Uas 1 - Ips - 6 Sd.docx

  • Uploaded by: Nur Chasanah
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Uas 1 - Ips - 6 Sd.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 542
  • Pages: 2
UAS 1 – 6sd 1.

Gabungan Benua Asia dan Eropa disebut dengan benua .... A. Erosia C. Asiana B. Eurasia D. Europe

11.

Salah satu fungsi hutan bakau adalah .... A. Tempat penangkaran ikan B. Melindungi dari gempa bumi C. Mencegah abrasi D. Tempat budi daya terumbu karang

12.

Upaya untuk menjaga kelestarian laut adalah .... A. Melarang penggunaan bahan peledak B. Membuang limbah industri ke laut C. Memberi izin penggunaan pukat harimau D. Menebangi hutan bakau untuk kayu bakar

2.

Lapisan es menutupi sebagian besar wilayah benua .... A. Eropa C. Australia B. Amerika Utara D. Antartika

3.

Provinsi yang mendapatkan status keistimewaan adalah .... A. Maluku C. Jawa Tengah B. Yogyakarta D. Sumatera Utara

13.

Di bawah ini yang termasuk negara di kawasan Asia Tenggara adalah .... A. Cina C. Jepang B. India D. Thailand

4.

Provinsi Banten beribu kota di .... A. Jakarta C. Serang B. Bandung D. Semarang

14.

5.

Berikut adalah negara yang berada dalam satu benua yaitu .... A. Amerika Serikat C. Australia B. Indonesia D. Arab Saudi

Sebagian besar negara-negara di Tenggara memiliki iklim .... A. Tropis C. Kutub B. Subtropis D. Sedang

15.

Sungai yang terdapat di Thailand adalah sungai .... A. Chao Phraya C. Mekong B. Temburong D. Sittang

kawasan

Asia

6.

Sungai terpanjang di dunia adalah sungai .... A. Gangga C. Misisipi B. Amazon D. Nil

16.

Penduduk asli Filiphina adalah suku .... A. Melayu C. Thai B. Tionghoa D. Filiphino

7.

Sumber daya alam yang ada di laut harus dilestarikan karena .... A. Merupakan tanggung jawab pemerintah B. Untuk diwariskan ke generasi mendatang dan menjaga alam tetap lestari C. Untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia D. Sebagai sumber pendapatan penduduk

17.

Negara berikut dahulunya merupakan provinsi di Indonesia yaitu .... A. Singapura C. Papua Nugini B. Timor Leste D. Brunei Darussalam

18.

Usaha untuk mempererat persatuan atas keragaman budaya di masyarakat adalah .... A. Bergaul dengan teman seagama B. Melarang pertunjukkan kesenian rakyat C. Bergotong royong memperbaiki jalan desa D. Membentuk kelompok berdasarkan suku bangsa

19.

Negara-negara di bawah ini yang terdapat di Benua Asia adalah .... A. Amerika Serikat C. Inggris B. India D. Perancis

20.

Antara benua Eropa dan Afrika dipisahkan oleh .... A. Laut Kaspia C. Selat Gibraltar B. Samudera Pasifik D. Samudera Hindia

21.

Negara yang mendapat julukan negeri kincir angin adalah .... A. Belanda C. Italia

8.

Zona laut teritorial apabila diukur dari garis dasar ke laut lepas memiliki jarak .... A. 3 mil C. 3 km B. 12 mil D. 12 km

9.

Upaya perlindungan sumber daya alam agar tidak mengalami kerusakan disebut .... A. Eksplorasi C. Eksploitasi B. Konservasi D. Efisiensi

10.

Pencemaran air laut antara lain berasal dari .... A. Air hujan B. Budidaya kerang mutiara C. Pengguna bahan peledak D. Limbah industri

1

22.

B. Brasil D. Spanyol Kota di Inggris yang menjadi batas pergantian tanggal internasional adalah .... A. London C. Manchester B. Greenwich D. Liverpool

23.

Ibu kota Australia adalah .... A. Sydney C. New South Wales B. Canberra D. Darwin

24.

Negara yang memiliki penduduk terdapat nomor satu dunia adalah .... A. Amerika Serikat C. Cina B. Indonesia D. India

25.

Negara di Asia Tenggara yang tidak meimiliki laut adalah ... A. Singapura C. Vietnam B. Laos D. Myanmar

2

Related Documents

Uas 1 - Ips - 6 Sd.docx
April 2020 13
Uas Ips (a) 08
December 2019 42
Hasil Uas Aksel Ips 2009
December 2019 40
Uas Ipa 6.docx
June 2020 6

More Documents from "Eli Priyatna"

Ips 7smp.docx
April 2020 4
Uas 1 - Ips - 6 Sd.docx
April 2020 13
F[1].txt
November 2019 2
Simple Present Tense.docx
December 2019 2
4f.docx
October 2019 14