Wahyu Adi Wijaya ( 160513609636 )_notulen Ke 5,6,7,8,9_ Praktikum Ac Mobil.docx

  • Uploaded by: Wahyu Adi Wijaya
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Wahyu Adi Wijaya ( 160513609636 )_notulen Ke 5,6,7,8,9_ Praktikum Ac Mobil.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,423
  • Pages: 20
Laporan Nama : Wahyu Adi Wijaya Nim : 160513609636 Kelompok 5 “Komponen Kelistrikan AC Mobil” Pemateri : - Rifqi Eri Pratama -

Yudisworo Aji

Komponen kelistrikan AC Mobil adalah komponen - komponen dalam rangkaian kelistrikan AC Mobil Adapun komponen komponennya adalah sebagai berikut : 1. Baterai

: sebagai sumber arus utama

Sumber : https://moedah.com/aki-mobil-ns70-65ah-furukawa-battery-2/ 2. Konci kontak : sebagai pemutus dan penghubung arus

Sumber : https://www.bukalapak.com/p/motor-471/sparepart-motor/sparepartlainnya/6lztv-jual-kunci-kontak-original-suzuki-satria-fu

3. Fuse : sebagai komponen pengaman akibat kelebihan muatan listrik atau hubungan arus pendek

Sumber : https://uk.rs-online.com/web/p/cartridge-fuses/0563532/ 4. Lampu indicator: sebagai tanda bekerjanya AC

Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=gUjS6EWGFJE 5. Motor Blower : untuk menghembuskan udara ke evaporator

Sumber : https://www.tokopedia.com/samudra106/motor-blower-fan-angin-ac-mobilkijang-panther-taruna-elf-dll

6. Saklar Blower : Untuk mengatur suhu AC

Sumber : https://situsoto.com/penyebab-masalah-kompresor-ac-mobil-hidup-terus/ 7. Relay

: sebagai saklar elektronik

Sumber : https://www.radioshack.com/products/12vdc-spst-automotive-relay 8. Saklar magnet : sebagai pemutus dan penghubung putaran dari pully ke kompresor 9. Clutch Disk : sebagai penghunbung putaran mesin dengan kompresor 10. Thermostat : sebagai pemberi sinyal keadaan temperature dalam mobil ke kompresor 11. Extra Fan : untuk mendinginkan Freon yang ada dalam kondensor. Dengan cara menghembuskan udara dari depan mobil masuk ke grill 12. Blower : untuk menghembuskan udara ke dalam kabin mobil 13. Thermistor : untuk mengukur perubahan suhu ruangan

Sensor yang terdapat pada AC Mobil  Sensor Tekanan Freon : untuk mendeteksi tekanan pada Freon  Sensor Temperature Blower : untuk mendeteksi suhu udara yang di pompa oleh blower  Air Temperature Sensor : untuk mendeteksi suhu udara yang akan masuk ke dalam ruang kabin Permasalahan yang sering terjadi pada komponen AC     

Motor Extra Fan Lemah atau Motor Extra Fan Mati AC tidak bisa hidup atau AC mati Blower Tidak mau menyala Kipas kondensor tidak berfungsi atau mati Grill kabin tidak ada udara yang lewat

Pertayaan: 1. Apakah amplifier tidak bisa digabung dengan ECU? - Tidak bisa 2. Perbedaan amplifier dengan konvensional? - Kalau konvensional ada thermistor dan thermostat kalau amplifier tidak 3. Fungsi Thermostat? - Untuk mendeteksi suhu 4. Cara merawat Thermostat? - Bersihkan soket pada evaporator

Kelompok 6 Perakitan Kelistrikan

Sumber : http://bestmechanic.blogspot.com/2012/11/rangkaian-dasar-kelistrikan-acmobil.html Dalam perangkaian kelistrikan secara umum sebagai berikut Batteray – > kunci kontak –> fuse –> blower –> saklar blower Batteray –> thermostat –> relay –> magnetic clutch Perbedaan AC Amplifier dengan AC Konvensional AC Konvensional  Saklar memiliki 3 posisi untuk memilih kecepatan blower  Rangkaian  Arus listrik => kunci kontak => resistor => motor blower => massa  Pada saat bersamaan ketika saklar dihubungkan  Arus listrik => terminal C => Thermostat => Preasure Switch => Relay  Rangkaian arus utama

