengetahui variasi garis lurus,garis lengkung, dan variasi garis lurus lengkung Indikator 1. Menjelaskan pengertian variasi garis 2. Mengetahui variasi garis lurus,garis lengkung, dan variasi garis lurus lengkung C. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa mampu mendefenisikan pengertian variasi garis 2. Siswa mengetahui variasi garis lurus,garis lengkung, dan variasi garis lurus lengkung

D. Materi Pembelajaran Variasi garis merupakan upaya penggabungan garis. Penggabungan garis lurus dengan garis lurus tetapi arahnya berbeda.

E. Metote Pembelajaran Metode

:Ceramah, Tanya Jawab ,

Pendekatan

: Pendekatan Proses

F. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran 1. Media : Slide Power Point, Buku 2. Alat : Laptop , LCD Projector, Papan Tulis,alat tulis 3. Sumber belajar : 1. Internet https://plus.google.com/100662402139795288212/posts/1fZigpawNo4 2. Buku Sumaryati, C. (2013). Dasar Desain II. Jakarta: Direktorat Pembinaan SMK.

Related Documents


More Documents from "Eli Priyatna"