 Baterai => relay => kopling magnetic => kipas kondensor => massa AC Amplifier  Pembeda utama adalah AC konvensional memiliki Thermistor dan Thermostat yang menggantikan fungsi Thermostat konvensional bimetal  Rangkaian  Arus listrik => kunci kontak => resistor => motor blower => massa  Arus listrik => modul amplifier (mengaktifkan relay ac sehingga kopling magnet dan kipas kondensor ON” Rangkaian dalam trainer Dari (+) baterai => fuse => kunci kontak => lampu indicator => massa Dari kunci kontak => (30) relay => extra fan/ kopling magnet => massa Dari kunci kontak => (b) saklar AC (c) saklar AC => saklar temperature => (86) relay => massa Saklar AC (L) => Resistor (L) Saklar AC (M) => Resistor (M) Saklar AC (H) => Resistor (H) Saklar AC/Resistor (H) => motor blower => massa

Kelompok 7 Diagnosa Kelistrikan AC

Sumber : https://prezi.com/p/eyvwus9lor9s/diagnosis-kelistrikan-sistem-ac/ Baterai  Cek berat jenis baterai - Hasil yang baik 1280 atau lebih - 1220-1270 tidak perlu tindakan - 1210 atau kurang peril penambahan air aki dan charger hingga penuh - Jika masih dibawah 1210 ganti baterai atau ganti cell - Perbedaan cell kurang dari 0.040 tidak perlu tindakan - Perbedaan antar cell melebihi 0.040 isi dengan air aki hingga penuh dan charger hingga penuh lalu ukur kembali tapi jika masih melebihi ganti baterai Fuse  Cek apakah fuse putus atau tidak  Cek juga penyebab fuse jika putus apakah karna over load (kelebihan kapasitas) atau karena hubungan arus pendek (short circuit) Kunci Kontak  Cek kondisi kabel kunci kontak (apakah ada yang terbakar atau kotor)  Cek kondisi timah apakah ada yang meleleh  Cek kodisi antar terminal apakah masih baik atau sudah melemah Saklar blower  Cek apakah ada saklar yang sudah tidak memenuhi standar

Relay  Cek apakah relay masih bekerja dengan baik Magneric Clutch  Cek AC apakah suhu normal dengan kata lain tidak berubah ubah  jika tidak ada gangguan pada magnetic clutch  periksa juga apakah ada bunyi di magnetic clutch  cara mengatasi  periksa pressure plate dan bersihkan  periksa rangkaian kelistrikan  periksa stator coil Thermostat  Cek apakah suhu dalam ruangan berubah rubah atau tidak Pertanyaan 1. Cara cek kunci kontak yang tidak berfungsi? - Dengan avo atau tes lamp 2. Cara cek kerusakan pada thermostat? - Dengan cara mengecek suhu ruangan apakah stabil atau tidak 3. Bagaimana cara mengecek kerusakan pada magnetic clutch? - Ac dinyalakan apakah magnetic clutch berjalan atau tidak 4. Cara mendiagnosa evaporator? - Cek apakah ada kerusakan atau keretakan 5. Bagaimana cara memperbaiki relay? - Relay tidak bisa diperbaiki 6. Bagaimana cara mengetahui kerusakan AC? - Lakukan langkah diagnosa 7. Bagaimana cara mengetahui kerusakan AC pada AC yang menggunkana sensor? - Cek sensornya

Kelompok 8 Refrofing Refrigeran Pengertian : adalah suatu kegiatan untuk mengganti refrigerant lama dengan yang baru. Adapun peralatan yang digunakan adalah sebagai berikut: 1. Mesin Recovery Merupakan mesin yang digunakan untuk menghisap refrigerant yang ada dalam system AC mobil

Sumber : http://www.acmobilindonesia.net/freon-recovery-eq-robinair.html

2. Manifold Gauge Merupakan alat untuk mengukur tekanan pada suction dan distart kompresor

Sumber : https://www.amazon.com/Manifold-Gauges-Gauge-HoseIndustrial/dp/B00BJS9QMU

3. Vacum pump Merupakan alat yang digunakan untuk membuat kevakuman pada system AC

Sumber : https://www.amazon.com/ZENY-Single-Stage-Refrigerant-RechargingManifold/dp/B017VJTDM8

4. Coupler

Sumber : https://id.aliexpress.com/item/1-Pair-R134a-Auto-Car-AC-Manifold-QuickCoupler-Connector-Brass-Adapters-Low-High-Side-New/32769276383.html

5. Thermometer Untuk mengukur suhu di ruang dalam mobil

Sumber : https://www.ebay.com/p/12v-Car-AC-Thermostat-Switch-AdjustableElectronic-Temperature-Control/1182193557

6. Tang Ampere Alat untuk mengukur arus listrik tanpa memutus atau mengupas kabel

Sumber : https://tokokomputer007.com/digital-multimeter-tang-ampere-untuk-cektegangan-arus-listrik-lebih-mudah/

7. Portable leak detector

Sumber : https://www.ivytools.com/UEi-CD100A-Combustible-Gas-Leak-Detectorp/cd100a.htm

8. Tabung berisi Refrigerant

Sumber : http://rotarybintaro.co.id/product/freon-r134-kalton-tabung-murni/

9. Tabung kosong external Refrigeran Sintetik

Sumber : http://rotarybintaro.co.id/product/freon-r134-kalton-tabung-murni/ 10. Oli Kompresor

Sumber: https://www.bukalapak.com/p/rumah-tangga/elektronik-1111/elektroniklainnya-220/adbo9a-jual-suniso-3-gs-refrigeration-oil-oli-kompresor-ac-4l-premiumse

Langkah langkah penggantian 1. Bersihkan AC Mobil secara menyeluruh Fungsi: agar diperoleh hasil kerja yang lebih baik Catatan: dilakukan pada saat AC mati 2. Lakukan Langkah Pengosongan Yaitu langkah untuk mengosongkan Refrigeran dari system AC Catatan: dilakukan pada saat AC mati 3. Selanjutnya Lakukan Langkah Kevakuman Yaitu langkah yang digunakan untuk membuat kevakuman di dalam system AC mobil Catatan: dilakukan pada saat AC mati 4. Setelah itu lakukan langkah pelumasan Yaitu langkah melumasi kompresor Catatan: dilakukan saat AC mati , standar oli 20 ml 5. Lakukan Langkah pengisian Yaitu langkah untuk mengisi kembali refrigerant ke dalam system AC Catatan : dilakukan saat AC Hidup 6. Setelah itu lakukan langkah pengecekan Yaitu langkah untuk mengecek apakah ada kebocoran atau tidak Jika terdapat kebocoran ulang dari langkah ke 2

Kelompok 9 Tes Peforma AC Mobil Pengertian : adalah suatu kegiatan untuk mengecek atau mengetes peforma atau kemampuan dari AC untuk mendinginkan kabin mobil Ciri – ciri AC Mobil Yang Memerlukan pengecekan 1. 2. 3. 4.

AC Mobil Berisik saat diatur AC Mobil mengalami kebocoran AC Mobil hanya bekerja saat RPM kendaraan tinggi Suhu ruangan dalam mobil tiba – tiba panas

Apa sih pentingnya pengetasan peforma AC Mobil? 1. 2. 3. 4. 5. 6.

Agar sirkulasi udara lancar AC tetap dalam peforma yang baik Kelembapan dalam mobil terkontrol Suhu ruangan terkontrol Udara lebih bersih Dan kaca mobil agar tidak berembun

Lalu apa yang terjadi jika tidak melakukan pengetesan AC? 1. Kenyamanan berkendara terganggu 2. Dikawatirkan jika ada Freon yang bocor Lalu apa saja pengetesan yang dilakukan saat melakukan pengetesan perfoma AC 1. Tes Tekanan Tes ini untuk mengetahui apakah tekanan pada system AC normal atau lebih tinggi atau bahkan lebih rendah., atau malah pada kompresor tekanan tinggi menunjukan angka lebih rendah dan yang rendah menunjukan angka lebih tinggi Adapun penyebabnya 1) Jika tekanan lebih rendah maka Freon dalam system AC berkurang 2) Adapun jika lebih tinggi bisa disebabkan Freon terlalu banyak, kondensor kurang baik 3) Dan jika manometer tekanan tinggi menunjukan angka lebih rendah dan manometer rendah menunjukan angka lebih tinggi, hal ini bisa disebabkan oleh adanya kebocoran pada bagian kompresor 2. Tes Temperature  Mengukur temperature udara evaporator, ruangan AC, dan kelembapan udara 3. Tes kebocoran Tes kebocoran adalah tes untuk melihat apakah ada Freon yang bocor atau tidak 4. Tes Kopling Magnet Tes ini untuk melihat apakah kopling magnet bekerja dengan baik atau tidak

Alat yang digunakan dalam pengetesan Perfoma AC Mobil

-

Tachometer Leak Detektor Manifold gauge Halogen leak detector Thermometer Service tool set AC

Related Documents


More Documents from ""